Implikatur Presentasi Komplementarisme Verbal dan Nonverbal Tari Gambiranom Susunan S. Ngaliman

Penelitian ini adalah untuk mengkaji implikatur presentasi komplementarisme komponen verbal dan nonverbal tari Gambiranom susunan S. Ngaliman. Karya tari sebagai ungkapan ekspresi jiwa seniman merupakan media komunikasi bahasa simbolik yang hendak disampaikan secara implisit terhadap penghayat. Pesa...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: - Maryono
Format: Article
Language:English
Published: Institut Seni Indonesia Denpasar 2019-02-01
Series:Mudra: Jurnal Seni Budaya
Subjects:
Online Access:https://jurnal.isi-dps.ac.id/index.php/mudra/article/view/646
_version_ 1797803584369197056
author - Maryono
author_facet - Maryono
author_sort - Maryono
collection DOAJ
description Penelitian ini adalah untuk mengkaji implikatur presentasi komplementarisme komponen verbal dan nonverbal tari Gambiranom susunan S. Ngaliman. Karya tari sebagai ungkapan ekspresi jiwa seniman merupakan media komunikasi bahasa simbolik yang hendak disampaikan secara implisit terhadap penghayat. Pesan seniman yang dibalut dalam artitistik visual komposit bahasa verbal dan nonverbal tari Gambiranom merupakan strategi off record yang memungkinkan implikaturnya bermakna bagi sepasang pengantin dan masyarakat pengahayat. Metodologi penelitian kualitatif menjadi pilihan peneliti dalam upaya mengkaji implikatur presentasi tari Gambiranom. Teori rujukan adalah teori pragmatik dan teori seni pertunjukan. Pengumpulan data, diantaranya: studi pustaka, studi visual dokumen tari Gambiranom, wawancara dan observasi. Model analisisnya bersifat jalinan yang prosesnya secara garis besar diawali dari pengumpulan data kemudian direduksi lalu dikembangkan menjadi sajian data dan selanjutnya diverifikasi menjadi simpulan (Sutopo, 2006:118). Temuan penelitian bahwa Implikatur pertunjukan tari Gambiranom dalam perkawinan budaya Jawa adalah sebagai hiburan dan edukasi nilai-nilai perjuangan tentang cinta-kasih agar diserap dan dicontoh sepasang pengantin. Bagi masyarakat selain hiburan juga sebagai wawasan dan perenungan membudaya.
first_indexed 2024-03-13T05:24:01Z
format Article
id doaj.art-2a2bf63602214815a97fc6cbc1bf92c8
institution Directory Open Access Journal
issn 0854-3461
2541-0407
language English
last_indexed 2024-03-13T05:24:01Z
publishDate 2019-02-01
publisher Institut Seni Indonesia Denpasar
record_format Article
series Mudra: Jurnal Seni Budaya
spelling doaj.art-2a2bf63602214815a97fc6cbc1bf92c82023-06-15T09:28:46ZengInstitut Seni Indonesia DenpasarMudra: Jurnal Seni Budaya0854-34612541-04072019-02-0134110.31091/mudra.v34i1.646646Implikatur Presentasi Komplementarisme Verbal dan Nonverbal Tari Gambiranom Susunan S. Ngaliman- Maryono0Jurusan Seni Tari, Fakultas Seni Pertunjukan, Institut Seni Indonesia Surakarta, IndonesiaPenelitian ini adalah untuk mengkaji implikatur presentasi komplementarisme komponen verbal dan nonverbal tari Gambiranom susunan S. Ngaliman. Karya tari sebagai ungkapan ekspresi jiwa seniman merupakan media komunikasi bahasa simbolik yang hendak disampaikan secara implisit terhadap penghayat. Pesan seniman yang dibalut dalam artitistik visual komposit bahasa verbal dan nonverbal tari Gambiranom merupakan strategi off record yang memungkinkan implikaturnya bermakna bagi sepasang pengantin dan masyarakat pengahayat. Metodologi penelitian kualitatif menjadi pilihan peneliti dalam upaya mengkaji implikatur presentasi tari Gambiranom. Teori rujukan adalah teori pragmatik dan teori seni pertunjukan. Pengumpulan data, diantaranya: studi pustaka, studi visual dokumen tari Gambiranom, wawancara dan observasi. Model analisisnya bersifat jalinan yang prosesnya secara garis besar diawali dari pengumpulan data kemudian direduksi lalu dikembangkan menjadi sajian data dan selanjutnya diverifikasi menjadi simpulan (Sutopo, 2006:118). Temuan penelitian bahwa Implikatur pertunjukan tari Gambiranom dalam perkawinan budaya Jawa adalah sebagai hiburan dan edukasi nilai-nilai perjuangan tentang cinta-kasih agar diserap dan dicontoh sepasang pengantin. Bagi masyarakat selain hiburan juga sebagai wawasan dan perenungan membudaya. https://jurnal.isi-dps.ac.id/index.php/mudra/article/view/646implikaturverbal dan non verbaltari gambiranomperkawinan budaya jawa
spellingShingle - Maryono
Implikatur Presentasi Komplementarisme Verbal dan Nonverbal Tari Gambiranom Susunan S. Ngaliman
Mudra: Jurnal Seni Budaya
implikatur
verbal dan non verbal
tari gambiranom
perkawinan budaya jawa
title Implikatur Presentasi Komplementarisme Verbal dan Nonverbal Tari Gambiranom Susunan S. Ngaliman
title_full Implikatur Presentasi Komplementarisme Verbal dan Nonverbal Tari Gambiranom Susunan S. Ngaliman
title_fullStr Implikatur Presentasi Komplementarisme Verbal dan Nonverbal Tari Gambiranom Susunan S. Ngaliman
title_full_unstemmed Implikatur Presentasi Komplementarisme Verbal dan Nonverbal Tari Gambiranom Susunan S. Ngaliman
title_short Implikatur Presentasi Komplementarisme Verbal dan Nonverbal Tari Gambiranom Susunan S. Ngaliman
title_sort implikatur presentasi komplementarisme verbal dan nonverbal tari gambiranom susunan s ngaliman
topic implikatur
verbal dan non verbal
tari gambiranom
perkawinan budaya jawa
url https://jurnal.isi-dps.ac.id/index.php/mudra/article/view/646
work_keys_str_mv AT maryono implikaturpresentasikomplementarismeverbaldannonverbaltarigambiranomsusunansngaliman