PENERAPAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN BAHAN AJAR POWERPOINT BEREFEKTIF PADA PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR KELAS RENDAH

Bahan ajar yang baik sangat dibutuhkan untuk diterapkan pada pembelajaran ilmu pengetahuan alam di sekolah dasar. Bahan ajar harus bisa mengakomodasi kebutuhan siswa kelas rendah agar siswa bisa berinteraksi lebih baik saat pembelajaran berlangsung. Riset ini dilakukan dengan tujuan untuk menghasilk...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Riris Wahyuni, Ramdhan Witarsa
Format: Article
Language:English
Published: STKIP PGRI Sumenep 2023-09-01
Series:Autentik: Jurnal Pengembangan Pendidikan Dasar
Subjects:
Online Access:https://autentik.stkippgrisumenep.ac.id/index.php/autentik/article/view/299
_version_ 1797670381549518848
author Riris Wahyuni
Ramdhan Witarsa
author_facet Riris Wahyuni
Ramdhan Witarsa
author_sort Riris Wahyuni
collection DOAJ
description Bahan ajar yang baik sangat dibutuhkan untuk diterapkan pada pembelajaran ilmu pengetahuan alam di sekolah dasar. Bahan ajar harus bisa mengakomodasi kebutuhan siswa kelas rendah agar siswa bisa berinteraksi lebih baik saat pembelajaran berlangsung. Riset ini dilakukan dengan tujuan untuk menghasilkan pola pembelajaran yang interaktif menggunakan media powerpoint dalam pembelajaran ilmu pengetahuan alam pada siswa sekolah dasar kelas rendah. Riset ini dilakukan dengan sebuah metode penelitian kualitatif. Metode ini memiliki empat tahapan, yaitu pengumpulan data, reduksi data, pengolahan data, dan kesimpulan. Respondennya adalah siswa sekolah dasar pada kelas rendah (kelas 2 dan 3). Hasil riset menunjukan bahwa bahan ajar powerpoint memiliki efektifitas yang tinggi dalam pembelajaran yang bersifat interaktif pada proses pembelajaran ilmu pengetahuan alam di sekolah dasar kelas rendah. Guru-guru sekolah dasar seharusnya lebih sering menggunakan bahan ajar powerpoint agar pembelajaran ilmu pengetahuan alam bisa lebih efektif dalam menghasilkan hasil belajar siswa yang utuh, baik secara kognitif, afektif, dan juga psikomotorik.
first_indexed 2024-03-11T20:58:54Z
format Article
id doaj.art-94e683b9b8fc4c099911b7a967c83f42
institution Directory Open Access Journal
issn 2548-9119
2549-1113
language English
last_indexed 2024-03-11T20:58:54Z
publishDate 2023-09-01
publisher STKIP PGRI Sumenep
record_format Article
series Autentik: Jurnal Pengembangan Pendidikan Dasar
spelling doaj.art-94e683b9b8fc4c099911b7a967c83f422023-09-30T00:31:12ZengSTKIP PGRI SumenepAutentik: Jurnal Pengembangan Pendidikan Dasar2548-91192549-11132023-09-017217017810.36379/autentik.v7i1.299299PENERAPAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN BAHAN AJAR POWERPOINT BEREFEKTIF PADA PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR KELAS RENDAHRiris WahyuniRamdhan WitarsaBahan ajar yang baik sangat dibutuhkan untuk diterapkan pada pembelajaran ilmu pengetahuan alam di sekolah dasar. Bahan ajar harus bisa mengakomodasi kebutuhan siswa kelas rendah agar siswa bisa berinteraksi lebih baik saat pembelajaran berlangsung. Riset ini dilakukan dengan tujuan untuk menghasilkan pola pembelajaran yang interaktif menggunakan media powerpoint dalam pembelajaran ilmu pengetahuan alam pada siswa sekolah dasar kelas rendah. Riset ini dilakukan dengan sebuah metode penelitian kualitatif. Metode ini memiliki empat tahapan, yaitu pengumpulan data, reduksi data, pengolahan data, dan kesimpulan. Respondennya adalah siswa sekolah dasar pada kelas rendah (kelas 2 dan 3). Hasil riset menunjukan bahwa bahan ajar powerpoint memiliki efektifitas yang tinggi dalam pembelajaran yang bersifat interaktif pada proses pembelajaran ilmu pengetahuan alam di sekolah dasar kelas rendah. Guru-guru sekolah dasar seharusnya lebih sering menggunakan bahan ajar powerpoint agar pembelajaran ilmu pengetahuan alam bisa lebih efektif dalam menghasilkan hasil belajar siswa yang utuh, baik secara kognitif, afektif, dan juga psikomotorik.https://autentik.stkippgrisumenep.ac.id/index.php/autentik/article/view/299teaching materialseffectivescienceinteractive learningpowerpoint
spellingShingle Riris Wahyuni
Ramdhan Witarsa
PENERAPAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN BAHAN AJAR POWERPOINT BEREFEKTIF PADA PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR KELAS RENDAH
Autentik: Jurnal Pengembangan Pendidikan Dasar
teaching materials
effective
science
interactive learning
powerpoint
title PENERAPAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN BAHAN AJAR POWERPOINT BEREFEKTIF PADA PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR KELAS RENDAH
title_full PENERAPAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN BAHAN AJAR POWERPOINT BEREFEKTIF PADA PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR KELAS RENDAH
title_fullStr PENERAPAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN BAHAN AJAR POWERPOINT BEREFEKTIF PADA PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR KELAS RENDAH
title_full_unstemmed PENERAPAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN BAHAN AJAR POWERPOINT BEREFEKTIF PADA PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR KELAS RENDAH
title_short PENERAPAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN BAHAN AJAR POWERPOINT BEREFEKTIF PADA PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR KELAS RENDAH
title_sort penerapan pembelajaran interaktif menggunakan bahan ajar powerpoint berefektif pada pembelajaran ipa di sekolah dasar kelas rendah
topic teaching materials
effective
science
interactive learning
powerpoint
url https://autentik.stkippgrisumenep.ac.id/index.php/autentik/article/view/299
work_keys_str_mv AT ririswahyuni penerapanpembelajaraninteraktifmenggunakanbahanajarpowerpointberefektifpadapembelajaranipadisekolahdasarkelasrendah
AT ramdhanwitarsa penerapanpembelajaraninteraktifmenggunakanbahanajarpowerpointberefektifpadapembelajaranipadisekolahdasarkelasrendah