Busana Bangsawan Dan Pendeta Wanita Pada Masa Majapahit: Kajian Berdasarkan Relief-Relief Candi
Dalam tulisan ini akan dilakukan terhadap kajian pada relief candi di Jawa Timur, dimana candi-candi tersebut dibangun pada masa kerajaan Majapahit berkuasa. Relief yang digambarkan mengandung unsur cerita yang populer pada masa itu, misalnya cerita Sri Tanjung, Panji, Bubuksah dan Gagangaking, ser...
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Balai Arkeologi Yogyakarta
1999-05-01
|
Series: | Berkala Arkeologi |
Subjects: | |
Online Access: | https://berkalaarkeologi.kemdikbud.go.id/index.php/berkalaarkeologi/article/view/796 |
Summary: | Dalam tulisan ini akan dilakukan terhadap kajian pada relief candi di Jawa Timur, dimana candi-candi tersebut dibangun pada masa kerajaan Majapahit berkuasa. Relief yang digambarkan mengandung unsur cerita yang populer pada masa itu, misalnya cerita Sri Tanjung, Panji, Bubuksah dan Gagangaking, serta Jarum Atat. Selain berdasarkan relief candi-candi tersebut, dalam prasasti masa Jawa kuna telah disebutkan adanya jenis kain batik yang digunakan oleh masyarakat pada masa itu. Di Jawa Timur berhasil diarnati pada dua relief candi yakni; Candi Pendopo Penataran abad XIlI - XV M dan Candi Kendalisodo abad XV- XVI M. Pada kedua candi tersebut, relief wanita digambarkan menggunakan busana yang berbeda, baik dari segi bentuk dan cara memakainya.
|
---|---|
ISSN: | 0216-1419 2548-7132 |