Penerapan Digital Marketing sebagai Media Strategi Peningkatan Penjualan dan Pengembangan Produksi Sayuran Organik di Desa Balesari Kecamatan Ngajum
Lahan pekarangan yang dimiliki masyarakat di Desa Balesari umumnya tidak luas, namun masih dapat dimanfaatkan untuk budidaya tanaman sayuran organik. Hal ini yang dijadikan acuan oleh pihak BUMDes Balesari untuk meningkatkan minat masyarakat dalam berwiraswasta dengan memanfaatkan lahan pekarangan a...
Main Authors: | , , , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Universitas Islam Raden Rahmat
2022-11-01
|
Series: | Indonesian Community Journal |
Subjects: | |
Online Access: | https://ejournal.uniramalang.ac.id/index.php/i-com/article/view/1827 |
_version_ | 1797958429822681088 |
---|---|
author | Urnika Mudhifatul Jannah Anggraeni Hadi Pratiwi Astrid Ika Paramitha Pangestuti Prima Darajat Wahyu Ahmad Muzaidin |
author_facet | Urnika Mudhifatul Jannah Anggraeni Hadi Pratiwi Astrid Ika Paramitha Pangestuti Prima Darajat Wahyu Ahmad Muzaidin |
author_sort | Urnika Mudhifatul Jannah |
collection | DOAJ |
description | Lahan pekarangan yang dimiliki masyarakat di Desa Balesari umumnya tidak luas, namun masih dapat dimanfaatkan untuk budidaya tanaman sayuran organik. Hal ini yang dijadikan acuan oleh pihak BUMDes Balesari untuk meningkatkan minat masyarakat dalam berwiraswasta dengan memanfaatkan lahan pekarangan agar bernilai ekonomis. Tujuan kegiatan adalah meningkatkan kapasitas BUMDes di Desa Balesari dalam rangka pengembangan produksi sayuran organik dan peningkatan penjualan melaui digital marketing. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah metode partisipatif dan komunikasi personal, dengan melibatkan anggota BUMDes, Pengurus PKK, dan Karang Taruna Desa Balesari. Pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat berbasis komunitas di Desa Balesari dilakukan secara kolaboratif oleh dosen dari program studi agroteknologi dan teknik informatika. Hasil dari pelatihan ini yaitu peserta dapat mengimplementasikan pemanfaatan pekarangan rumah untuk budidaya sayuran organik serta memotivasi pengurus Karang Taruna Desa memanfaatkan media elektronik untuk strategi pemasaran. |
first_indexed | 2024-04-11T00:18:50Z |
format | Article |
id | doaj.art-aaff8680071043e49c554920cf693a09 |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2809-2651 2809-2031 |
language | English |
last_indexed | 2024-04-11T00:18:50Z |
publishDate | 2022-11-01 |
publisher | Universitas Islam Raden Rahmat |
record_format | Article |
series | Indonesian Community Journal |
spelling | doaj.art-aaff8680071043e49c554920cf693a092023-01-08T12:25:37ZengUniversitas Islam Raden RahmatIndonesian Community Journal2809-26512809-20312022-11-012357558110.33379/icom.v2i3.18271853Penerapan Digital Marketing sebagai Media Strategi Peningkatan Penjualan dan Pengembangan Produksi Sayuran Organik di Desa Balesari Kecamatan NgajumUrnika Mudhifatul Jannah0Anggraeni Hadi Pratiwi1Astrid Ika Paramitha2Pangestuti Prima Darajat3Wahyu Ahmad Muzaidin4Universitas Islam Raden RahmatUniversitas Islam Raden RahmatUniversitas Islam Raden RahmatUniversitas Islam Raden RahmatUniversitas Islam Raden RahmatLahan pekarangan yang dimiliki masyarakat di Desa Balesari umumnya tidak luas, namun masih dapat dimanfaatkan untuk budidaya tanaman sayuran organik. Hal ini yang dijadikan acuan oleh pihak BUMDes Balesari untuk meningkatkan minat masyarakat dalam berwiraswasta dengan memanfaatkan lahan pekarangan agar bernilai ekonomis. Tujuan kegiatan adalah meningkatkan kapasitas BUMDes di Desa Balesari dalam rangka pengembangan produksi sayuran organik dan peningkatan penjualan melaui digital marketing. