Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kognitif dalam mengenal warna melalui metode eksperimen pada anak usia 3-4 tahun di KB Pertiwi. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan secara kolaboratif antara peneliti dengan guru kelas. Penelitian ini t...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Perkumpulan Pengelola Jurnal PAUD Indonesia
2018-12-01
|
Series: | Aulad |
Subjects: | |
Online Access: | https://aulad.org/index.php/aulad/article/view/8 |
_version_ | 1818486078562107392 |
---|---|
author | Sumarsih Sumarsih Nurmalina Nurmalina Astuti Astuti |
author_facet | Sumarsih Sumarsih Nurmalina Nurmalina Astuti Astuti |
author_sort | Sumarsih Sumarsih |
collection | DOAJ |
description | Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kognitif dalam mengenal warna melalui metode eksperimen pada anak usia 3-4 tahun di KB Pertiwi. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan secara kolaboratif antara peneliti dengan guru kelas. Penelitian ini terdiri dari dua siklus dan setiap siklusnya dilaksanakan 3 kali pertemuan. Subjek penelitian ini adalah 15 anak di KB Pertiwi yang terdiri dari 7 anak laki-laki dan 8 anak perempuan. Objek penelitian adalah kemampuan kognitif dalam mengenal warna. Teknik pengumpulan data melalui observasi dan dokumentasi. Instrument yang digunakan adalah lembar observasi (check list) dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan kognitif dalam mengenal warna. Hasil observasi pada pra tindakan menunjukkan bahwa anak yang berkriteria berkembang sesuai harapan ada 2 orang atau 13%. Pada siklus 1 meningkat menjadi 4 orang atau 27% dan siklus 2 meningkat lagi menjadi 10 anak atau 66,7%. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa melalui metode eksperimen dapat meningkatkan kemampuan kognitif dalam mengenal warna pada anak usia 3-4 tahun di KB Pertiwi. |
first_indexed | 2024-12-10T16:18:04Z |
format | Article |
id | doaj.art-5b118e7b72684d258f8272b12d6ebd2e |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2655-4798 2655-433X |
language | English |
last_indexed | 2024-12-10T16:18:04Z |
publishDate | 2018-12-01 |
publisher | Perkumpulan Pengelola Jurnal PAUD Indonesia |
record_format | Article |
series | Aulad |
spelling | doaj.art-5b118e7b72684d258f8272b12d6ebd2e2022-12-22T01:41:54ZengPerkumpulan Pengelola Jurnal PAUD IndonesiaAulad2655-47982655-433X2018-12-011172778Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode EksperimenSumarsih Sumarsih0Nurmalina Nurmalina1Astuti Astuti2Prodi PG-PAUD Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, IndonesiaProdi PG-PAUD Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, IndonesiaProdi Pendidikan Matematika Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, IndonesiaPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kognitif dalam mengenal warna melalui metode eksperimen pada anak usia 3-4 tahun di KB Pertiwi. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan secara kolaboratif antara peneliti dengan guru kelas. Penelitian ini terdiri dari dua siklus dan setiap siklusnya dilaksanakan 3 kali pertemuan. Subjek penelitian ini adalah 15 anak di KB Pertiwi yang terdiri dari 7 anak laki-laki dan 8 anak perempuan. Objek penelitian adalah kemampuan kognitif dalam mengenal warna. Teknik pengumpulan data melalui observasi dan dokumentasi. Instrument yang digunakan adalah lembar observasi (check list) dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kemampuan kognitif dalam mengenal warna. Hasil observasi pada pra tindakan menunjukkan bahwa anak yang berkriteria berkembang sesuai harapan ada 2 orang atau 13%. Pada siklus 1 meningkat menjadi 4 orang atau 27% dan siklus 2 meningkat lagi menjadi 10 anak atau 66,7%. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa melalui metode eksperimen dapat meningkatkan kemampuan kognitif dalam mengenal warna pada anak usia 3-4 tahun di KB Pertiwi.https://aulad.org/index.php/aulad/article/view/8Kemampuan KognitifMengenal WarnaMetode Eksperimen |
spellingShingle | Sumarsih Sumarsih Nurmalina Nurmalina Astuti Astuti Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen Aulad Kemampuan Kognitif Mengenal Warna Metode Eksperimen |
title | Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen |
title_full | Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen |
title_fullStr | Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen |
title_full_unstemmed | Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen |
title_short | Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen |
title_sort | meningkatkan kemampuan kognitif dalam mengenal warna dengan metode eksperimen |
topic | Kemampuan Kognitif Mengenal Warna Metode Eksperimen |
url | https://aulad.org/index.php/aulad/article/view/8 |
work_keys_str_mv | AT sumarsihsumarsih meningkatkankemampuankognitifdalammengenalwarnadenganmetodeeksperimen AT nurmalinanurmalina meningkatkankemampuankognitifdalammengenalwarnadenganmetodeeksperimen AT astutiastuti meningkatkankemampuankognitifdalammengenalwarnadenganmetodeeksperimen |