Peningkatan Pendapatan Petani Kopi Melalui Metode ‘Palingpegas’ Desa Damarwulan, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara

Desa Damarwulan di Kabupaten Jepara di Jawa Tengah, sebagian besar penduduknya menggantungkan pendapatannya dari tanaman kopi seluas 800 hektar, dapat menghasilkan uang senilai 1,5 milyard rupiah. Jika dihitung, harga jual kopi hanya Rp 7.500/kg kopi kering. Sebaliknya, kalau dijual dalam bentuk kop...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Siswadi Siswadi
Format: Article
Language:Indonesian
Published: LPPM Universitas PGRI Semarang 2018-10-01
Series:E-Dimas
Subjects:
Online Access:http://journal.upgris.ac.id/index.php/e-dimas/article/view/1613
_version_ 1811327753849405440
author Siswadi Siswadi
author_facet Siswadi Siswadi
author_sort Siswadi Siswadi
collection DOAJ
description Desa Damarwulan di Kabupaten Jepara di Jawa Tengah, sebagian besar penduduknya menggantungkan pendapatannya dari tanaman kopi seluas 800 hektar, dapat menghasilkan uang senilai 1,5 milyard rupiah. Jika dihitung, harga jual kopi hanya Rp 7.500/kg kopi kering. Sebaliknya, kalau dijual dalam bentuk kopi bubuk, akan laku Rp 100.000/kg. Permasalahan tersebut diatas merupakan alasan utama Tim pengusul STIMART “AMNI” Semarang mengajukan usulan program IbM di Desa Damarwulan, mengingat selisih harga jual kopi kering dan kopi bubuk yang demikian besar. Tujuan khusus yang ingin dicapai pada program IbM ini yaitu Kelompok Tani mampu memproduksi kopi bubuk secara ekonomis dan produktif serta memperluas pemasaran. Untuk mencapai tujuan tersebut, maka Tim pengusul melakukan metode pendekatan penyuluhan dan praktek pembuatan biogas serta pemasaran online.
first_indexed 2024-04-13T15:13:40Z
format Article
id doaj.art-a97e523204bf4f2da00a0a99ac65a168
institution Directory Open Access Journal
issn 2087-3565
2528-5041
language Indonesian
last_indexed 2024-04-13T15:13:40Z
publishDate 2018-10-01
publisher LPPM Universitas PGRI Semarang
record_format Article
series E-Dimas
spelling doaj.art-a97e523204bf4f2da00a0a99ac65a1682022-12-22T02:41:57ZindLPPM Universitas PGRI SemarangE-Dimas2087-35652528-50412018-10-019220221010.26877/e-dimas.v9i2.16131898Peningkatan Pendapatan Petani Kopi Melalui Metode ‘Palingpegas’ Desa Damarwulan, Kecamatan Keling, Kabupaten JeparaSiswadi Siswadi0STIMART"AMNI" SemarangDesa Damarwulan di Kabupaten Jepara di Jawa Tengah, sebagian besar penduduknya menggantungkan pendapatannya dari tanaman kopi seluas 800 hektar, dapat menghasilkan uang senilai 1,5 milyard rupiah. Jika dihitung, harga jual kopi hanya Rp 7.500/kg kopi kering. Sebaliknya, kalau dijual dalam bentuk kopi bubuk, akan laku Rp 100.000/kg. Permasalahan tersebut diatas merupakan alasan utama Tim pengusul STIMART “AMNI” Semarang mengajukan usulan program IbM di Desa Damarwulan, mengingat selisih harga jual kopi kering dan kopi bubuk yang demikian besar. Tujuan khusus yang ingin dicapai pada program IbM ini yaitu Kelompok Tani mampu memproduksi kopi bubuk secara ekonomis dan produktif serta memperluas pemasaran. Untuk mencapai tujuan tersebut, maka Tim pengusul melakukan metode pendekatan penyuluhan dan praktek pembuatan biogas serta pemasaran online.http://journal.upgris.ac.id/index.php/e-dimas/article/view/1613peningkatan produktivisitasbiogaspemasaran online
spellingShingle Siswadi Siswadi
Peningkatan Pendapatan Petani Kopi Melalui Metode ‘Palingpegas’ Desa Damarwulan, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara
E-Dimas
peningkatan produktivisitas
biogas
pemasaran online
title Peningkatan Pendapatan Petani Kopi Melalui Metode ‘Palingpegas’ Desa Damarwulan, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara
title_full Peningkatan Pendapatan Petani Kopi Melalui Metode ‘Palingpegas’ Desa Damarwulan, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara
title_fullStr Peningkatan Pendapatan Petani Kopi Melalui Metode ‘Palingpegas’ Desa Damarwulan, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara
title_full_unstemmed Peningkatan Pendapatan Petani Kopi Melalui Metode ‘Palingpegas’ Desa Damarwulan, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara
title_short Peningkatan Pendapatan Petani Kopi Melalui Metode ‘Palingpegas’ Desa Damarwulan, Kecamatan Keling, Kabupaten Jepara
title_sort peningkatan pendapatan petani kopi melalui metode palingpegas desa damarwulan kecamatan keling kabupaten jepara
topic peningkatan produktivisitas
biogas
pemasaran online
url http://journal.upgris.ac.id/index.php/e-dimas/article/view/1613
work_keys_str_mv AT siswadisiswadi peningkatanpendapatanpetanikopimelaluimetodepalingpegasdesadamarwulankecamatankelingkabupatenjepara