Evaluasi Kesiapan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Madrasah Ibtidaiyah Kota Sorong Melalui Lesson Study

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesiapan, kesulitan, dan mengevaluasi pengajaran yang dilakukan mahasiswa PGMI sebagai calon guru madrasah ibtidaiyah Kota Sorong. Melalui perkuliahan microteaching selama satu semester, mahasiswa di bekali perkuliahan berbasis lesson study sebagai bentuk...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Erwinestri Hanidar Nur Afifi, Rabiudin Rabiudin, Komayanti Komayanti
Format: Article
Language:Indonesian
Published: LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai 2022-04-01
Series:Jurnal Basicedu
Subjects:
Online Access:https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/2813
_version_ 1811154020138483712
author Erwinestri Hanidar Nur Afifi
Rabiudin Rabiudin
Komayanti Komayanti
author_facet Erwinestri Hanidar Nur Afifi
Rabiudin Rabiudin
Komayanti Komayanti
author_sort Erwinestri Hanidar Nur Afifi
collection DOAJ
description Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesiapan, kesulitan, dan mengevaluasi pengajaran yang dilakukan mahasiswa PGMI sebagai calon guru madrasah ibtidaiyah Kota Sorong. Melalui perkuliahan microteaching selama satu semester, mahasiswa di bekali perkuliahan berbasis lesson study sebagai bentuk peningkatan kesiapan mengajar. Lesson study yang dilakukan memiliki tiga tahap yakni fase plan, do, dan see. Peneliitian ini merupakan penelitian kelas dengan metode yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Pengumpulan data dilakukan pada kelas PGMI semester 6 IAIN Sorong berjumlah 10 mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa memiliki tingkat kesulitan pengajaran berbeda antara individu. Kesiapan pengajaran yang dimiliki mahasiswa cenderung meningkat dengan rerata 84% setelah melakukan kegiatan lesson study. Meningkatnya keterlaksanaan pembelajaran pada setiap pertemuan menunjukkan bahwa pembelajaran yang dilakukan oleh mahasiswa calon guru semakin baik. Rerata kemampuan kognitif siswa juga cenderung mengalami peningkatan dengan nilai rerata pada sepuluh pertemuan sebesar 79.50. Evaluasi hasil mengajar mahasiswa menunjukkan bahwa masih perlu dilakukan peguatan khususnya konsep dasar materi ajar sebagai langkah perbaikan kompetensi yang dimiliki mahasiswa calon guru madrasah ibtidaiyah.
first_indexed 2024-04-10T04:09:41Z
format Article
id doaj.art-a30cf1067e6a4aa6807c72a80255ca55
institution Directory Open Access Journal
issn 2580-3735
2580-1147
language Indonesian
last_indexed 2024-04-10T04:09:41Z
publishDate 2022-04-01
publisher LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
record_format Article
series Jurnal Basicedu
spelling doaj.art-a30cf1067e6a4aa6807c72a80255ca552023-03-13T03:03:46ZindLPPM Universitas Pahlawan Tuanku TambusaiJurnal Basicedu2580-37352580-11472022-04-01634310432110.31004/basicedu.v6i3.28131442Evaluasi Kesiapan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Madrasah Ibtidaiyah Kota Sorong Melalui Lesson StudyErwinestri Hanidar Nur Afifi0Rabiudin Rabiudin1Komayanti Komayanti2Institut Agama Islam Negeri SorongInstitut Agama Islam Negeri SorongInstitut Agama Islam Negeri SorongPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesiapan, kesulitan, dan mengevaluasi pengajaran yang dilakukan mahasiswa PGMI sebagai calon guru madrasah ibtidaiyah Kota Sorong. Melalui perkuliahan microteaching selama satu semester, mahasiswa di bekali perkuliahan berbasis lesson study sebagai bentuk peningkatan kesiapan mengajar. Lesson study yang dilakukan memiliki tiga tahap yakni fase plan, do, dan see. Peneliitian ini merupakan penelitian kelas dengan metode yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Pengumpulan data dilakukan pada kelas PGMI semester 6 IAIN Sorong berjumlah 10 mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa memiliki tingkat kesulitan pengajaran berbeda antara individu. Kesiapan pengajaran yang dimiliki mahasiswa cenderung meningkat dengan rerata 84% setelah melakukan kegiatan lesson study. Meningkatnya keterlaksanaan pembelajaran pada setiap pertemuan menunjukkan bahwa pembelajaran yang dilakukan oleh mahasiswa calon guru semakin baik. Rerata kemampuan kognitif siswa juga cenderung mengalami peningkatan dengan nilai rerata pada sepuluh pertemuan sebesar 79.50. Evaluasi hasil mengajar mahasiswa menunjukkan bahwa masih perlu dilakukan peguatan khususnya konsep dasar materi ajar sebagai langkah perbaikan kompetensi yang dimiliki mahasiswa calon guru madrasah ibtidaiyah.https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/2813evaluasi, kesiapan mengajar, microteaching, lesson study
spellingShingle Erwinestri Hanidar Nur Afifi
Rabiudin Rabiudin
Komayanti Komayanti
Evaluasi Kesiapan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Madrasah Ibtidaiyah Kota Sorong Melalui Lesson Study
Jurnal Basicedu
evaluasi, kesiapan mengajar, microteaching, lesson study
title Evaluasi Kesiapan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Madrasah Ibtidaiyah Kota Sorong Melalui Lesson Study
title_full Evaluasi Kesiapan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Madrasah Ibtidaiyah Kota Sorong Melalui Lesson Study
title_fullStr Evaluasi Kesiapan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Madrasah Ibtidaiyah Kota Sorong Melalui Lesson Study
title_full_unstemmed Evaluasi Kesiapan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Madrasah Ibtidaiyah Kota Sorong Melalui Lesson Study
title_short Evaluasi Kesiapan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Madrasah Ibtidaiyah Kota Sorong Melalui Lesson Study
title_sort evaluasi kesiapan mengajar mahasiswa calon guru madrasah ibtidaiyah kota sorong melalui lesson study
topic evaluasi, kesiapan mengajar, microteaching, lesson study
url https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/2813
work_keys_str_mv AT erwinestrihanidarnurafifi evaluasikesiapanmengajarmahasiswacalongurumadrasahibtidaiyahkotasorongmelaluilessonstudy
AT rabiudinrabiudin evaluasikesiapanmengajarmahasiswacalongurumadrasahibtidaiyahkotasorongmelaluilessonstudy
AT komayantikomayanti evaluasikesiapanmengajarmahasiswacalongurumadrasahibtidaiyahkotasorongmelaluilessonstudy