ISOTERM ADSORPSI SERTA PENDUGAAN UMUR SIMPAN TEPUNG POLONG-POLONGAN INDIGENOUS INDONESIA

Kabau, Jengkol, Petai dan Lamtoro merupakan komoditas polong-polongan indigenous Indonesia yang telah banyak dibudidayakan dan dikonsumsi sejak zaman dahulu, berkembang lama dan dikenal masyarakat di suatu daerah tertentu di Indonesia. Banyaknya kandungan gizi pada komoditas ini sehingga dapat diman...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Rosiana Khoirunnissa, Andriati Ningrum, Aprilia Fitriani, Supriyadi
Format: Article
Language:Indonesian
Published: University of Brawijaya 2022-08-01
Series:Jurnal Teknologi Pertanian
Subjects:
Online Access:https://jtp.ub.ac.id/index.php/jtp/article/view/1072/1100
_version_ 1797961213138698240
author Rosiana Khoirunnissa
Andriati Ningrum
Aprilia Fitriani
Supriyadi
author_facet Rosiana Khoirunnissa
Andriati Ningrum
Aprilia Fitriani
Supriyadi
author_sort Rosiana Khoirunnissa
collection DOAJ
description Kabau, Jengkol, Petai dan Lamtoro merupakan komoditas polong-polongan indigenous Indonesia yang telah banyak dibudidayakan dan dikonsumsi sejak zaman dahulu, berkembang lama dan dikenal masyarakat di suatu daerah tertentu di Indonesia. Banyaknya kandungan gizi pada komoditas ini sehingga dapat dimanfaatkan menjadi produk baru seperti tepung. Tepung merupakan salah satu produk dengan kadar air rendah sehingga dapat bertahan lama apabila disimpan pada suhu ruang. Namun, tepung merupakan bahan pangan yang mempunyai kemampuan menyerap dan melepaskan sebagian air selama penyimpanan yang dapat menyebabkan terjadinya perubahan mutu tepung. Oleh sebab itu, penelitian ini bertujuan untuk menentukan permodelan kurva ISL yang tepat serta pendugaan umur simpan pada tepung Kabau, Jengkol, Petai dan Lamtoro dengan proses perebusan sebagai pengolahan pendahuluan. Ruang lingkup pengujian yaitu penentuan kadar air setimbang dengan menggunakan metode gravimetri statis. Penentuan model dan ketepatan kurva ISL, serta perhitungan pendugaan umur simpan sampel menggunakan persamaan Labuza (1982). Hasil penelitian menunjukkan bahwa GAB merupakan permodelan kurva yang hampir tepat dalam menggambarkan pola penyerapan uap air sampel. Perhitungan pendugaan umur simpan sampel bahan segar memiliki umur simpan lebih panjang dibandingkan sampel dengan perebusan. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai acuan untuk pengembangan produk awetan dari keempat komoditas yang digunakan. Pembuatan produk awetan dapat memudahkan konsumen untuk tetap mengkonsumsi komoditas ini ketika terjadi kelangkaan bahan.
