Analisis Validasi E-Modul Flipbook pada Materi Penarikan Kesimpulan dalam Logika Matematika

Abstrak. Logika matematika merupakan salah satu cabang dalam matematika yang berkaitan dengan proses untuk mendapatkan kesimpulan dari sekumpulan premis. Dalam upaya untuk mendapatkan kesimpulan, diperlukan proses berpikir yang mengarahkan pada pernyataan umum dari suatu premis. Penelitian ini merup...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Siti Faizah, Nihayatus Sa'adah, Sari Saraswati
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Prodi Pendidikan Matematika 2023-06-01
Series:JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika)
Online Access:https://jurnal.ugj.ac.id/index.php/JNPM/article/view/7680
_version_ 1797809896714928128
author Siti Faizah
Nihayatus Sa'adah
Sari Saraswati
author_facet Siti Faizah
Nihayatus Sa'adah
Sari Saraswati
author_sort Siti Faizah
collection DOAJ
description Abstrak. Logika matematika merupakan salah satu cabang dalam matematika yang berkaitan dengan proses untuk mendapatkan kesimpulan dari sekumpulan premis. Dalam upaya untuk mendapatkan kesimpulan, diperlukan proses berpikir yang mengarahkan pada pernyataan umum dari suatu premis. Penelitian ini merupakan bagian dari penelitian pengembangan (Research and Development/R&D) yang memproduksi e-modul flipbook pada materi penarikan kesimpulan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan proses pengembangan dan hasil validasi e-modul flipbook materi penarikan kesimpulan. Subjek pada penelitian ini adalah sebelas mahasiswa prodi Pendidikan Matematika semester satu. Data penelitian dikumpulkan dengan menggunakan instrumen lembar validasi yang berisi penilaian validator terhadap produk ditinjau dari aspek materi, bahasa, dan media. Hasil analisis validasi menunjukkan bahwa e-modul flipbook materi penarikan kesimpulan memperoleh rata – rata penilaian sebesar 4,58 dengan kategori sangat valid. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa hasil pengembangan e-modul flipbook materi Penarikan Kesimpulan dinyatakan sangat valid untuk digunakan sebagai bahan ajar pada proses pembelajaran mata kuliah Pengantar Dasar Matematika. E-Modul ini juga dapat dimanfaatkan untuk menunjang proses pengembangan kemampuan berpikir matematis mahasiswa. Kata Kunci: Analisis, Validasi, E-Modul Flipbook, Logika Matematika
first_indexed 2024-03-13T06:59:50Z
format Article
id doaj.art-1f623ca96084427c83e905349ffd5188
institution Directory Open Access Journal
issn 2549-8495
2549-4937
language Indonesian
last_indexed 2024-03-13T06:59:50Z
publishDate 2023-06-01
publisher Prodi Pendidikan Matematika
record_format Article
series JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika)
spelling doaj.art-1f623ca96084427c83e905349ffd51882023-06-07T01:43:54ZindProdi Pendidikan MatematikaJNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika)2549-84952549-49372023-06-017241442210.33603/jnpm.v7i1.76803038Analisis Validasi E-Modul Flipbook pada Materi Penarikan Kesimpulan dalam Logika MatematikaSiti Faizah0Nihayatus Sa'adah1Sari Saraswati2Universitas Hasyim Asy'ariUniversitas Hasyim Asy'ariUniversitas Hasyim Asy'ariAbstrak. Logika matematika merupakan salah satu cabang dalam matematika yang berkaitan dengan proses untuk mendapatkan kesimpulan dari sekumpulan premis. Dalam upaya untuk mendapatkan kesimpulan, diperlukan proses berpikir yang mengarahkan pada pernyataan umum dari suatu premis. Penelitian ini merupakan bagian dari penelitian pengembangan (Research and Development/R&D) yang memproduksi e-modul flipbook pada materi penarikan kesimpulan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan proses pengembangan dan hasil validasi e-modul flipbook materi penarikan kesimpulan. Subjek pada penelitian ini adalah sebelas mahasiswa prodi Pendidikan Matematika semester satu. Data penelitian dikumpulkan dengan menggunakan instrumen lembar validasi yang berisi penilaian validator terhadap produk ditinjau dari aspek materi, bahasa, dan media. Hasil analisis validasi menunjukkan bahwa e-modul flipbook materi penarikan kesimpulan memperoleh rata – rata penilaian sebesar 4,58 dengan kategori sangat valid. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa hasil pengembangan e-modul flipbook materi Penarikan Kesimpulan dinyatakan sangat valid untuk digunakan sebagai bahan ajar pada proses pembelajaran mata kuliah Pengantar Dasar Matematika. E-Modul ini juga dapat dimanfaatkan untuk menunjang proses pengembangan kemampuan berpikir matematis mahasiswa. Kata Kunci: Analisis, Validasi, E-Modul Flipbook, Logika Matematikahttps://jurnal.ugj.ac.id/index.php/JNPM/article/view/7680
spellingShingle Siti Faizah
Nihayatus Sa'adah
Sari Saraswati
Analisis Validasi E-Modul Flipbook pada Materi Penarikan Kesimpulan dalam Logika Matematika
JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika)
title Analisis Validasi E-Modul Flipbook pada Materi Penarikan Kesimpulan dalam Logika Matematika
title_full Analisis Validasi E-Modul Flipbook pada Materi Penarikan Kesimpulan dalam Logika Matematika
title_fullStr Analisis Validasi E-Modul Flipbook pada Materi Penarikan Kesimpulan dalam Logika Matematika
title_full_unstemmed Analisis Validasi E-Modul Flipbook pada Materi Penarikan Kesimpulan dalam Logika Matematika
title_short Analisis Validasi E-Modul Flipbook pada Materi Penarikan Kesimpulan dalam Logika Matematika
title_sort analisis validasi e modul flipbook pada materi penarikan kesimpulan dalam logika matematika
url https://jurnal.ugj.ac.id/index.php/JNPM/article/view/7680
work_keys_str_mv AT sitifaizah analisisvalidasiemodulflipbookpadamateripenarikankesimpulandalamlogikamatematika
AT nihayatussaadah analisisvalidasiemodulflipbookpadamateripenarikankesimpulandalamlogikamatematika
AT sarisaraswati analisisvalidasiemodulflipbookpadamateripenarikankesimpulandalamlogikamatematika