Memaknai Persaingan Usaha Yang Berkeadilan Dan Menyejahterakan Dalam Perspektif Keadilan Sosial

Tulisan ini bermaksud untuk menyamakan menyelaraskan dan menganalisis konsepsi pemikiran tentang gagasan persaingan usaha yang berkeadilan dan menyejahterakan, berupaya untuk menemukan hakikat persaingan usaha yang berlandaskan keadilan sosial, serta memberikan sumbangsih teoritik bagi keberlakuan...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Izzy Al Kautsar
Format: Article
Language:English
Published: Faculty of Law Universitas Islam Malang 2023-08-01
Series:Yurispruden
Subjects:
Online Access:https://riset.unisma.ac.id/index.php/yur/article/view/19983
_version_ 1797217499438120960
author Izzy Al Kautsar
author_facet Izzy Al Kautsar
author_sort Izzy Al Kautsar
collection DOAJ
description Tulisan ini bermaksud untuk menyamakan menyelaraskan dan menganalisis konsepsi pemikiran tentang gagasan persaingan usaha yang berkeadilan dan menyejahterakan, berupaya untuk menemukan hakikat persaingan usaha yang berlandaskan keadilan sosial, serta memberikan sumbangsih teoritik bagi keberlakuan hukum persaingan usaha terkhusus memberikan tawaran praktis bagi komisi pengawas persaingan usaha. Penelitian ini menggunakan metode normatif dengan pendekatan konseptual dan perundang-undangan. Hasil dari penelitian didapatkan bahwa paradigma persaingan usaha yang berkeadilan dan menyejahterakan terlihat dalam nuansa persaingan secara harmonis dan ideal untuk mempertahankan prinsip keadilan persaingan, efisiensi, dan kesejahteraan seluruh komponen pasar. Hakikat keadilan sosial dalam persaingan terletak pada tujuannya untuk menciptakan sistem pasar yang adil dan seimbang bagi seluruh lapisan masyarakat.
first_indexed 2024-04-24T12:02:50Z
format Article
id doaj.art-3e4675dfd90743228e3691b213aa2df5
institution Directory Open Access Journal
issn 2614-3852
2614-3992
language English
last_indexed 2024-04-24T12:02:50Z
publishDate 2023-08-01
publisher Faculty of Law Universitas Islam Malang
record_format Article
series Yurispruden
spelling doaj.art-3e4675dfd90743228e3691b213aa2df52024-04-08T12:47:26ZengFaculty of Law Universitas Islam MalangYurispruden2614-38522614-39922023-08-017110.33474/yur.v7i1.19983Memaknai Persaingan Usaha Yang Berkeadilan Dan Menyejahterakan Dalam Perspektif Keadilan SosialIzzy Al Kautsar0Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Tulisan ini bermaksud untuk menyamakan menyelaraskan dan menganalisis konsepsi pemikiran tentang gagasan persaingan usaha yang berkeadilan dan menyejahterakan, berupaya untuk menemukan hakikat persaingan usaha yang berlandaskan keadilan sosial, serta memberikan sumbangsih teoritik bagi keberlakuan hukum persaingan usaha terkhusus memberikan tawaran praktis bagi komisi pengawas persaingan usaha. Penelitian ini menggunakan metode normatif dengan pendekatan konseptual dan perundang-undangan. Hasil dari penelitian didapatkan bahwa paradigma persaingan usaha yang berkeadilan dan menyejahterakan terlihat dalam nuansa persaingan secara harmonis dan ideal untuk mempertahankan prinsip keadilan persaingan, efisiensi, dan kesejahteraan seluruh komponen pasar. Hakikat keadilan sosial dalam persaingan terletak pada tujuannya untuk menciptakan sistem pasar yang adil dan seimbang bagi seluruh lapisan masyarakat. https://riset.unisma.ac.id/index.php/yur/article/view/19983Persaingan UsahaKeadilanKesejahteraan
spellingShingle Izzy Al Kautsar
Memaknai Persaingan Usaha Yang Berkeadilan Dan Menyejahterakan Dalam Perspektif Keadilan Sosial
Yurispruden
Persaingan Usaha
Keadilan
Kesejahteraan
title Memaknai Persaingan Usaha Yang Berkeadilan Dan Menyejahterakan Dalam Perspektif Keadilan Sosial
title_full Memaknai Persaingan Usaha Yang Berkeadilan Dan Menyejahterakan Dalam Perspektif Keadilan Sosial
title_fullStr Memaknai Persaingan Usaha Yang Berkeadilan Dan Menyejahterakan Dalam Perspektif Keadilan Sosial
title_full_unstemmed Memaknai Persaingan Usaha Yang Berkeadilan Dan Menyejahterakan Dalam Perspektif Keadilan Sosial
title_short Memaknai Persaingan Usaha Yang Berkeadilan Dan Menyejahterakan Dalam Perspektif Keadilan Sosial
title_sort memaknai persaingan usaha yang berkeadilan dan menyejahterakan dalam perspektif keadilan sosial
topic Persaingan Usaha
Keadilan
Kesejahteraan
url https://riset.unisma.ac.id/index.php/yur/article/view/19983
work_keys_str_mv AT izzyalkautsar memaknaipersainganusahayangberkeadilandanmenyejahterakandalamperspektifkeadilansosial