Kedalaman Butir Soal Pilihan Ganda Penilaian Akhir Semester Ganjil Kelas V SD
Berdasarkan wawancara dengan penyusun soal PAS Kelas V Tema Semester ganji, diperoleh informasi bahwa soal PAS tersebut, telah diujikan tanpa melalui tahapan analisis butir soal secara logis rasional. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui seberapa besar proporsi persentase jenjang ranah kognitif bu...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Information Technology and Science
2022-08-01
|
Series: | Edu Cendikia |
Subjects: | |
Online Access: | https://jurnal.itscience.org/index.php/educendikia/article/view/1694 |
_version_ | 1797354497590165504 |
---|---|
author | Yunika Afryaningsih Aprizal Harjanto Risdiana Andika Fatmawati |
author_facet | Yunika Afryaningsih Aprizal Harjanto Risdiana Andika Fatmawati |
author_sort | Yunika Afryaningsih |
collection | DOAJ |
description | Berdasarkan wawancara dengan penyusun soal PAS Kelas V Tema Semester ganji, diperoleh informasi bahwa soal PAS tersebut, telah diujikan tanpa melalui tahapan analisis butir soal secara logis rasional. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui seberapa besar proporsi persentase jenjang ranah kognitif butir soal pilihan ganda dan mengetahui seberapa besar kesesuaian jenjang ranah kognitif antara tujuan pembelajaran soal PAS kelas V semester Ganjil Tahun Ajaran 2020/2021 SDN 29 Sanggau Kecamatan Kapuas Kabupaten Sanggau. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa soal yang dianalisis ditinjau dari aspek jenjang ranah kognitif. Distribusi jenjang ranah kognitif pada soal Tema 1 terdapat 14 (31%) butir soal berkategori mengingat (C1), 11 (24%) butir soal berkategori memahami (C2), 4 (9%) butir soal berkategori mengaplikasikan (C3), 12 (27%) butir soal berkategori menganalisis (C4), 4 (9%) butir soal berkategori mengevaluasi (C5) dan tidak terdapat (0%) butir soal berkategori menciptakan (C6). Soal Tema 2 terdapat 11 (24%) butir soal berkategori mengingat (C1), 13 (29%) butir soal berkategori memahami (C2), 10 (22%) butir soal berkategori mengaplikasikan (C3), 7 (16%) butir soal berkategori menganalisis (C4), 4 (9%) butir soal berkategori mengevaluasi (C5) dan tidak terdapat (0%) butir soal berkategori menciptakan (C6). |
first_indexed | 2024-03-08T13:51:19Z |
format | Article |
id | doaj.art-76b231a9756b46fba71afdbf7dcce0a6 |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2798-365X |
language | English |
last_indexed | 2024-03-08T13:51:19Z |
publishDate | 2022-08-01 |
publisher | Information Technology and Science |
record_format | Article |
series | Edu Cendikia |
spelling | doaj.art-76b231a9756b46fba71afdbf7dcce0a62024-01-16T02:32:06ZengInformation Technology and ScienceEdu Cendikia2798-365X2022-08-0120240340910.47709/educendikia.v2i02.16941558Kedalaman Butir Soal Pilihan Ganda Penilaian Akhir Semester Ganjil Kelas V SDYunika Afryaningsih0Aprizal Harjanto1Risdiana Andika Fatmawati2Universitas Nahdlatul Ulama Kalimantan BaratUniversitas Nahdlatul Ulama Kalimantan BaratUniversitas Nahdlatul Ulama Kalimantan BaratBerdasarkan wawancara dengan penyusun soal PAS Kelas V Tema Semester ganji, diperoleh informasi bahwa soal PAS tersebut, telah diujikan tanpa melalui tahapan analisis butir soal secara logis rasional. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui seberapa besar proporsi persentase jenjang ranah kognitif butir soal pilihan ganda dan mengetahui seberapa besar kesesuaian jenjang ranah kognitif antara tujuan pembelajaran soal PAS kelas V semester Ganjil Tahun Ajaran 2020/2021 SDN 29 Sanggau Kecamatan Kapuas Kabupaten Sanggau. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa soal yang dianalisis ditinjau dari aspek jenjang ranah kognitif. Distribusi jenjang ranah kognitif pada soal Tema 1 terdapat 14 (31%) butir soal berkategori mengingat (C1), 11 (24%) butir soal berkategori memahami (C2), 4 (9%) butir soal berkategori mengaplikasikan (C3), 12 (27%) butir soal berkategori menganalisis (C4), 4 (9%) butir soal berkategori mengevaluasi (C5) dan tidak terdapat (0%) butir soal berkategori menciptakan (C6). Soal Tema 2 terdapat 11 (24%) butir soal berkategori mengingat (C1), 13 (29%) butir soal berkategori memahami (C2), 10 (22%) butir soal berkategori mengaplikasikan (C3), 7 (16%) butir soal berkategori menganalisis (C4), 4 (9%) butir soal berkategori mengevaluasi (C5) dan tidak terdapat (0%) butir soal berkategori menciptakan (C6).https://jurnal.itscience.org/index.php/educendikia/article/view/1694kedalamanbutir soalpilihan gandpenilaian akhirsd |
spellingShingle | Yunika Afryaningsih Aprizal Harjanto Risdiana Andika Fatmawati Kedalaman Butir Soal Pilihan Ganda Penilaian Akhir Semester Ganjil Kelas V SD Edu Cendikia kedalaman butir soal pilihan gand penilaian akhir sd |
title | Kedalaman Butir Soal Pilihan Ganda Penilaian Akhir Semester Ganjil Kelas V SD |
title_full | Kedalaman Butir Soal Pilihan Ganda Penilaian Akhir Semester Ganjil Kelas V SD |
title_fullStr | Kedalaman Butir Soal Pilihan Ganda Penilaian Akhir Semester Ganjil Kelas V SD |
title_full_unstemmed | Kedalaman Butir Soal Pilihan Ganda Penilaian Akhir Semester Ganjil Kelas V SD |
title_short | Kedalaman Butir Soal Pilihan Ganda Penilaian Akhir Semester Ganjil Kelas V SD |
title_sort | kedalaman butir soal pilihan ganda penilaian akhir semester ganjil kelas v sd |
topic | kedalaman butir soal pilihan gand penilaian akhir sd |
url | https://jurnal.itscience.org/index.php/educendikia/article/view/1694 |
work_keys_str_mv | AT yunikaafryaningsih kedalamanbutirsoalpilihangandapenilaianakhirsemesterganjilkelasvsd AT aprizalharjanto kedalamanbutirsoalpilihangandapenilaianakhirsemesterganjilkelasvsd AT risdianaandikafatmawati kedalamanbutirsoalpilihangandapenilaianakhirsemesterganjilkelasvsd |