Analisa Perubahan Garis Pantai Tuban, Jawa Timur dengan Menggungakan Empirical Orthogonal Function (EOF)
<p class="Abstract">Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola dominan dari variasi perubahan garis pantai Tuban, yang dinyatakan dengan persamaan <em>Empirical Orthogonal Function (EOF)</em>. Persamaan EOF tersebut memerlukan data input garis pantai dua bulanan yang...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M)
2012-09-01
|
Series: | Jurnal Teknik ITS |
Subjects: | |
Online Access: | http://ejurnal.its.ac.id/index.php/teknik/article/view/2024 |
_version_ | 1818203860312784896 |
---|---|
author | Moch. Rizal Azhar Suntoyo Suntoyo Mahmud Mustain |
author_facet | Moch. Rizal Azhar Suntoyo Suntoyo Mahmud Mustain |
author_sort | Moch. Rizal Azhar |
collection | DOAJ |
description | <p class="Abstract">Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola dominan dari variasi perubahan garis pantai Tuban, yang dinyatakan dengan persamaan <em>Empirical Orthogonal Function (EOF)</em>. Persamaan EOF tersebut memerlukan data input garis pantai dua bulanan yang diperoleh dari peramalan menggunakan <em>oneline model</em>. Hasil analisa EOF dengan validasi peta tahun 2011 menunjukkan terjadi perubahan pada pias 1-30, pias 31-60, pias 61-90, pias 91-120, dan pias 121-150. Perubahan terjadi pada pias 31-60 sebesar 0.0005%, sedangkan pada pias lainnya sebesar 0-0.0001%. Sebagian besar pias tetap stabil apabila dibandingkan dengan garis pantai awal tahun 2005. Setelah itu, <em>eigenvalue </em>dari hasil analisa EOF dihubungkan dengan parameter dekat pantai. Dari hasil analisa semakin besar <em>eigenvalue</em> yang dihasilkan, maka semakin besar pula nilai dari energi gelombang (E), <em>Wave Stepness</em> (Ho/Lo), Fluks energi gelombang <em>cross shore</em> (Fx) ataupun <em>longshore</em> (Fy) sehingga terjadi suatu perbandingan yang lurus. Sedangkan untuk <em>eigentemporal</em> c(t), dimana semakin besar sudut datang maka energi gelombang (E), <em>Wave Stepness</em> (Ho/Lo), Fluks energi gelombang <em>cross sho</em>re (Fx) ataupun <em>longshore</em> (Fy) akan bernilai semakin kecil sehingga terjadi suatu perbandingan yang terbalik.</p> |
first_indexed | 2024-12-12T03:32:03Z |
format | Article |
id | doaj.art-257251620ac446c49a81460538d056fe |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2301-9271 2337-3539 |
language | Indonesian |
last_indexed | 2024-12-12T03:32:03Z |
publishDate | 2012-09-01 |
publisher | Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) |
record_format | Article |
series | Jurnal Teknik ITS |
spelling | doaj.art-257251620ac446c49a81460538d056fe2022-12-22T00:39:54ZindLembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M)Jurnal Teknik ITS2301-92712337-35392012-09-0111426Analisa Perubahan Garis Pantai Tuban, Jawa Timur dengan Menggungakan Empirical Orthogonal Function (EOF)Moch. Rizal Azhar0Suntoyo Suntoyo1Mahmud Mustain2Jurusan Teknik Kelautan Fakultas Teknologi Kelautan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)Jurusan Teknik Kelautan Fakultas Teknologi Kelautan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)Jurusan Teknik Kelautan Fakultas Teknologi Kelautan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)<p class="Abstract">Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola dominan dari variasi perubahan garis pantai Tuban, yang dinyatakan dengan persamaan <em>Empirical Orthogonal Function (EOF)</em>. Persamaan EOF tersebut memerlukan data input garis pantai dua bulanan yang diperoleh dari peramalan menggunakan <em>oneline model</em>. Hasil analisa EOF dengan validasi peta tahun 2011 menunjukkan terjadi perubahan pada pias 1-30, pias 31-60, pias 61-90, pias 91-120, dan pias 121-150. Perubahan terjadi pada pias 31-60 sebesar 0.0005%, sedangkan pada pias lainnya sebesar 0-0.0001%. Sebagian besar pias tetap stabil apabila dibandingkan dengan garis pantai awal tahun 2005. Setelah itu, <em>eigenvalue </em>dari hasil analisa EOF dihubungkan dengan parameter dekat pantai. Dari hasil analisa semakin besar <em>eigenvalue</em> yang dihasilkan, maka semakin besar pula nilai dari energi gelombang (E), <em>Wave Stepness</em> (Ho/Lo), Fluks energi gelombang <em>cross shore</em> (Fx) ataupun <em>longshore</em> (Fy) sehingga terjadi suatu perbandingan yang lurus. Sedangkan untuk <em>eigentemporal</em> c(t), dimana semakin besar sudut datang maka energi gelombang (E), <em>Wave Stepness</em> (Ho/Lo), Fluks energi gelombang <em>cross sho</em>re (Fx) ataupun <em>longshore</em> (Fy) akan bernilai semakin kecil sehingga terjadi suatu perbandingan yang terbalik.</p>http://ejurnal.its.ac.id/index.php/teknik/article/view/2024Analisa EOF, eigenfunction, eigenvalue, perubahan garis pantai. |
spellingShingle | Moch. Rizal Azhar Suntoyo Suntoyo Mahmud Mustain Analisa Perubahan Garis Pantai Tuban, Jawa Timur dengan Menggungakan Empirical Orthogonal Function (EOF) Jurnal Teknik ITS Analisa EOF, eigenfunction, eigenvalue, perubahan garis pantai. |
title | Analisa Perubahan Garis Pantai Tuban, Jawa Timur dengan Menggungakan Empirical Orthogonal Function (EOF) |
title_full | Analisa Perubahan Garis Pantai Tuban, Jawa Timur dengan Menggungakan Empirical Orthogonal Function (EOF) |
title_fullStr | Analisa Perubahan Garis Pantai Tuban, Jawa Timur dengan Menggungakan Empirical Orthogonal Function (EOF) |
title_full_unstemmed | Analisa Perubahan Garis Pantai Tuban, Jawa Timur dengan Menggungakan Empirical Orthogonal Function (EOF) |
title_short | Analisa Perubahan Garis Pantai Tuban, Jawa Timur dengan Menggungakan Empirical Orthogonal Function (EOF) |
title_sort | analisa perubahan garis pantai tuban jawa timur dengan menggungakan empirical orthogonal function eof |
topic | Analisa EOF, eigenfunction, eigenvalue, perubahan garis pantai. |
url | http://ejurnal.its.ac.id/index.php/teknik/article/view/2024 |
work_keys_str_mv | AT mochrizalazhar analisaperubahangarispantaitubanjawatimurdenganmenggungakanempiricalorthogonalfunctioneof AT suntoyosuntoyo analisaperubahangarispantaitubanjawatimurdenganmenggungakanempiricalorthogonalfunctioneof AT mahmudmustain analisaperubahangarispantaitubanjawatimurdenganmenggungakanempiricalorthogonalfunctioneof |