PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS BERBASIS PRAKTIKUM MELALUI REPRODUKSI VEGETATIF BUDIDAYA TANAMAN PADA SISWA SMA NEGERI 1 PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR.

Praktikum merupakan bagian dari Keterampilan Proses Sain (KPS). Melalui kegiatan praktikum diharapkan dapat memudahkan peserta siswa dalam  memahami konsep-konsep  sains dengan  cara  membuktikan  dan  menguji kebenarannya. Salah satu materi yang dipelajari adalah reproduksi vegetatif pada tanaman....

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Nurdin Amin, Mulyadi Mulyadi, Samsul Kamal, Rizky Ahadi, Alfida Alfida, Arif Usman
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Islam Negeri Ar-Raniry 2021-01-01
Series:Biotik: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi dan Kependidikan
Subjects:
Online Access:https://jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/biotik/article/view/8040
_version_ 1818398426406060032
author Nurdin Amin
Mulyadi Mulyadi
Samsul Kamal
Rizky Ahadi
Alfida Alfida
Arif Usman
author_facet Nurdin Amin
Mulyadi Mulyadi
Samsul Kamal
Rizky Ahadi
Alfida Alfida
Arif Usman
author_sort Nurdin Amin
collection DOAJ
description Praktikum merupakan bagian dari Keterampilan Proses Sain (KPS). Melalui kegiatan praktikum diharapkan dapat memudahkan peserta siswa dalam  memahami konsep-konsep  sains dengan  cara  membuktikan  dan  menguji kebenarannya. Salah satu materi yang dipelajari adalah reproduksi vegetatif pada tanaman. SMA Negeri 1 Pulo Aceh Kabupaten Aceh Besar merupakan salah satu lembaga pendidikan yang berperan aktif dalam menerapkan kegiatan praktikum. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pre-Experimental yang dipilih adalah One Group Pret-est Post-test, dimana observasi dilakukan sebanyak 2 kali yaitu sebelum eksperimen dan setelah eksperimen. Penilaian dilakukan dengan intrumen tes dan lembar observasi. Hasil belajar siswa yang diukur melalui soal tes nilai pre-tes dari 24 siswa adalah 35,21 dengan kriteria “kurang”, nilai siswa atau post-tes  adalah 80,63 dengan kriteria “baik”. rata-rata nilai N-Gain Score 0,7 dengan kriteria “sedang”, nilai tersebut didapatkan dari pre-tes dan pos-test yang dilakukan kepada siswa setelah kegiatan praktikum. Sedangkan nilai persentase N-Gain Score (%) adalah 69,95 % dengan kriteria cukup efektif. Keterampilan Proses Sains yang sering muncul atau sering terlaksana oleh peserta siswa yaitu rata-rata sebesar 2,98 sehingga diperoleh persentasenya 74,5%.
first_indexed 2024-12-14T07:04:36Z
format Article
id doaj.art-1ad1190a2ab24b6a9d9b82108c5e5cf8
institution Directory Open Access Journal
issn 2337-9812
2549-1768
language English
last_indexed 2024-12-14T07:04:36Z
publishDate 2021-01-01
publisher Universitas Islam Negeri Ar-Raniry
record_format Article
series Biotik: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi dan Kependidikan
spelling doaj.art-1ad1190a2ab24b6a9d9b82108c5e5cf82022-12-21T23:12:16ZengUniversitas Islam Negeri Ar-RaniryBiotik: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi dan Kependidikan2337-98122549-17682021-01-018218619910.22373/biotik.v8i2.80404694PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS BERBASIS PRAKTIKUM MELALUI REPRODUKSI VEGETATIF BUDIDAYA TANAMAN PADA SISWA SMA NEGERI 1 PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR.Nurdin Amin0Mulyadi Mulyadi1Samsul KamalRizky Ahadi2Alfida Alfida3Arif UsmanProgram Studi Pendidikan Biologi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Ar-RaniryProgram Studi Pendidikan Biologi Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Ar-RaniryProdi Pendidikan Biologi, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Ar-RaniryPendidikan Biologi Universitas Muhammadiyah AcehPraktikum merupakan bagian dari Keterampilan Proses Sain (KPS). Melalui kegiatan praktikum diharapkan dapat memudahkan peserta siswa dalam  memahami konsep-konsep  sains dengan  cara  membuktikan  dan  menguji kebenarannya. Salah satu materi yang dipelajari adalah reproduksi vegetatif pada tanaman. SMA Negeri 1 Pulo Aceh Kabupaten Aceh Besar merupakan salah satu lembaga pendidikan yang berperan aktif dalam menerapkan kegiatan praktikum. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pre-Experimental yang dipilih adalah One Group Pret-est Post-test, dimana observasi dilakukan sebanyak 2 kali yaitu sebelum eksperimen dan setelah eksperimen. Penilaian dilakukan dengan intrumen tes dan lembar observasi. Hasil belajar siswa yang diukur melalui soal tes nilai pre-tes dari 24 siswa adalah 35,21 dengan kriteria “kurang”, nilai siswa atau post-tes  adalah 80,63 dengan kriteria “baik”. rata-rata nilai N-Gain Score 0,7 dengan kriteria “sedang”, nilai tersebut didapatkan dari pre-tes dan pos-test yang dilakukan kepada siswa setelah kegiatan praktikum. Sedangkan nilai persentase N-Gain Score (%) adalah 69,95 % dengan kriteria cukup efektif. Keterampilan Proses Sains yang sering muncul atau sering terlaksana oleh peserta siswa yaitu rata-rata sebesar 2,98 sehingga diperoleh persentasenya 74,5%.https://jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/biotik/article/view/8040praktikum,kps, reproduksi vegetatif tanaman.
