Sistem Pertanian Berkelanjutan Pada Lahan Dataran Tinggi di Kawasan Hulu DAS Deli Sumatera Utar

DAS Deli merupakan salah satu DAS kritis di propinsi Sumatera Utara yang memerlukan penanganan sebagai lokasi sasaran rehabilitasi. Mata pencaharian sebagian besar penduduk pada lahan dataran tinggi di kawasan hulu DAS Deli adalah bertani. Mereka mengolah lahan pertanian sebesar 82% terutama pada de...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Shanti Desima Simbolon, Zulkifli Nasution, Abdul Rauf, Delvian Delvian
Format: Article
Language:English
Published: University of Serambi Mekkah 2018-03-01
Series:Jurnal Serambi Engineering
Subjects:
Online Access:https://ojs.serambimekkah.ac.id/jse/article/view/504
_version_ 1797987353632964608
author Shanti Desima Simbolon
Zulkifli Nasution
Abdul Rauf
Delvian Delvian
author_facet Shanti Desima Simbolon
Zulkifli Nasution
Abdul Rauf
Delvian Delvian
author_sort Shanti Desima Simbolon
collection DOAJ
description DAS Deli merupakan salah satu DAS kritis di propinsi Sumatera Utara yang memerlukan penanganan sebagai lokasi sasaran rehabilitasi. Mata pencaharian sebagian besar penduduk pada lahan dataran tinggi di kawasan hulu DAS Deli adalah bertani. Mereka mengolah lahan pertanian sebesar 82% terutama pada desa-desa di DAS Deli bagian hulu. Keadaan ini menimbulkan kerawanan terhadap erosi dan banjir di daerah hilirnya bila pengelolaan lahan tidak disertai dengan upaya-upaya rehabilitasi lahan dan konservasi tanah dan air. Makalah ini membahas salah satu upaya pengembangan pertanian berkelanjutan berbasis agroekologi yang perlu ditekankan dalam mempertahankan dan meningkatkan produksi pertanian. Penjabarannya mencakup 4 dimensi yaitu dimensi sosial ekonomi, sumberdaya sebagai asset produksi dalam usahatani, peningkatan peranan masyarakat, dan program aksi/implementasi yang realistis. Usaha tani berbasis agroekologi dalam pengelolaan lahan dataran tinggi yang tepat guna dan tepat sasaran dapat memberikan keuntungan ekonomi dan melindungi lahan dan lingkungan secara simultan. Dengan demikian pembangunan pertanian secara berkelanjutan dapat terwujud.
first_indexed 2024-04-11T07:46:17Z
format Article
id doaj.art-8694e68724234d61b6cfa159db53ab49
institution Directory Open Access Journal
issn 2528-3561
2541-1934
language English
last_indexed 2024-04-11T07:46:17Z
publishDate 2018-03-01
publisher University of Serambi Mekkah
record_format Article
series Jurnal Serambi Engineering
spelling doaj.art-8694e68724234d61b6cfa159db53ab492022-12-22T04:36:16ZengUniversity of Serambi MekkahJurnal Serambi Engineering2528-35612541-19342018-03-011210.32672/jse.v1i2.504481Sistem Pertanian Berkelanjutan Pada Lahan Dataran Tinggi di Kawasan Hulu DAS Deli Sumatera UtarShanti Desima SimbolonZulkifli NasutionAbdul RaufDelvian DelvianDAS Deli merupakan salah satu DAS kritis di propinsi Sumatera Utara yang memerlukan penanganan sebagai lokasi sasaran rehabilitasi. Mata pencaharian sebagian besar penduduk pada lahan dataran tinggi di kawasan hulu DAS Deli adalah bertani. Mereka mengolah lahan pertanian sebesar 82% terutama pada desa-desa di DAS Deli bagian hulu. Keadaan ini menimbulkan kerawanan terhadap erosi dan banjir di daerah hilirnya bila pengelolaan lahan tidak disertai dengan upaya-upaya rehabilitasi lahan dan konservasi tanah dan air. Makalah ini membahas salah satu upaya pengembangan pertanian berkelanjutan berbasis agroekologi yang perlu ditekankan dalam mempertahankan dan meningkatkan produksi pertanian. Penjabarannya mencakup 4 dimensi yaitu dimensi sosial ekonomi, sumberdaya sebagai asset produksi dalam usahatani, peningkatan peranan masyarakat, dan program aksi/implementasi yang realistis. Usaha tani berbasis agroekologi dalam pengelolaan lahan dataran tinggi yang tepat guna dan tepat sasaran dapat memberikan keuntungan ekonomi dan melindungi lahan dan lingkungan secara simultan. Dengan demikian pembangunan pertanian secara berkelanjutan dapat terwujud.https://ojs.serambimekkah.ac.id/jse/article/view/504lahan dataran tinggi, kawasan hulu das, usahatani berbasis agroekologi, pertanian berkelanjutan
spellingShingle Shanti Desima Simbolon
Zulkifli Nasution
Abdul Rauf
Delvian Delvian
Sistem Pertanian Berkelanjutan Pada Lahan Dataran Tinggi di Kawasan Hulu DAS Deli Sumatera Utar
Jurnal Serambi Engineering
lahan dataran tinggi, kawasan hulu das, usahatani berbasis agroekologi, pertanian berkelanjutan
title Sistem Pertanian Berkelanjutan Pada Lahan Dataran Tinggi di Kawasan Hulu DAS Deli Sumatera Utar
title_full Sistem Pertanian Berkelanjutan Pada Lahan Dataran Tinggi di Kawasan Hulu DAS Deli Sumatera Utar
title_fullStr Sistem Pertanian Berkelanjutan Pada Lahan Dataran Tinggi di Kawasan Hulu DAS Deli Sumatera Utar
title_full_unstemmed Sistem Pertanian Berkelanjutan Pada Lahan Dataran Tinggi di Kawasan Hulu DAS Deli Sumatera Utar
title_short Sistem Pertanian Berkelanjutan Pada Lahan Dataran Tinggi di Kawasan Hulu DAS Deli Sumatera Utar
title_sort sistem pertanian berkelanjutan pada lahan dataran tinggi di kawasan hulu das deli sumatera utar
topic lahan dataran tinggi, kawasan hulu das, usahatani berbasis agroekologi, pertanian berkelanjutan
url https://ojs.serambimekkah.ac.id/jse/article/view/504
work_keys_str_mv AT shantidesimasimbolon sistempertanianberkelanjutanpadalahandatarantinggidikawasanhuludasdelisumaterautar
AT zulkiflinasution sistempertanianberkelanjutanpadalahandatarantinggidikawasanhuludasdelisumaterautar
AT abdulrauf sistempertanianberkelanjutanpadalahandatarantinggidikawasanhuludasdelisumaterautar
AT delviandelvian sistempertanianberkelanjutanpadalahandatarantinggidikawasanhuludasdelisumaterautar