PELATIHAN HIDROPONIK DI SMAN 1 DENPASAR, BALI

Hidroponik merupakan salah satu teknik budidaya tanaman khususnya sayuran yang memiliki beberapa keuntungan antara lain tidak memerlukan lahan yang luas, nutrisi seimbang, bebas gulma serta produksi yang tinggi. Teknik budidaya sayuran secara hidroponik dapat memanfaatkan pekarangan rumah atau halam...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: M. Pharmawati, N. N. Wirasiti, I.G.A.S. Wahyuni, R. Kawuri
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Udayana 2017-05-01
Series:Buletin Udayana Mengabdi
Online Access:https://ojs.unud.ac.id/index.php/jum/article/view/36076

Similar Items