Perubahan Kadar Natrium dan Kalium Serum Akibat Pemberian Glukosa 40% pada Latihan Fisik Akut

Latar belakang. Glukosa sumber energi untuk latihan fisik dan berpengaruh pada keseimbangan metabolisme tubuh. Glukosa menyebabkan masuknya ion natrium ke dalam sel. Sewaktu ATP terhidrolisis menjadi ADP, protein pembawa mengalami fosforilasi dan perubahan konformasi yang menyebabkan ion natrium dil...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Wahyudi Wahyudi, Suryani Ginting, Charles Siregar, Chairul Yoel, Syahril Pasaribu, Munar Lubis
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia 2016-11-01
Series:Sari Pediatri
Subjects:
Online Access:https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/674
_version_ 1818619944226521088
author Wahyudi Wahyudi
Suryani Ginting
Charles Siregar
Chairul Yoel
Syahril Pasaribu
Munar Lubis
author_facet Wahyudi Wahyudi
Suryani Ginting
Charles Siregar
Chairul Yoel
Syahril Pasaribu
Munar Lubis
author_sort Wahyudi Wahyudi
collection DOAJ
description Latar belakang. Glukosa sumber energi untuk latihan fisik dan berpengaruh pada keseimbangan metabolisme tubuh. Glukosa menyebabkan masuknya ion natrium ke dalam sel. Sewaktu ATP terhidrolisis menjadi ADP, protein pembawa mengalami fosforilasi dan perubahan konformasi yang menyebabkan ion natrium dilepaskan ke cairan ekstrasel. Kemudian dua ion kalium berikatan di sisi ekstrasel masuk ke sel. Tujuan. Untuk mengetahui dan membandingkan perubahan kadar natrium dan kalium serum sebelum dan setelah latihan fisik akut pada kelompok yang diberikan air putih dan air berglukosa 40%. Metode. Empat puluh anak SLTP sehat yang dipilih secara acak sederhana mendapat minuman glukosa 40% (dosis 1 g/kgBB yang dilarutkan dalam 300cc air) (n=20) dan air putih sebanyak 300 cc (n=20). Semua anak diberi minum 10 menit sebelum latihan fisik, kemudian dilakukan latihan fisik selama 10 menit. Sampel darah vena diambil sebelum anak minum dan setelah melakukan latihan fisik. Hasil. Terjadi perubahan penurunan natrium serum berbeda bermakna setelah latihan fisik akut (p<0,05) pada kelompok air putih, sedangkan pada kelompok air berglukosa 40% terjadi peningkatan natrium serum. Perbandingan kadar natrium serum kedua kelompok berbeda bermakna (p<0,05). Kadar kalium serum tidak mengalami perubahan (p>0,05) pada kedua kelompok. Kesimpulan. �� � � � � � � ��� � � � � � -Pemberian minuman berglukosa 40% sebelum latihan fisik akut dapat menyebabkan peningkatan kadar natrium serum.
first_indexed 2024-12-16T17:45:32Z
format Article
id doaj.art-a194fb8f1ac3464d8714e8e4f83215fc
institution Directory Open Access Journal
issn 0854-7823
2338-5030
language Indonesian
last_indexed 2024-12-16T17:45:32Z
publishDate 2016-11-01
publisher Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia
record_format Article
series Sari Pediatri
spelling doaj.art-a194fb8f1ac3464d8714e8e4f83215fc2022-12-21T22:22:29ZindBadan Penerbit Ikatan Dokter Anak IndonesiaSari Pediatri0854-78232338-50302016-11-01102778210.14238/sp10.2.2008.77-82623Perubahan Kadar Natrium dan Kalium Serum Akibat Pemberian Glukosa 40% pada Latihan Fisik AkutWahyudi Wahyudi0Suryani Ginting1Charles Siregar2Chairul Yoel3Syahril Pasaribu4Munar Lubis5Departemen Ilmu Kesehatan Anak, Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara RS. H. Adam Malik, Medan, IndonesiaDepartemen Ilmu Kesehatan Anak, Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara RS. H. Adam Malik, Medan, IndonesiaDepartemen Ilmu Kesehatan Anak, Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara RS. H. Adam