Analisis Resiliensi Dalam Pembelajaran Matematika Pada Siswa SMP

Sikap positif terhadap matematika merupakan bagian yang sangat pokok dan perlu ada dalam diri siswa karena dapat membantu mengurangi hambatan yang dimiliki selama menjalankan aktivitas pembelajaran. Penelitian ini memiliki tujuan guna mengkaji seberapa besar sikap resiliensi dalam pembelajaran matem...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Asri Nurjannah, Rina Marlina
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Jurusan Pendidikan Matematika FKIP Universitas Halu Oleo 2021-07-01
Series:Jurnal Pendidikan Matematika
Subjects:
Online Access:http://ojs.uho.ac.id/index.php/JPM/article/view/18234