Game Edukasi untuk Anak Tunagrahita Berbasis Android pada Materi Perkalian Berdasarkan Aspek Gender Equity dan Social Inclusion (GESI)

Penelitian ini bertujuan untuk membuat produk media pembelajaran game edukasi Fun Math materi perkalian untuk anak tunagrahita. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model pengembangan 4D yaitu: define, design, develop and disseminate. Analisis data untuk mendapatkan kelayakan game...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Ferawati, Fiqih Hana Saputri
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Islam Raden Rahmat 2022-07-01
Series:G-Tech
Subjects:
Online Access:https://ejournal.uniramalang.ac.id/index.php/g-tech/article/view/1510
_version_ 1811188368645554176
author Ferawati
Fiqih Hana Saputri
author_facet Ferawati
Fiqih Hana Saputri
author_sort Ferawati
collection DOAJ
description Penelitian ini bertujuan untuk membuat produk media pembelajaran game edukasi Fun Math materi perkalian untuk anak tunagrahita. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model pengembangan 4D yaitu: define, design, develop and disseminate. Analisis data untuk mendapatkan kelayakan game Fun Math  indikator yang dinilai yaitu kevalidan dan kepraktisan pada game yang dikembangkan. Setelah dilakukan analisis data diperoleh hasil penelitian sebagai berikut : (1) hasil validasi oleh ahli menunjukkan bahwa media game edukasi yang dikembangkan termasuk dalam kategori sangat valid dengan nilai sebesar 92%. (2) hasil respon siswa didapatkan setelah game Fun Math diujicobakan sehingga dikategorikan yaitu sangat praktis dengan perolehan hasil skor respon siswa sebesar 88%. Dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran game edukasi Fun Math layak digunakan untuk anak tunagrahita.
first_indexed 2024-04-11T14:17:58Z
format Article
id doaj.art-96a6d3bb2c0c487f8ced38f2a9495133
institution Directory Open Access Journal
issn 2580-8737
2623-064X
language English
last_indexed 2024-04-11T14:17:58Z
publishDate 2022-07-01
publisher Universitas Islam Raden Rahmat
record_format Article
series G-Tech
spelling doaj.art-96a6d3bb2c0c487f8ced38f2a94951332022-12-22T04:19:09ZengUniversitas Islam Raden RahmatG-Tech2580-87372623-064X2022-07-016212713510.33379/gtech.v6i2.15101535Game Edukasi untuk Anak Tunagrahita Berbasis Android pada Materi Perkalian Berdasarkan Aspek Gender Equity dan Social Inclusion (GESI)Ferawati0Fiqih Hana Saputri1Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana GlobalInstitut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana GlobalPenelitian ini bertujuan untuk membuat produk media pembelajaran game edukasi Fun Math materi perkalian untuk anak tunagrahita. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model pengembangan 4D yaitu: define, design, develop and disseminate. Analisis data untuk mendapatkan kelayakan game Fun Math  indikator yang dinilai yaitu kevalidan dan kepraktisan pada game yang dikembangkan. Setelah dilakukan analisis data diperoleh hasil penelitian sebagai berikut : (1) hasil validasi oleh ahli menunjukkan bahwa media game edukasi yang dikembangkan termasuk dalam kategori sangat valid dengan nilai sebesar 92%. (2) hasil respon siswa didapatkan setelah game Fun Math diujicobakan sehingga dikategorikan yaitu sangat praktis dengan perolehan hasil skor respon siswa sebesar 88%. Dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran game edukasi Fun Math layak digunakan untuk anak tunagrahita.https://ejournal.uniramalang.ac.id/index.php/g-tech/article/view/1510tunagrahitaperkaliangame edukasi
spellingShingle Ferawati
Fiqih Hana Saputri
Game Edukasi untuk Anak Tunagrahita Berbasis Android pada Materi Perkalian Berdasarkan Aspek Gender Equity dan Social Inclusion (GESI)
G-Tech
tunagrahita
perkalian
game edukasi
title Game Edukasi untuk Anak Tunagrahita Berbasis Android pada Materi Perkalian Berdasarkan Aspek Gender Equity dan Social Inclusion (GESI)
title_full Game Edukasi untuk Anak Tunagrahita Berbasis Android pada Materi Perkalian Berdasarkan Aspek Gender Equity dan Social Inclusion (GESI)
title_fullStr Game Edukasi untuk Anak Tunagrahita Berbasis Android pada Materi Perkalian Berdasarkan Aspek Gender Equity dan Social Inclusion (GESI)
title_full_unstemmed Game Edukasi untuk Anak Tunagrahita Berbasis Android pada Materi Perkalian Berdasarkan Aspek Gender Equity dan Social Inclusion (GESI)
title_short Game Edukasi untuk Anak Tunagrahita Berbasis Android pada Materi Perkalian Berdasarkan Aspek Gender Equity dan Social Inclusion (GESI)
title_sort game edukasi untuk anak tunagrahita berbasis android pada materi perkalian berdasarkan aspek gender equity dan social inclusion gesi
topic tunagrahita
perkalian
game edukasi
url https://ejournal.uniramalang.ac.id/index.php/g-tech/article/view/1510
work_keys_str_mv AT ferawati gameedukasiuntukanaktunagrahitaberbasisandroidpadamateriperkalianberdasarkanaspekgenderequitydansocialinclusiongesi
AT fiqihhanasaputri gameedukasiuntukanaktunagrahitaberbasisandroidpadamateriperkalianberdasarkanaspekgenderequitydansocialinclusiongesi