Perbandingan Efek Sevofluran dengan Halotan terhadap Jumlah Neutrofil
Neutrofil berperan penting dalam respons imun nonspesifik. Penurunan nilai neutrofil dapat dipakai sebagai parameter sederhana untuk mengukur tingkat stres dan inflamasi sistemik. Penelitian ini bertujuan mengetahui efek agen inhalasi sevofluran dan halotan terhadap penurunan neutrofil. Penelitian i...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Padjadjaran
2017-12-01
|
Series: | Jurnal Anestesi Perioperatif |
Subjects: | |
Online Access: | http://journal.fk.unpad.ac.id/index.php/jap/article/view/1169 |
_version_ | 1817971359471370240 |
---|---|
author | Hafniana Hafniana Hasanul Arifin |
author_facet | Hafniana Hafniana Hasanul Arifin |
author_sort | Hafniana Hafniana |
collection | DOAJ |
description | Neutrofil berperan penting dalam respons imun nonspesifik. Penurunan nilai neutrofil dapat dipakai sebagai parameter sederhana untuk mengukur tingkat stres dan inflamasi sistemik. Penelitian ini bertujuan mengetahui efek agen inhalasi sevofluran dan halotan terhadap penurunan neutrofil. Penelitian ini merupakan uji klinis dengan acak tersamar buta ganda yang membandingkan efek sevofluran dengan halotan terhadap jumlah neutrofil pada 36 pasien ASA I dan II yang menjalani operasi elektif dengan anestesi umum di RSUP Haji Adam Malik Medan periode September 2016. Pasien dibagi dua kelompok, yaitu kelompok yang mendapat agen inhalasi sevofluran dan kelompok yang mendapat inhalasi halotan. Jumlah neutrofil dihitung pada kedua kelompok pada saat sebelum operasi, setelah induksi, dan 90 menit setelah inhalasi. Jumlah neutrofil pada kedua kelompok tidak mengalami penurunan sebelum operasi dan setelah induksi (p>0,005), namun mengalami penurunan pada 90 menit setelah inhalasi (p<0,005) pada tiap-tiap kelompok, namun uji beda antara kelompok sevofluran dan halotan tidak bermakna pada tiga kali pengukuran. Simpulan, tidak terdapat perbedaan antara sevofluran dan halotan terhadap penurunan jumlah neutrofil.
Comparison of Sevoflurane and Halothane Effects on Neutrophil Counts
Neutrophil has an important role in non-spesific immune responses. The declining value of neutrophil can be used as a parameter to measure the level of stress and systemic inflammation. This study aimed to determine the effects of sevoflurane and halothane inhalation agents on the number of neutrophil. This was a double-blind randomized comparing the effects of sevoflurane and halothane on the number of neutrophil in 36 ASA 1 and II patients underwent elective surgery under general anesthesia at Haji Adam Malik Central General Hospital Medan during September 2016. Patients were divided into two groups: the group that received sevoflurane inhalation and the group that received halothane inhalation. The number of neutrophils was counted in both groups before surgery, after induction, and 90 minutes after inhalation. Both groups did not experience a decrease in neutrophil counts before surgery and after induction (p>0.005), but suffered a decline in the number of neuthrophils 90 minutes after inhalation (p>0.005). The difference between the sevoflurane and halothane groups was not meaningful in the three times of measurement. In conclusion, there is no difference between sevoflurane and halothane terms of declined number of neutrophils. |
first_indexed | 2024-04-13T20:45:41Z |
format | Article |
id | doaj.art-d1a217649c1946ca8c6ee7fda32e4e82 |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2337-7909 |
language | Indonesian |
last_indexed | 2024-04-13T20:45:41Z |
publishDate | 2017-12-01 |
publisher | Universitas Padjadjaran |
record_format | Article |
series | Jurnal Anestesi Perioperatif |
