Mendeteksi Keinginan Konsumen Dalam Industri Pertanian

Memperoleh pasar adalah syarat keberhasilan suatu usaha di sektor pertanian. Namun untuk mencapainya tak mudah. Dibutuhkan berbagai strategi tepat untuk menembusnya. Misalnya saja mendeteksi apa yang diinginkan oleh pasar. Untuk bisa memahami apa yang dimaui pasar atau konsumen, ada 3 pendekatan ya...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Yudi Anto
Format: Article
Language:English
Published: EconJournals 2018-12-01
Series:International Journal of Economics and Financial Issues
Online Access:https://econjournals.com/index.php/ijefi/article/view/12741
_version_ 1797908116847722496
author Yudi Anto
author_facet Yudi Anto
author_sort Yudi Anto
collection DOAJ
description Memperoleh pasar adalah syarat keberhasilan suatu usaha di sektor pertanian. Namun untuk mencapainya tak mudah. Dibutuhkan berbagai strategi tepat untuk menembusnya. Misalnya saja mendeteksi apa yang diinginkan oleh pasar. Untuk bisa memahami apa yang dimaui pasar atau konsumen, ada 3 pendekatan yang bisa dilakukan. Pertama, cara kita melayani pasar yang sudah ada atau istilahnya to serve the market. Artinya, kita memenuhi permintaan pasar yang selama ini telah beijalan. Jika yang diminta jenis A, B, C, D dengan kualitas tertentu, yah kita cukup menyediakannya sesuai pesanan. Misalnya saja berbagai jenis sayuran tradisional, seperti kentang, kol, wortel, dan sebagainya. Kedua, memperkenalkan atau menawarkan sesuatu yang sama sekali baru ke konsumen—to create the demand. Produsen menciptakan pasar baru yang belum pernah dikenal konsumen. Contohnya, sekitar tahun 1980-an masyarakat hanya mengenal jagung biasa sebagai sayuran. Kemudian saya mencoba memasukkan jagung manis sebagai pilihan baru. Ternyata konsumen menanggapinya secara positif, dan saat ini komoditas itu sudah menjadi suatu kebutuhan.
first_indexed 2024-04-10T10:47:34Z
format Article
id doaj.art-5ae4fa5c027245208e3360978fd27a72
institution Directory Open Access Journal
issn 2146-4138
language English
last_indexed 2024-04-10T10:47:34Z
publishDate 2018-12-01
publisher EconJournals
record_format Article
series International Journal of Economics and Financial Issues
spelling doaj.art-5ae4fa5c027245208e3360978fd27a722023-02-15T16:20:15ZengEconJournalsInternational Journal of Economics and Financial Issues2146-41382018-12-0133Mendeteksi Keinginan Konsumen Dalam Industri PertanianYudi AntoMemperoleh pasar adalah syarat keberhasilan suatu usaha di sektor pertanian. Namun untuk mencapainya tak mudah. Dibutuhkan berbagai strategi tepat untuk menembusnya. Misalnya saja mendeteksi apa yang diinginkan oleh pasar. Untuk bisa memahami apa yang dimaui pasar atau konsumen, ada 3 pendekatan yang bisa dilakukan. Pertama, cara kita melayani pasar yang sudah ada atau istilahnya to serve the market. Artinya, kita memenuhi permintaan pasar yang selama ini telah beijalan. Jika yang diminta jenis A, B, C, D dengan kualitas tertentu, yah kita cukup menyediakannya sesuai pesanan. Misalnya saja berbagai jenis sayuran tradisional, seperti kentang, kol, wortel, dan sebagainya. Kedua, memperkenalkan atau menawarkan sesuatu yang sama sekali baru ke konsumen—to create the demand. Produsen menciptakan pasar baru yang belum pernah dikenal konsumen. Contohnya, sekitar tahun 1980-an masyarakat hanya mengenal jagung biasa sebagai sayuran. Kemudian saya mencoba memasukkan jagung manis sebagai pilihan baru. Ternyata konsumen menanggapinya secara positif, dan saat ini komoditas itu sudah menjadi suatu kebutuhan.https://econjournals.com/index.php/ijefi/article/view/12741
spellingShingle Yudi Anto
Mendeteksi Keinginan Konsumen Dalam Industri Pertanian
International Journal of Economics and Financial Issues
title Mendeteksi Keinginan Konsumen Dalam Industri Pertanian
title_full Mendeteksi Keinginan Konsumen Dalam Industri Pertanian
title_fullStr Mendeteksi Keinginan Konsumen Dalam Industri Pertanian
title_full_unstemmed Mendeteksi Keinginan Konsumen Dalam Industri Pertanian
title_short Mendeteksi Keinginan Konsumen Dalam Industri Pertanian
title_sort mendeteksi keinginan konsumen dalam industri pertanian
url https://econjournals.com/index.php/ijefi/article/view/12741
work_keys_str_mv AT yudianto mendeteksikeinginankonsumendalamindustripertanian