ANT COLONY OPTIMIZATION UNTUK MENYELEKSI FITUR DAN KLASIFIKASI ARTIKEL

Algoritma koloni semut dapat diterapkan dalam pengklasifikisian dengan menerapkan mekanisme perilaku semut dalam mencari sumber makanan. Semut memberikan kemungkinan hasil terbaik/optimal berdasar intensitas pheromone. Himpunan fitur pada artikel diseleksi berdasarkan topik atau jenis kelas yang dii...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: arief kelik nugroho, Ipung Permadi
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Muria Kudus 2019-04-01
Series:Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer
Subjects:
Online Access:https://jurnal.umk.ac.id/index.php/simet/article/view/2944

Similar Items