Game Edukasi Pembelajaran Sejarah Berdirinya Indonesia untuk Sekolah Dasar

Ilmu pengetahuan tentang sejarah telah diajarkan pada murid SD dalam pendidikan di Indonesia, dimana materi pembelajaran telah sesuai dengan kurikulum yang ada di Indonesia. Namun dalam proses pembelajaran saat ini masih mengikuti metode lama, yaitu menyampaikan dan menjelaskan isi yang ada di dalam...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Agam Arta, Devi Afriyantari Puspa Putri
Format: Article
Language:English
Published: Muhammadiyah University Press 2020-09-01
Series:Emitor: Jurnal Teknik Elektro
Subjects:
Online Access:https://journals.ums.ac.id/index.php/emitor/article/view/9085
_version_ 1811268905508798464
author Agam Arta
Devi Afriyantari Puspa Putri
author_facet Agam Arta
Devi Afriyantari Puspa Putri
author_sort Agam Arta
collection DOAJ
description Ilmu pengetahuan tentang sejarah telah diajarkan pada murid SD dalam pendidikan di Indonesia, dimana materi pembelajaran telah sesuai dengan kurikulum yang ada di Indonesia. Namun dalam proses pembelajaran saat ini masih mengikuti metode lama, yaitu menyampaikan dan menjelaskan isi yang ada di dalam buku serta menggunakan pendukung proyektor apabila guru ingin menjelaskan melalui PowerPoint yang telah dibuat. Berdasarkan masalah tersebut diabuatlah aplikasi pembelajaran berupa game edukasi berbasis Android untuk kelas 4 SD, agar para murid tidak merasa jenuh saat diajarkan oleh guru dan memiliki ketertarikan terhadap sejarah terutama sejarah Indonesia. Perancangan aplikasi ini menggunakan Unity 5.6 dan CorelDraw X8 sebagai editing grafis. Tahapan untuk pengujian game edukasi ini menggunakan metode blackbox dan kuisioner, yang ditujukan kepada murid dan guru sebagai responden. Hasil yang didapatkan dari pengujian game edukasi tersebut menunjukkan bahwa aplikasi yang dijalankan pada beberapa perangkat Android berjalan dengan baik sesuai dengan harapan. Pada pengujian kuisioner, hasil yang didapatkan dari data yang telah diisi oleh murid dan guru rata-rata adalah 88,72%. Dapat disimpulkan bahwa banyak yang tertarik oleh game edukasi tersebut dan dapat menjadi media berupa aplikasi pembelajaran sejarah agar para murid menjadi semangat ketika diterangkan pelajaran oleh guru.
first_indexed 2024-04-12T21:32:23Z
format Article
id doaj.art-5b9ada50394240c8a875ab74821e57d6
institution Directory Open Access Journal
issn 1411-8890
2541-4518
language English
last_indexed 2024-04-12T21:32:23Z
publishDate 2020-09-01
publisher Muhammadiyah University Press
record_format Article
series Emitor: Jurnal Teknik Elektro
spelling doaj.art-5b9ada50394240c8a875ab74821e57d62022-12-22T03:16:01ZengMuhammadiyah University PressEmitor: Jurnal Teknik Elektro1411-88902541-45182020-09-01202778110.23917/emitor.v20i02.90855483Game Edukasi Pembelajaran Sejarah Berdirinya Indonesia untuk Sekolah DasarAgam Arta0Devi Afriyantari Puspa Putri1Universitas Muhammadiyah SurakartaUniversitas Muhammadiyah SurakartaIlmu pengetahuan tentang sejarah telah diajarkan pada murid SD dalam pendidikan di Indonesia, dimana materi pembelajaran telah sesuai dengan kurikulum yang ada di Indonesia. Namun dalam proses pembelajaran saat ini masih mengikuti metode lama, yaitu menyampaikan dan menjelaskan isi yang ada di dalam buku serta menggunakan pendukung proyektor apabila guru ingin menjelaskan melalui PowerPoint yang telah dibuat. Berdasarkan masalah tersebut diabuatlah aplikasi pembelajaran berupa game edukasi berbasis Android untuk kelas 4 SD, agar para murid tidak merasa jenuh saat diajarkan oleh guru dan memiliki ketertarikan terhadap sejarah terutama sejarah Indonesia. Perancangan aplikasi ini menggunakan Unity 5.6 dan CorelDraw X8 sebagai editing grafis. Tahapan untuk pengujian game edukasi ini menggunakan metode blackbox dan kuisioner, yang ditujukan kepada murid dan guru sebagai responden. Hasil yang didapatkan dari pengujian game edukasi tersebut menunjukkan bahwa aplikasi yang dijalankan pada beberapa perangkat Android berjalan dengan baik sesuai dengan harapan. Pada pengujian kuisioner, hasil yang didapatkan dari data yang telah diisi oleh murid dan guru rata-rata adalah 88,72%. Dapat disimpulkan bahwa banyak yang tertarik oleh game edukasi tersebut dan dapat menjadi media berupa aplikasi pembelajaran sejarah agar para murid menjadi semangat ketika diterangkan pelajaran oleh guru.https://journals.ums.ac.id/index.php/emitor/article/view/9085androidsejarahindonesiagameedukasiunity
spellingShingle Agam Arta
Devi Afriyantari Puspa Putri
Game Edukasi Pembelajaran Sejarah Berdirinya Indonesia untuk Sekolah Dasar
Emitor: Jurnal Teknik Elektro
android
sejarah
indonesia
game
edukasi
unity
title Game Edukasi Pembelajaran Sejarah Berdirinya Indonesia untuk Sekolah Dasar
title_full Game Edukasi Pembelajaran Sejarah Berdirinya Indonesia untuk Sekolah Dasar
title_fullStr Game Edukasi Pembelajaran Sejarah Berdirinya Indonesia untuk Sekolah Dasar
title_full_unstemmed Game Edukasi Pembelajaran Sejarah Berdirinya Indonesia untuk Sekolah Dasar
title_short Game Edukasi Pembelajaran Sejarah Berdirinya Indonesia untuk Sekolah Dasar
title_sort game edukasi pembelajaran sejarah berdirinya indonesia untuk sekolah dasar
topic android
sejarah
indonesia
game
edukasi
unity
url https://journals.ums.ac.id/index.php/emitor/article/view/9085
work_keys_str_mv AT agamarta gameedukasipembelajaransejarahberdirinyaindonesiauntuksekolahdasar
AT deviafriyantaripuspaputri gameedukasipembelajaransejarahberdirinyaindonesiauntuksekolahdasar