Pengaruh Kekangan Carbon Fiber Reinforced Polymer pada Beton Self Compacting Menggunakan Agregat Kasar Daur Ulang terhadap Perilaku Beton
Pemanfaatan limbah beton yang telah didaur ulang (RCA) sebagai alternatif pengganti agregat kasar alami dalam eksperimen ini sesuai dengan konsep konstruksi berkelanjutan, dengan metode beton memadat sendiri. Konsep pembuatan benda uji sesuai kondisi ril di lapangan, di mana agregat tidak melalui pr...
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Universitas Diponegoro
2021-02-01
|
Series: | Media Komunikasi Teknik Sipil |
Subjects: | |
Online Access: | https://ejournal.undip.ac.id/index.php/mkts/article/view/29213 |
Summary: | Pemanfaatan limbah beton yang telah didaur ulang (RCA) sebagai alternatif pengganti agregat kasar alami dalam eksperimen ini sesuai dengan konsep konstruksi berkelanjutan, dengan metode beton memadat sendiri. Konsep pembuatan benda uji sesuai kondisi ril di lapangan, di mana agregat tidak melalui proses pembersihan. Perkuatan elemen beton menggunakan serat yang diberi beban secara aksial telah banyak diimplementasikan baik yang dikekang secara menyeluruh maupun yang dikekang secara parsial. Terdapat tiga varian mix design dengan kekuatan tekan rata-rata 28 hari yang disyaratkan masing-masing 24, 28 dan 32 MPa. Terdapat tiga varian carbon fiber reinforced polymer (CFRP) sebagai kekangan pada silinder beton masing-masing adalah kekangan 50, 75 dan 100%. Uji eksperimental ini menunjukkan bahwa konsep SCC-RCA menggunakan ACI 211.1 memenuhi syarat. Pengaruh kekangan CFRP pada kekuatan tekan beton SCC-RCA yang dikekang satu lapis CFRP menghasilkan persamaan sebagai berikut fcc’=fc’+3,7fl. |
---|---|
ISSN: | 0854-1809 2549-6778 |