Analisis Perbedaan Profitabilitas Pada Industri yang Terdampak COVID-19: Tinggi, Sedang dan Rendah
Covid-19 influences the capital market in Indonesia, on the Indonesia Stock Exchange (IDX). Because of Covid-19 was seen as bad news, many investors prefer to sell their shares. This study aims to test whether or not there is a significant difference in profitability for companies listed on the IDX...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Muria Kudus
2022-04-01
|
Series: | Business Management Analysis Journal |
Subjects: | |
Online Access: | https://jurnal.umk.ac.id/index.php/bmaj/article/view/7056 |
_version_ | 1811232058712784896 |
---|---|
author | Fransiskus X. H. Dappa Ole Lusianus Heronimus Sinyo Kelen |
author_facet | Fransiskus X. H. Dappa Ole Lusianus Heronimus Sinyo Kelen |
author_sort | Fransiskus X. H. Dappa Ole |
collection | DOAJ |
description | Covid-19 influences the capital market in Indonesia, on the Indonesia Stock Exchange (IDX). Because of Covid-19 was seen as bad news, many investors prefer to sell their shares. This study aims to test whether or not there is a significant difference in profitability for companies listed on the IDX that is affected by Covid-19. This study used 682 companies as samples that have met criteria as companies with complete financial records on the IDX as of December 2020. The analysis used in this study is the Kruskal-Wallis (K-W) test. Non-parametric testing was used in this study because the data from this study were not normally distributed so that the K-W test was used. The results of the analysis in this study indicate that there are differences in profitability of industries affected by Covid-19 highly, moderately and lowly.
Covid-19 memiliki pengaruh pada pasar modal di Indonesia terutama di Bursa Efek Indonesia (BEI). Covid-19 mengakibatkan banyak investor lebih memilih untuk menjual sahamnya, karena hal ini merupakan kabar buruk bagi investor. Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah terdapat perbedaan profitabilitas yang signifikan pada perusahaan terdaftar di BEI yang terdampak Covid-19. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 682 perusahaan yang telah memenuhi kriteria sebagai perusahaan dengan catatan keuangan yang lengkap di BEI per Desember 2020. Analisis yang digunakan dalam penelitian adalah pengujian Kruskal-Wallis (K-W). Pengujian non parametrik digunakan dalam penelitian ini karena data dari penelitian memiliki ini tidak terdistribusi secara normal sehingga menggunakan pengujian K-W. Hasil dari analisis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan profitabilitas dari industri terdampak Covid-19 tinggi, sedang, dan rendah. |
first_indexed | 2024-04-12T10:56:54Z |
format | Article |
id | doaj.art-7660d1fb223d4f40be19b91ff10be364 |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2623-0690 2655-3813 |
language | Indonesian |
last_indexed | 2024-04-12T10:56:54Z |
publishDate | 2022-04-01 |
publisher | Universitas Muria Kudus |
record_format | Article |
series | Business Management Analysis Journal |
spelling | doaj.art-7660d1fb223d4f40be19b91ff10be3642022-12-22T03:36:05ZindUniversitas Muria KudusBusiness Management Analysis Journal2623-06902655-38132022-04-0151779110.24176/bmaj.v5i1.70562758Analisis Perbedaan Profitabilitas Pada Industri yang Terdampak COVID-19: Tinggi, Sedang dan RendahFransiskus X. H. Dappa Ole0Lusianus Heronimus Sinyo Kelen1Universitas Kristen Wira Wacana SumbaUniversitas Kristen Wira Wacana SumbaCovid-19 influences the capital market in Indonesia, on the Indonesia Stock Exchange (IDX). Because of Covid-19 was seen as bad news, many investors prefer to sell their shares. This study aims to test whether or not there is a significant difference in profitability for companies listed on the IDX that is affected by Covid-19. This study used 682 companies as samples that have met criteria as companies with complete financial records on the IDX as of December 2020. The analysis used in this study is the Kruskal-Wallis (K-W) test. Non-parametric testing was used in this study because the data from this study were not normally distributed so that the K-W test was used. The results of the analysis in this study indicate that there are differences in profitability of industries affected by Covid-19 highly, moderately and lowly. Covid-19 memiliki pengaruh pada pasar modal di Indonesia terutama di Bursa Efek Indonesia (BEI). Covid-19 mengakibatkan banyak investor lebih memilih untuk menjual sahamnya, karena hal ini merupakan kabar buruk bagi investor. Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah terdapat perbedaan profitabilitas yang signifikan pada perusahaan terdaftar di BEI yang terdampak Covid-19. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 682 perusahaan yang telah memenuhi kriteria sebagai perusahaan dengan catatan keuangan yang lengkap di BEI per Desember 2020. Analisis yang digunakan dalam penelitian adalah pengujian Kruskal-Wallis (K-W). Pengujian non parametrik digunakan dalam penelitian ini karena data dari penelitian memiliki ini tidak terdistribusi secara normal sehingga menggunakan pengujian K-W. Hasil dari analisis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan profitabilitas dari industri terdampak Covid-19 tinggi, sedang, dan rendah.https://jurnal.umk.ac.id/index.php/bmaj/article/view/7056dampak covid-19, profitabilitas, return on asset, return on equity |
spellingShingle | Fransiskus X. H. Dappa Ole Lusianus Heronimus Sinyo Kelen Analisis Perbedaan Profitabilitas Pada Industri yang Terdampak COVID-19: Tinggi, Sedang dan Rendah Business Management Analysis Journal dampak covid-19, profitabilitas, return on asset, return on equity |
title | Analisis Perbedaan Profitabilitas Pada Industri yang Terdampak COVID-19: Tinggi, Sedang dan Rendah |
title_full | Analisis Perbedaan Profitabilitas Pada Industri yang Terdampak COVID-19: Tinggi, Sedang dan Rendah |
title_fullStr | Analisis Perbedaan Profitabilitas Pada Industri yang Terdampak COVID-19: Tinggi, Sedang dan Rendah |
title_full_unstemmed | Analisis Perbedaan Profitabilitas Pada Industri yang Terdampak COVID-19: Tinggi, Sedang dan Rendah |
title_short | Analisis Perbedaan Profitabilitas Pada Industri yang Terdampak COVID-19: Tinggi, Sedang dan Rendah |
title_sort | analisis perbedaan profitabilitas pada industri yang terdampak covid 19 tinggi sedang dan rendah |
topic | dampak covid-19, profitabilitas, return on asset, return on equity |
url | https://jurnal.umk.ac.id/index.php/bmaj/article/view/7056 |
work_keys_str_mv | AT fransiskusxhdappaole analisisperbedaanprofitabilitaspadaindustriyangterdampakcovid19tinggisedangdanrendah AT lusianusheronimussinyokelen analisisperbedaanprofitabilitaspadaindustriyangterdampakcovid19tinggisedangdanrendah |