The Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah terhadap Disposisi Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa

Pembelajaran berbasis masalah terhadap disposisi matematis dan kemampuan pemecahan masalah siswa yakni kemampuan berpikir dan sikap matematis yang harus dimiliki siswa. Melalui melaksanakan pembelajaran berbasis masalah diharapkan dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah terhadap disposisi ma...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Imam Gozali, Syamsuri Syamsuri, Hepsi Nindiasari, Abdul Fatah
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Jambi 2022-08-01
Series:Edumatica: Jurnal Pendidikan Matematika
Subjects:
Online Access:https://online-journal.unja.ac.id/edumatica/article/view/15772
_version_ 1818008809451290624
author Imam Gozali
Syamsuri Syamsuri
Hepsi Nindiasari
Abdul Fatah
author_facet Imam Gozali
Syamsuri Syamsuri
Hepsi Nindiasari
Abdul Fatah
author_sort Imam Gozali
collection DOAJ
description Pembelajaran berbasis masalah terhadap disposisi matematis dan kemampuan pemecahan masalah siswa yakni kemampuan berpikir dan sikap matematis yang harus dimiliki siswa. Melalui melaksanakan pembelajaran berbasis masalah diharapkan dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah terhadap disposisi matematis siswa. Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran berbasis masalah terhadap kemampuan pemecahan masalah terhadap disposisi matematis siswa. Desain penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen design yaitu pretest-posttest control group design seperti populasi semua siswa kelas X SMK Az-zahra tahun ajaran 2021/2022. Melalui teknik purposive random sampling diperoleh kelas TKJ 3 sebagai kelas eksperimen (n = 36) dan kelas TKJ 2 sebagai kelas kontrol (n = 36). Pengumpulan data menggunakan tes kemampuan pemecahan masalah dan disposisi matematis. Analisis data dilakukan secara deskriptif dan inferensial (α = 0,05). Berdasarkan analisis data diketahui bahwa peningkatan kemampuan pemecahan masalah siswa yang mendapatkan pembelajaran berbasis masalah lebih tinggi dibandingkan siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional. Peningkatan disposisi matematis siswa yang mendapatkan pembelajaran berbasis masalah lebih tinggi dibandingkan siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional. jadi kesimpulannya adalah pembelajaran berbasis masalah bisa meningkatkan kemampuan pemecahan masalah terhadap disposisi matematis siswa.
first_indexed 2024-04-14T05:33:53Z
format Article
id doaj.art-89d758150c8142f5a8922bf25f752d8b
institution Directory Open Access Journal
issn 2088-2157
2580-0779
language English
last_indexed 2024-04-14T05:33:53Z
publishDate 2022-08-01
publisher Universitas Jambi
record_format Article
series Edumatica: Jurnal Pendidikan Matematika
spelling doaj.art-89d758150c8142f5a8922bf25f752d8b2022-12-22T02:09:43ZengUniversitas JambiEdumatica: Jurnal Pendidikan Matematika2088-21572580-07792022-08-01120210.22437/edumatica.v12i02.15772The Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah terhadap Disposisi Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Imam Gozali0Syamsuri Syamsuri1Hepsi Nindiasari2Abdul Fatah3Universitas Sultan Ageng TirtayasaUniversitas Sultan Ageng TirtayasaUniversitas Sultan Ageng TirtayasaUniversitas Sultan Ageng Tirtayasa Pembelajaran berbasis masalah terhadap disposisi matematis dan kemampuan pemecahan masalah siswa yakni kemampuan berpikir dan sikap matematis yang harus dimiliki siswa. Melalui melaksanakan pembelajaran berbasis masalah diharapkan dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah terhadap disposisi matematis siswa. Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran berbasis masalah terhadap kemampuan pemecahan masalah terhadap disposisi matematis siswa. Desain penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen design yaitu pretest-posttest control group design seperti populasi semua siswa kelas X SMK Az-zahra tahun ajaran 2021/2022. Melalui teknik purposive random sampling diperoleh kelas TKJ 3 sebagai kelas eksperimen (n = 36) dan kelas TKJ 2 sebagai kelas kontrol (n = 36). Pengumpulan data menggunakan tes kemampuan pemecahan masalah dan disposisi matematis. Analisis data dilakukan secara deskriptif dan inferensial (α = 0,05). Berdasarkan analisis data diketahui bahwa peningkatan kemampuan pemecahan masalah siswa yang mendapatkan pembelajaran berbasis masalah lebih tinggi dibandingkan siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional. Peningkatan disposisi matematis siswa yang mendapatkan pembelajaran berbasis masalah lebih tinggi dibandingkan siswa yang mendapatkan pembelajaran konvensional. jadi kesimpulannya adalah pembelajaran berbasis masalah bisa meningkatkan kemampuan pemecahan masalah terhadap disposisi matematis siswa. https://online-journal.unja.ac.id/edumatica/article/view/15772pembelajaran berbasis masalahdisposisi matematis siswakemampuan pemecahan masalah siswa
spellingShingle Imam Gozali
Syamsuri Syamsuri
Hepsi Nindiasari
Abdul Fatah
The Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah terhadap Disposisi Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa
Edumatica: Jurnal Pendidikan Matematika
pembelajaran berbasis masalah
disposisi matematis siswa
kemampuan pemecahan masalah siswa
title The Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah terhadap Disposisi Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa
title_full The Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah terhadap Disposisi Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa
title_fullStr The Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah terhadap Disposisi Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa
title_full_unstemmed The Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah terhadap Disposisi Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa
title_short The Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah terhadap Disposisi Matematis dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa
title_sort pengaruh pembelajaran berbasis masalah terhadap disposisi matematis dan kemampuan pemecahan masalah siswa
topic pembelajaran berbasis masalah
disposisi matematis siswa
kemampuan pemecahan masalah siswa
url https://online-journal.unja.ac.id/edumatica/article/view/15772
work_keys_str_mv AT imamgozali thepengaruhpembelajaranberbasismasalahterhadapdisposisimatematisdankemampuanpemecahanmasalahsiswa
AT syamsurisyamsuri thepengaruhpembelajaranberbasismasalahterhadapdisposisimatematisdankemampuanpemecahanmasalahsiswa
AT hepsinindiasari thepengaruhpembelajaranberbasismasalahterhadapdisposisimatematisdankemampuanpemecahanmasalahsiswa
AT abdulfatah thepengaruhpembelajaranberbasismasalahterhadapdisposisimatematisdankemampuanpemecahanmasalahsiswa
AT imamgozali pengaruhpembelajaranberbasismasalahterhadapdisposisimatematisdankemampuanpemecahanmasalahsiswa
AT syamsurisyamsuri pengaruhpembelajaranberbasismasalahterhadapdisposisimatematisdankemampuanpemecahanmasalahsiswa
AT hepsinindiasari pengaruhpembelajaranberbasismasalahterhadapdisposisimatematisdankemampuanpemecahanmasalahsiswa
AT abdulfatah pengaruhpembelajaranberbasismasalahterhadapdisposisimatematisdankemampuanpemecahanmasalahsiswa