Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Miana (Coleus atropurpureus, L) dalam air minum terhadap Performa broiler

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui  pengaruh pemberian ekstrak daun miana dalam air minum dengan level yang berbeda. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL)dengan perlakuan adalah level ekstrak miana  yaitu 0 % (kontrol) (A), 0,025%(B), 0,075% (C) dan 0,125% (D), dan diulang s...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Nelzi Fati, Debby Syukriani, Ulva Mohtar Luthfi, Ramond Siregar
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Jambi 2020-06-01
Series:Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Peternakan
Online Access:https://online-journal.unja.ac.id/jiip/article/view/9603
_version_ 1797965009404297216
author Nelzi Fati
Debby Syukriani
Ulva Mohtar Luthfi
Ramond Siregar
author_facet Nelzi Fati
Debby Syukriani
Ulva Mohtar Luthfi
Ramond Siregar
author_sort Nelzi Fati
collection DOAJ
description Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui  pengaruh pemberian ekstrak daun miana dalam air minum dengan level yang berbeda. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL)dengan perlakuan adalah level ekstrak miana  yaitu 0 % (kontrol) (A), 0,025%(B), 0,075% (C) dan 0,125% (D), dan diulang sebanyak 5 kali. Peubah yang diamati adalah pertambahan bobot badan, konsumsi ransum, konversi ransum dan persentase karkas.. Data yang diperoleh dianalisis sesuai rancangan yang digunakan dan pengaruh yang nyata dilanjutkan dengan uji Duncan. Hasil analisis ragam menunjukkan bahwa pemberian 0,075 % dan 0,125% ekstrak miana nyata (P<0,05) meningkatkan bobot badan,  sedangkan pemberian ekstrak miana  0,125% nyata (P<0,05) menurunkan  konversi ransum .  Pemberian ekstrak miana dalam air minum tidak berpengaruh nyata (P>0,05) terhadap konsumsi ransum dan persentase karkas broiler.  Disimpulkan bahwa pemberian 0,075% ekstrak miana memberikan konversi ransum dan pertambahan bobot badan broiler yang terbaik   Kata kunci:  ekstrak daun miana, konsumsi ransum, konversi ransum dan persentase karkas
first_indexed 2024-04-11T01:53:32Z
format Article
id doaj.art-d1d1b51d34f24aee8e6a0345623356a8
institution Directory Open Access Journal
issn 1410-7791
2528-0805
language Indonesian
last_indexed 2024-04-11T01:53:32Z
publishDate 2020-06-01
publisher Universitas Jambi
record_format Article
series Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Peternakan
spelling doaj.art-d1d1b51d34f24aee8e6a0345623356a82023-01-03T05:54:57ZindUniversitas JambiJurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Peternakan1410-77912528-08052020-06-0123111510.22437/jiiip.v23i1.960315517Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Miana (Coleus atropurpureus, L) dalam air minum terhadap Performa broilerNelzi Fati0Debby Syukriani1Ulva Mohtar Luthfi2Ramond SiregarPoliteknik Pertanian Negeri PayakumbuhPoliteknik Pertanian Negeri PayakumbuhPoliteknik Pertanian Negeri PayakumbuhPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui  pengaruh pemberian ekstrak daun miana dalam air minum dengan level yang berbeda. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL)dengan perlakuan adalah level ekstrak miana  yaitu 0 % (kontrol) (A), 0,025%(B), 0,075% (C) dan 0,125% (D), dan diulang sebanyak 5 kali. Peubah yang diamati adalah pertambahan bobot badan, konsumsi ransum, konversi ransum dan persentase karkas.. Data yang diperoleh dianalisis sesuai rancangan yang digunakan dan pengaruh yang nyata dilanjutkan dengan uji Duncan. Hasil analisis ragam menunjukkan bahwa pemberian 0,075 % dan 0,125% ekstrak miana nyata (P<0,05) meningkatkan bobot badan,  sedangkan pemberian ekstrak miana  0,125% nyata (P<0,05) menurunkan  konversi ransum .  Pemberian ekstrak miana dalam air minum tidak berpengaruh nyata (P>0,05) terhadap konsumsi ransum dan persentase karkas broiler.  Disimpulkan bahwa pemberian 0,075% ekstrak miana memberikan konversi ransum dan pertambahan bobot badan broiler yang terbaik   Kata kunci:  ekstrak daun miana, konsumsi ransum, konversi ransum dan persentase karkashttps://online-journal.unja.ac.id/jiip/article/view/9603
spellingShingle Nelzi Fati
Debby Syukriani
Ulva Mohtar Luthfi
Ramond Siregar
Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Miana (Coleus atropurpureus, L) dalam air minum terhadap Performa broiler
Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Peternakan
title Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Miana (Coleus atropurpureus, L) dalam air minum terhadap Performa broiler
title_full Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Miana (Coleus atropurpureus, L) dalam air minum terhadap Performa broiler
title_fullStr Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Miana (Coleus atropurpureus, L) dalam air minum terhadap Performa broiler
title_full_unstemmed Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Miana (Coleus atropurpureus, L) dalam air minum terhadap Performa broiler
title_short Pengaruh Pemberian Ekstrak Daun Miana (Coleus atropurpureus, L) dalam air minum terhadap Performa broiler
title_sort pengaruh pemberian ekstrak daun miana coleus atropurpureus l dalam air minum terhadap performa broiler
url https://online-journal.unja.ac.id/jiip/article/view/9603
work_keys_str_mv AT nelzifati pengaruhpemberianekstrakdaunmianacoleusatropurpureusldalamairminumterhadapperformabroiler
AT debbysyukriani pengaruhpemberianekstrakdaunmianacoleusatropurpureusldalamairminumterhadapperformabroiler
AT ulvamohtarluthfi pengaruhpemberianekstrakdaunmianacoleusatropurpureusldalamairminumterhadapperformabroiler
AT ramondsiregar pengaruhpemberianekstrakdaunmianacoleusatropurpureusldalamairminumterhadapperformabroiler