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah metode partisipatif dan komunikasi personal, dengan melibatkan anggota BUMDes, Pengurus PKK, dan Karang Taruna Desa Balesari. Pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat berbasis komunitas di Desa Balesari dilakukan secara kolaboratif oleh dosen dari program studi agroteknologi dan teknik informatika. Hasil dari pelatihan ini yaitu peserta dapat mengimplementasikan pemanfaatan pekarangan rumah untuk budidaya sayuran organik serta memotivasi pengurus Karang Taruna Desa memanfaatkan media elektronik untuk strategi pemasaran.https://ejournal.uniramalang.ac.id/index.php/i-com/article/view/1827digital marketingsayuran organikbumdesbalesari |
spellingShingle | Urnika Mudhifatul Jannah Anggraeni Hadi Pratiwi Astrid Ika Paramitha Pangestuti Prima Darajat Wahyu Ahmad Muzaidin Penerapan Digital Marketing sebagai Media Strategi Peningkatan Penjualan dan Pengembangan Produksi Sayuran Organik di Desa Balesari Kecamatan Ngajum Indonesian Community Journal digital marketing sayuran organik bumdes balesari |
title | Penerapan Digital Marketing sebagai Media Strategi Peningkatan Penjualan dan Pengembangan Produksi Sayuran Organik di Desa Balesari Kecamatan Ngajum |
title_full | Penerapan Digital Marketing sebagai Media Strategi Peningkatan Penjualan dan Pengembangan Produksi Sayuran Organik di Desa Balesari Kecamatan Ngajum |
title_fullStr | Penerapan Digital Marketing sebagai Media Strategi Peningkatan Penjualan dan Pengembangan Produksi Sayuran Organik di Desa Balesari Kecamatan Ngajum |
title_full_unstemmed | Penerapan Digital Marketing sebagai Media Strategi Peningkatan Penjualan dan Pengembangan Produksi Sayuran Organik di Desa Balesari Kecamatan Ngajum |
title_short | Penerapan Digital Marketing sebagai Media Strategi Peningkatan Penjualan dan Pengembangan Produksi Sayuran Organik di Desa Balesari Kecamatan Ngajum |
title_sort | penerapan digital marketing sebagai media strategi peningkatan penjualan dan pengembangan produksi sayuran organik di desa balesari kecamatan ngajum |
topic | digital marketing sayuran organik bumdes balesari |
url | https://ejournal.uniramalang.ac.id/index.php/i-com/article/view/1827 |
work_keys_str_mv | AT urnikamudhifatuljannah penerapandigitalmarketingsebagaimediastrategipeningkatanpenjualandanpengembanganproduksisayuranorganikdidesabalesarikecamatanngajum AT anggraenihadipratiwi penerapandigitalmarketingsebagaimediastrategipeningkatanpenjualandanpengembanganproduksisayuranorganikdidesabalesarikecamatanngajum AT astridikaparamitha penerapandigitalmarketingsebagaimediastrategipeningkatanpenjualandanpengembanganproduksisayuranorganikdidesabalesarikecamatanngajum AT pangestutiprimadarajat penerapandigitalmarketingsebagaimediastrategipeningkatanpenjualandanpengembanganproduksisayuranorganikdidesabalesarikecamatanngajum AT wahyuahmadmuzaidin penerapandigitalmarketingsebagaimediastrategipeningkatanpenjualandanpengembanganproduksisayuranorganikdidesabalesarikecamatanngajum |