Pengembangan Geopark Nasional Indonesia menuju UNESCO Global Geopark sebagai Diplomasi Geotourism Indonesia

Geopark telah dikembangkan saat ini untuk dua dekade terakhir, dan sejumlah tahapan dapat dikenal dalam perkembangannya. Bagaimana masa depan geopark global ? Sejak ditetapkan oleh UNESCO, berbagai geopark global meningkat setiap tahun. Pada tingkat negara, Indonesia hanya memiliki kurang dari 6 (e...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Leonard Felix Hutabarat
Format: Article
Language:English
Published: Parahyangan Centre for International Studies, Parahyangan Catholic University 2023-06-01
Series:Jurnal Ilmiah Hubungan Internasional
Online Access:https://journal.unpar.ac.id/index.php/JurnalIlmiahHubunganInternasiona/article/view/6000
Description
Summary:Geopark telah dikembangkan saat ini untuk dua dekade terakhir, dan sejumlah tahapan dapat dikenal dalam perkembangannya. Bagaimana masa depan geopark global ? Sejak ditetapkan oleh UNESCO, berbagai geopark global meningkat setiap tahun. Pada tingkat negara, Indonesia hanya memiliki kurang dari 6 (enam) UNESCO Global Geoparks dibandingkan dengan kekayaan yang dimiliki dan keanekaragaman geologi yang ada di Indonesia, yang menunjukkan lokasi-lokasi warisan geologi. Pengembangan geopark nasional menuju UNESCO Global Geoparks menunjukkan menjadi salah satu instrumen yang efektif dalam pembangunan kawasan. Pembangunan UNESCO Global Geoparks tidak hanya salah satu upaya dalam mengembangkan geotourism, namun juga meningkatkan pembangunan ekonomi. Pembangunan geopark nasional Indonesia menjadi UNESCO Global Geoparks dapat menjadi salah satu upaya menghasilkan peluang kerja dan manfaat ekonomi, kesejahteraan sosial dan konservasi kawasan. Pengembangan geopark nasional Indonesia menjadi UNESCO Global Geoparks juga akan menjadi salah satu strategi dalam diplomasi geotourism Indonesia. Kata Kunci : geopark; UNESCO Global Geopark; diplomasi; geotourism
ISSN:2614-2562
2406-8748