KAJIAN SEKITAR IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KURIKULUM BARU SMA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI (Penelitian Pada Guru - Guru SMA di Kota Salatiga)

Kebijakan pemerintah tentang perubahan kurikulum dari kurikulum 1994 menjadi kurikulum berbasis kompetensi (KBK) yang dinamakan kurikulum 2004 dan sekarang menjadi kurikulum berbasis kompetensi yang disempurnakan bertujuan memandirikan atau memberdayakan sekolah dalam mengembangkan kompetensi yang a...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Samtono .
Format: Article
Language:English
Published: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi AMA 2012-07-01
Series:Among Makarti
Online Access:https://jurnal.stieama.ac.id/index.php/ama/article/view/27
_version_ 1797656568681988096
author Samtono .
author_facet Samtono .
author_sort Samtono .
collection DOAJ
description Kebijakan pemerintah tentang perubahan kurikulum dari kurikulum 1994 menjadi kurikulum berbasis kompetensi (KBK) yang dinamakan kurikulum 2004 dan sekarang menjadi kurikulum berbasis kompetensi yang disempurnakan bertujuan memandirikan atau memberdayakan sekolah dalam mengembangkan kompetensi yang akan disampaikan kepada peserta didik, sesuai dengan kondisi lingkungan. Kurikulum berbasis kompetensi lahirnya didasarkan pada falsafah konstruktivisme Faktor lain yang perlu diperhatikan berkaitan dengan pelaksanaan KBK-KTSP adalah kesiapan para pelaksananya. Kesiapan ini sangat ditentukan oleh para pelaku, antara lain ketulusan pemerintah pusat, aparat daerah, masyarakat, dan sekolah itu sendiri. Kesiapan ini juga menyangkut kemampuan dalam mengajukan argumentasi dan rasionalisasi dari berbagai sudut pandang untuk mendukung perlunya diterapkan kurikulum berbasis kompetensi, khususnya pembelajaran berbasis kompetensi. Berdasarkan hal tersebut maka masalah penelitian yang dirumuskan adalah: Bagaimana sikap para guru SMA terhadap pembelajaran berbasis kompetensi dalam proses belajar mengajar di sekolah? Sikap guru terhadap pembelajaran berbasis kompetensi ini diambil dari 80 responden berdasarkan kuesioner, pengamatan, serta wawancara dan FGD. Hasil pengukuran sikap guru terhadap pembelajaran berbasis kompetensi diperoleh skor persentase sebesar 55% atau 44 subyek bersikap positif terhadap pembelajaran berbasis kompetensi, dan diperoleh skor persentase sebesar 45% atau sebanyak 36 subyek bersikap kurang positif.
first_indexed 2024-03-11T17:31:31Z
format Article
id doaj.art-409b3a70671c432ba2d13d281ddf78e5
institution Directory Open Access Journal
issn 1979-7400
2774-5163
language English
last_indexed 2024-03-11T17:31:31Z
publishDate 2012-07-01
publisher Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi AMA
record_format Article
series Among Makarti
spelling doaj.art-409b3a70671c432ba2d13d281ddf78e52023-10-18T22:35:43ZengSekolah Tinggi Ilmu Ekonomi AMAAmong Makarti1979-74002774-51632012-07-013210.52353/ama.v3i2.2725KAJIAN SEKITAR IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KURIKULUM BARU SMA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI (Penelitian Pada Guru - Guru SMA di Kota Salatiga)Samtono .Kebijakan pemerintah tentang perubahan kurikulum dari kurikulum 1994 menjadi kurikulum berbasis kompetensi (KBK) yang dinamakan kurikulum 2004 dan sekarang menjadi kurikulum berbasis kompetensi yang disempurnakan bertujuan memandirikan atau memberdayakan sekolah dalam mengembangkan kompetensi yang akan disampaikan kepada peserta didik, sesuai dengan kondisi lingkungan. Kurikulum berbasis kompetensi lahirnya didasarkan pada falsafah konstruktivisme Faktor lain yang perlu diperhatikan berkaitan dengan pelaksanaan KBK-KTSP adalah kesiapan para pelaksananya. Kesiapan ini sangat ditentukan oleh para pelaku, antara lain ketulusan pemerintah pusat, aparat daerah, masyarakat, dan sekolah itu sendiri. Kesiapan ini juga menyangkut kemampuan dalam mengajukan argumentasi dan rasionalisasi dari berbagai sudut pandang untuk mendukung perlunya diterapkan kurikulum berbasis kompetensi, khususnya pembelajaran berbasis kompetensi. Berdasarkan hal tersebut maka masalah penelitian yang dirumuskan adalah: Bagaimana sikap para guru SMA terhadap pembelajaran berbasis kompetensi dalam proses belajar mengajar di sekolah? Sikap guru terhadap pembelajaran berbasis kompetensi ini diambil dari 80 responden berdasarkan kuesioner, pengamatan, serta wawancara dan FGD. Hasil pengukuran sikap guru terhadap pembelajaran berbasis kompetensi diperoleh skor persentase sebesar 55% atau 44 subyek bersikap positif terhadap pembelajaran berbasis kompetensi, dan diperoleh skor persentase sebesar 45% atau sebanyak 36 subyek bersikap kurang positif.https://jurnal.stieama.ac.id/index.php/ama/article/view/27
spellingShingle Samtono .
KAJIAN SEKITAR IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KURIKULUM BARU SMA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI (Penelitian Pada Guru - Guru SMA di Kota Salatiga)
Among Makarti
title KAJIAN SEKITAR IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KURIKULUM BARU SMA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI (Penelitian Pada Guru - Guru SMA di Kota Salatiga)
title_full KAJIAN SEKITAR IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KURIKULUM BARU SMA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI (Penelitian Pada Guru - Guru SMA di Kota Salatiga)
title_fullStr KAJIAN SEKITAR IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KURIKULUM BARU SMA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI (Penelitian Pada Guru - Guru SMA di Kota Salatiga)
title_full_unstemmed KAJIAN SEKITAR IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KURIKULUM BARU SMA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI (Penelitian Pada Guru - Guru SMA di Kota Salatiga)
title_short KAJIAN SEKITAR IMPLEMENTASI KEBIJAKAN KURIKULUM BARU SMA DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI (Penelitian Pada Guru - Guru SMA di Kota Salatiga)
title_sort kajian sekitar implementasi kebijakan kurikulum baru sma dengan pendekatan pembelajaran berbasis kompetensi penelitian pada guru guru sma di kota salatiga
url https://jurnal.stieama.ac.id/index.php/ama/article/view/27
work_keys_str_mv AT samtono kajiansekitarimplementasikebijakankurikulumbarusmadenganpendekatanpembelajaranberbasiskompetensipenelitianpadagurugurusmadikotasalatiga