EFEKTIFITAS EKSTRAK DAUN PEPAYA DALAM MENUNJANG KEBERHASILAN PENETASAN TELUR IKAN BANDENG (Chanos Chanos Forskall)
Kegiatan budidaya ikan bandeng masih terkendala oleh ketersediaan nener dari hasil perbenihan. Pemanfaatan bahan herbal seperti ekstrak daun pepaya menjadi salah satu alternatif untuk meningkatkan keberhasilan penetasan dan mengurangi abnormalitas benih. Penelitian bertujuan mengetahui efektifitas...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Universitas Prof Dr Hazairin SH
2018-12-01
|
Series: | Jurnal Agroqua |
Online Access: | https://journals.unihaz.ac.id/index.php/agroqua/article/view/427 |
Summary: | Kegiatan budidaya ikan bandeng masih terkendala oleh ketersediaan nener dari hasil perbenihan. Pemanfaatan bahan herbal seperti ekstrak daun pepaya menjadi salah satu alternatif untuk meningkatkan keberhasilan penetasan dan mengurangi abnormalitas benih. Penelitian bertujuan mengetahui efektifitas ekstrak daun pepaya dalam meningkatkan daya tetas dan mengurangi abnormalitas benih. Perlakuan yang diujikan adalah konsentrasi ekstrak 2, 4, 6, 10, 20, dan 25 ml. Penelitian menunjukkan persentase daya tetas telur tertinggi dan abnormalitas terendah terdapat pada perlakuan konsentrasi 4 ml (89, 94±1, 61 % dan 6, 54±2, 47 %). Ekstraksi daun pepaya secara signifikan efektif dalam meningkatkan keberhasilan penetasan telur dan menurunkan abnormalitas benih ikan bandeng.
Keyword: ikan bandeng, ekstrak daun pepaya, daya tetas, dan abnormalitas. |
---|---|
ISSN: | 0216-6585 2598-4071 |