spellingShingle Nurdin Amin
Mulyadi Mulyadi
Samsul Kamal
Rizky Ahadi
Alfida Alfida
Arif Usman
PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS BERBASIS PRAKTIKUM MELALUI REPRODUKSI VEGETATIF BUDIDAYA TANAMAN PADA SISWA SMA NEGERI 1 PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR.
Biotik: Jurnal Ilmiah Biologi Teknologi dan Kependidikan
praktikum,kps, reproduksi vegetatif tanaman.
title PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS BERBASIS PRAKTIKUM MELALUI REPRODUKSI VEGETATIF BUDIDAYA TANAMAN PADA SISWA SMA NEGERI 1 PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR.
title_full PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS BERBASIS PRAKTIKUM MELALUI REPRODUKSI VEGETATIF BUDIDAYA TANAMAN PADA SISWA SMA NEGERI 1 PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR.
title_fullStr PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS BERBASIS PRAKTIKUM MELALUI REPRODUKSI VEGETATIF BUDIDAYA TANAMAN PADA SISWA SMA NEGERI 1 PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR.
title_full_unstemmed PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS BERBASIS PRAKTIKUM MELALUI REPRODUKSI VEGETATIF BUDIDAYA TANAMAN PADA SISWA SMA NEGERI 1 PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR.
title_short PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS BERBASIS PRAKTIKUM MELALUI REPRODUKSI VEGETATIF BUDIDAYA TANAMAN PADA SISWA SMA NEGERI 1 PULO ACEH KABUPATEN ACEH BESAR.
title_sort peningkatan pengetahuan dan keterampilan proses sains berbasis praktikum melalui reproduksi vegetatif budidaya tanaman pada siswa sma negeri 1 pulo aceh kabupaten aceh besar
topic praktikum,kps, reproduksi vegetatif tanaman.
url https://jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/biotik/article/view/8040
work_keys_str_mv AT nurdinamin peningkatanpengetahuandanketerampilanprosessainsberbasispraktikummelaluireproduksivegetatifbudidayatanamanpadasiswasmanegeri1puloacehkabupatenacehbesar
AT mulyadimulyadi peningkatanpengetahuandanketerampilanprosessainsberbasispraktikummelaluireproduksivegetatifbudidayatanamanpadasiswasmanegeri1puloacehkabupatenacehbesar
AT samsulkamal peningkatanpengetahuandanketerampilanprosessainsberbasispraktikummelaluireproduksivegetatifbudidayatanamanpadasiswasmanegeri1puloacehkabupatenacehbesar
AT rizkyahadi peningkatanpengetahuandanketerampilanprosessainsberbasispraktikummelaluireproduksivegetatifbudidayatanamanpadasiswasmanegeri1puloacehkabupatenacehbesar
AT alfidaalfida peningkatanpengetahuandanketerampilanprosessainsberbasispraktikummelaluireproduksivegetatifbudidayatanamanpadasiswasmanegeri1puloacehkabupatenacehbesar
AT arifusman peningkatanpengetahuandanketerampilanprosessainsberbasispraktikummelaluireproduksivegetatifbudidayatanamanpadasiswasmanegeri1puloacehkabupatenacehbesar