first_indexed 2024-04-11T00:55:33Z
format Article
id doaj.art-7e181d9a134c431ab34a85adc062f2b1
institution Directory Open Access Journal
issn 1411-5131
2528-2794
language Indonesian
last_indexed 2024-04-11T00:55:33Z
publishDate 2022-08-01
publisher University of Brawijaya
record_format Article
series Jurnal Teknologi Pertanian
spelling doaj.art-7e181d9a134c431ab34a85adc062f2b12023-01-05T04:36:08ZindUniversity of BrawijayaJurnal Teknologi Pertanian1411-51312528-27942022-08-0123212913810.21776/ub.jtp.2022.023.02.4ISOTERM ADSORPSI SERTA PENDUGAAN UMUR SIMPAN TEPUNG POLONG-POLONGAN INDIGENOUS INDONESIARosiana Khoirunnissa0Andriati Ningrum1Aprilia Fitriani2Supriyadi3Universitas Gadjah MadaUniversitas Gadjah MadaUniversitas Gadjah MadaUniversitas Gadjah MadaKabau, Jengkol, Petai dan Lamtoro merupakan komoditas polong-polongan indigenous Indonesia yang telah banyak dibudidayakan dan dikonsumsi sejak zaman dahulu, berkembang lama dan dikenal masyarakat di suatu daerah tertentu di Indonesia. Banyaknya kandungan gizi pada komoditas ini sehingga dapat dimanfaatkan menjadi produk baru seperti tepung. Tepung merupakan salah satu produk dengan kadar air rendah sehingga dapat bertahan lama apabila disimpan pada suhu ruang. Namun, tepung merupakan bahan pangan yang mempunyai kemampuan menyerap dan melepaskan sebagian air selama penyimpanan yang dapat menyebabkan terjadinya perubahan mutu tepung. Oleh sebab itu, penelitian ini bertujuan untuk menentukan permodelan kurva ISL yang tepat serta pendugaan umur simpan pada tepung Kabau, Jengkol, Petai dan Lamtoro dengan proses perebusan sebagai pengolahan pendahuluan. Ruang lingkup pengujian yaitu penentuan kadar air setimbang dengan menggunakan metode gravimetri statis. Penentuan model dan ketepatan kurva ISL, serta perhitungan pendugaan umur simpan sampel menggunakan persamaan Labuza (1982). Hasil penelitian menunjukkan bahwa GAB merupakan permodelan kurva yang hampir tepat dalam menggambarkan pola penyerapan uap air sampel. Perhitungan pendugaan umur simpan sampel bahan segar memiliki umur simpan lebih panjang dibandingkan sampel dengan perebusan. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai acuan untuk pengembangan produk awetan dari keempat komoditas yang digunakan. Pembuatan produk awetan dapat memudahkan konsumen untuk tetap mengkonsumsi komoditas ini ketika terjadi kelangkaan bahan.https://jtp.ub.ac.id/index.php/jtp/article/view/1072/1100isoterm adsorpsijengkolkabaulamtoropetaitepungumur simpan
spellingShingle Rosiana Khoirunnissa
Andriati Ningrum
Aprilia Fitriani
Supriyadi
ISOTERM ADSORPSI SERTA PENDUGAAN UMUR SIMPAN TEPUNG POLONG-POLONGAN INDIGENOUS INDONESIA
Jurnal Teknologi Pertanian
isoterm adsorpsi
jengkol
kabau
lamtoro
petai
tepung
umur simpan
title ISOTERM ADSORPSI SERTA PENDUGAAN UMUR SIMPAN TEPUNG POLONG-POLONGAN INDIGENOUS INDONESIA
title_full ISOTERM ADSORPSI SERTA PENDUGAAN UMUR SIMPAN TEPUNG POLONG-POLONGAN INDIGENOUS INDONESIA
title_fullStr ISOTERM ADSORPSI SERTA PENDUGAAN UMUR SIMPAN TEPUNG POLONG-POLONGAN INDIGENOUS INDONESIA
title_full_unstemmed ISOTERM ADSORPSI SERTA PENDUGAAN UMUR SIMPAN TEPUNG POLONG-POLONGAN INDIGENOUS INDONESIA
title_short ISOTERM ADSORPSI SERTA PENDUGAAN UMUR SIMPAN TEPUNG POLONG-POLONGAN INDIGENOUS INDONESIA
title_sort isoterm adsorpsi serta pendugaan umur simpan tepung polong polongan indigenous indonesia
topic isoterm adsorpsi
jengkol
kabau
lamtoro
petai
tepung
umur simpan
url https://jtp.ub.ac.id/index.php/jtp/article/view/1072/1100
work_keys_str_mv AT rosianakhoirunnissa isotermadsorpsisertapendugaanumursimpantepungpolongpolonganindigenousindonesia
AT andriatiningrum isotermadsorpsisertapendugaanumursimpantepungpolongpolonganindigenousindonesia
AT apriliafitriani isotermadsorpsisertapendugaanumursimpantepungpolongpolonganindigenousindonesia
AT supriyadi isotermadsorpsisertapendugaanumursimpantepungpolongpolonganindigenousindonesia