Malik, Medan, IndonesiaDepartemen Ilmu Kesehatan Anak, Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara RS. H. Adam Malik, Medan, IndonesiaDepartemen Ilmu Kesehatan Anak, Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara RS. H. Adam Malik, Medan, IndonesiaDepartemen Ilmu Kesehatan Anak, Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara RS. H. Adam Malik, Medan, IndonesiaLatar belakang. Glukosa sumber energi untuk latihan fisik dan berpengaruh pada keseimbangan metabolisme tubuh. Glukosa menyebabkan masuknya ion natrium ke dalam sel. Sewaktu ATP terhidrolisis menjadi ADP, protein pembawa mengalami fosforilasi dan perubahan konformasi yang menyebabkan ion natrium dilepaskan ke cairan ekstrasel. Kemudian dua ion kalium berikatan di sisi ekstrasel masuk ke sel. Tujuan. Untuk mengetahui dan membandingkan perubahan kadar natrium dan kalium serum sebelum dan setelah latihan fisik akut pada kelompok yang diberikan air putih dan air berglukosa 40%. Metode. Empat puluh anak SLTP sehat yang dipilih secara acak sederhana mendapat minuman glukosa 40% (dosis 1 g/kgBB yang dilarutkan dalam 300cc air) (n=20) dan air putih sebanyak 300 cc (n=20). Semua anak diberi minum 10 menit sebelum latihan fisik, kemudian dilakukan latihan fisik selama 10 menit. Sampel darah vena diambil sebelum anak minum dan setelah melakukan latihan fisik. Hasil. Terjadi perubahan penurunan natrium serum berbeda bermakna setelah latihan fisik akut (p<0,05) pada kelompok air putih, sedangkan pada kelompok air berglukosa 40% terjadi peningkatan natrium serum. Perbandingan kadar natrium serum kedua kelompok berbeda bermakna (p<0,05). Kadar kalium serum tidak mengalami perubahan (p>0,05) pada kedua kelompok. Kesimpulan. �� � � � � � � ��� � � � � � -Pemberian minuman berglukosa 40% sebelum latihan fisik akut dapat menyebabkan peningkatan kadar natrium serum.https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/674glukosalatihan fisiknatriumkalium
spellingShingle Wahyudi Wahyudi
Suryani Ginting
Charles Siregar
Chairul Yoel
Syahril Pasaribu
Munar Lubis
Perubahan Kadar Natrium dan Kalium Serum Akibat Pemberian Glukosa 40% pada Latihan Fisik Akut
Sari Pediatri
glukosa
latihan fisik
natrium
kalium
title Perubahan Kadar Natrium dan Kalium Serum Akibat Pemberian Glukosa 40% pada Latihan Fisik Akut
title_full Perubahan Kadar Natrium dan Kalium Serum Akibat Pemberian Glukosa 40% pada Latihan Fisik Akut
title_fullStr Perubahan Kadar Natrium dan Kalium Serum Akibat Pemberian Glukosa 40% pada Latihan Fisik Akut
title_full_unstemmed Perubahan Kadar Natrium dan Kalium Serum Akibat Pemberian Glukosa 40% pada Latihan Fisik Akut
title_short Perubahan Kadar Natrium dan Kalium Serum Akibat Pemberian Glukosa 40% pada Latihan Fisik Akut
title_sort perubahan kadar natrium dan kalium serum akibat pemberian glukosa 40 pada latihan fisik akut
topic glukosa
latihan fisik
natrium
kalium
url https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/674
work_keys_str_mv AT wahyudiwahyudi perubahankadarnatriumdankaliumserumakibatpemberianglukosa40padalatihanfisikakut
AT suryaniginting perubahankadarnatriumdankaliumserumakibatpemberianglukosa40padalatihanfisikakut
AT charlessiregar perubahankadarnatriumdankaliumserumakibatpemberianglukosa40padalatihanfisikakut
AT chairulyoel perubahankadarnatriumdankaliumserumakibatpemberianglukosa40padalatihanfisikakut
AT syahrilpasaribu perubahankadarnatriumdankaliumserumakibatpemberianglukosa40padalatihanfisikakut
AT munarlubis perubahankadarnatriumdankaliumserumakibatpemberianglukosa40padalatihanfisikakut