spelling | doaj.art-d1a217649c1946ca8c6ee7fda32e4e822022-12-22T02:30:41ZindUniversitas PadjadjaranJurnal Anestesi Perioperatif2337-79092017-12-015310.15851/jap.v5n3.1169877Perbandingan Efek Sevofluran dengan Halotan terhadap Jumlah NeutrofilHafniana Hafniana0Hasanul Arifin1Departemen/SMF Anestesiologi dan Terapi Intensif Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara/Rumah Sakit Umum Pusat H. Adam Malik MedanDepartemen/SMF Anestesiologi dan Terapi Intensif Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara/Rumah Sakit Umum Pusat H. Adam Malik MedanNeutrofil berperan penting dalam respons imun nonspesifik. Penurunan nilai neutrofil dapat dipakai sebagai parameter sederhana untuk mengukur tingkat stres dan inflamasi sistemik. Penelitian ini bertujuan mengetahui efek agen inhalasi sevofluran dan halotan terhadap penurunan neutrofil. Penelitian ini merupakan uji klinis dengan acak tersamar buta ganda yang membandingkan efek sevofluran dengan halotan terhadap jumlah neutrofil pada 36 pasien ASA I dan II yang menjalani operasi elektif dengan anestesi umum di RSUP Haji Adam Malik Medan periode September 2016. Pasien dibagi dua kelompok, yaitu kelompok yang mendapat agen inhalasi sevofluran dan kelompok yang mendapat inhalasi halotan. Jumlah neutrofil dihitung pada kedua kelompok pada saat sebelum operasi, setelah induksi, dan 90 menit setelah inhalasi. Jumlah neutrofil pada kedua kelompok tidak mengalami penurunan sebelum operasi dan setelah induksi (p>0,005), namun mengalami penurunan pada 90 menit setelah inhalasi (p<0,005) pada tiap-tiap kelompok, namun uji beda antara kelompok sevofluran dan halotan tidak bermakna pada tiga kali pengukuran. Simpulan, tidak terdapat perbedaan antara sevofluran dan halotan terhadap penurunan jumlah neutrofil. Comparison of Sevoflurane and Halothane Effects on Neutrophil Counts Neutrophil has an important role in non-spesific immune responses. The declining value of neutrophil can be used as a parameter to measure the level of stress and systemic inflammation. This study aimed to determine the effects of sevoflurane and halothane inhalation agents on the number of neutrophil. This was a double-blind randomized comparing the effects of sevoflurane and halothane on the number of neutrophil in 36 ASA 1 and II patients underwent elective surgery under general anesthesia at Haji Adam Malik Central General Hospital Medan during September 2016. Patients were divided into two groups: the group that received sevoflurane inhalation and the group that received halothane inhalation. The number of neutrophils was counted in both groups before surgery, after induction, and 90 minutes after inhalation. Both groups did not experience a decrease in neutrophil counts before surgery and after induction (p>0.005), but suffered a decline in the number of neuthrophils 90 minutes after inhalation (p>0.005). The difference between the sevoflurane and halothane groups was not meaningful in the three times of measurement. In conclusion, there is no difference between sevoflurane and halothane terms of declined number of neutrophils.http://journal.fk.unpad.ac.id/index.php/jap/article/view/1169Halotan, neutrofil, sevofluran |
spellingShingle | Hafniana Hafniana Hasanul Arifin Perbandingan Efek Sevofluran dengan Halotan terhadap Jumlah Neutrofil Jurnal Anestesi Perioperatif Halotan, neutrofil, sevofluran |
title | Perbandingan Efek Sevofluran dengan Halotan terhadap Jumlah Neutrofil |
title_full | Perbandingan Efek Sevofluran dengan Halotan terhadap Jumlah Neutrofil |
title_fullStr | Perbandingan Efek Sevofluran dengan Halotan terhadap Jumlah Neutrofil |
title_full_unstemmed | Perbandingan Efek Sevofluran dengan Halotan terhadap Jumlah Neutrofil |
title_short | Perbandingan Efek Sevofluran dengan Halotan terhadap Jumlah Neutrofil |
title_sort | perbandingan efek sevofluran dengan halotan terhadap jumlah neutrofil |
topic | Halotan, neutrofil, sevofluran |
url | http://journal.fk.unpad.ac.id/index.php/jap/article/view/1169 |
work_keys_str_mv | AT hafnianahafniana perbandinganefeksevoflurandenganhalotanterhadapjumlahneutrofil AT hasanularifin perbandinganefeksevoflurandenganhalotanterhadapjumlahneutrofil |