Model Konseling Teman Sebaya untuk Mahasiswa dengan Menggunakan Aplikasi WhatsApp

Pada masa pandemi Covid-19 di Indonesia, dibidang pendidikan banyak mahasiswa yang mengalami berbagai permasalahan yang berdampak pada penurunan hasil belajar. Berdasarkan hasil wawancara dengan mahasiswa Prodi BK FKIP UPR didapatkan informasi bahwa mahasiswa enggan menceritakan permasalahnnya ke Do...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Romiaty Romiaty, Dony Apriatama, Esty Pan Pangestie, Alfiana Fira Syaharani, Lois Hutajulu
Format: Article
Language:Indonesian
Published: LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai 2022-05-01
Series:Jurnal Basicedu
Subjects:
Online Access:https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/3065
_version_ 1811154031693791232
author Romiaty Romiaty
Dony Apriatama
Esty Pan Pangestie
Alfiana Fira Syaharani
Lois Hutajulu
author_facet Romiaty Romiaty
Dony Apriatama
Esty Pan Pangestie
Alfiana Fira Syaharani
Lois Hutajulu
author_sort Romiaty Romiaty
collection DOAJ
description Pada masa pandemi Covid-19 di Indonesia, dibidang pendidikan banyak mahasiswa yang mengalami berbagai permasalahan yang berdampak pada penurunan hasil belajar. Berdasarkan hasil wawancara dengan mahasiswa Prodi BK FKIP UPR didapatkan informasi bahwa mahasiswa enggan menceritakan permasalahnnya ke Dosen Pembimbing Akademik (PA) karena malu dan takut. Mahasiswa lebih menyukai menceritakan permasalahan ke teman sekelasnya dengan menggunakan aplikasi sosial media Whats app. Tujuan Penelitian ini adalah untuk membuat model layanan konseling teman sebaya dengan menggunakan aplikasi Whats app untuk mahasiswa Prodi BK FKIP UPR. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan yaitu R&D. subyek penelitian ini adalah mahasiswa BK Prodi BK FKIP UPR. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, kuesioner dan dokumentasi. Teknik Analisa data pada penelitian ini meliputi tahap reduksi data, penyajian data dan verfikasi/penarikan kesimpulan. Kegiatan konseling teman sebaya pada masa pandemi Covid-19 dapat dilakukan dengan menggunakan teknologi seperti menggunakan aplikasi chatting whats app. Langkah-langkah pelaksanaan konseling teman sebaya yaitu 1) pendaftaran; 2) pemilihan konselor sebaya; 3) pelaksanaan konseling sebaya dan 4) pelaporan. Adapun metode yang digunakan dalam melakukan konseling sebaya menggunakan prinsip PFA yaitu (1) lihat, (2) dengar, (3) beri rasa nyaman, (4) hubungkan, (5) lindungi, (6) harapan. Keberhasilan seorang konselor sebaya dapat diamati dari perubahan sikap dan perilaku ke arah yang positif pada saat konseling dan sesudah konseling sebaya dilakukan.
first_indexed 2024-04-10T04:09:54Z
format Article
id doaj.art-d88c0732159840ed9c1d5a837c08b470
institution Directory Open Access Journal
issn 2580-3735
2580-1147
language Indonesian
last_indexed 2024-04-10T04:09:54Z
publishDate 2022-05-01
publisher LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
record_format Article
series Jurnal Basicedu
spelling doaj.art-d88c0732159840ed9c1d5a837c08b4702023-03-13T03:03:46ZindLPPM Universitas Pahlawan Tuanku TambusaiJurnal Basicedu2580-37352580-11472022-05-01635157516510.31004/basicedu.v6i3.30651535Model Konseling Teman Sebaya untuk Mahasiswa dengan Menggunakan Aplikasi WhatsAppRomiaty Romiaty0Dony Apriatama1Esty Pan Pangestie2Alfiana Fira Syaharani3Lois Hutajulu4Universitas PalangkarayaUniversitas PalangkarayaUniversitas PalangkarayaUniversitas PalangkarayaUniversitas PalangkarayaPada masa pandemi Covid-19 di Indonesia, dibidang pendidikan banyak mahasiswa yang mengalami berbagai permasalahan yang berdampak pada penurunan hasil belajar. Berdasarkan hasil wawancara dengan mahasiswa Prodi BK FKIP UPR didapatkan informasi bahwa mahasiswa enggan menceritakan permasalahnnya ke Dosen Pembimbing Akademik (PA) karena malu dan takut. Mahasiswa lebih menyukai menceritakan permasalahan ke teman sekelasnya dengan menggunakan aplikasi sosial media Whats app. Tujuan Penelitian ini adalah untuk membuat model layanan konseling teman sebaya dengan menggunakan aplikasi Whats app untuk mahasiswa Prodi BK FKIP UPR. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan yaitu R&D. subyek penelitian ini adalah mahasiswa BK Prodi BK FKIP UPR. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, kuesioner dan dokumentasi. Teknik Analisa data pada penelitian ini meliputi tahap reduksi data, penyajian data dan verfikasi/penarikan kesimpulan. Kegiatan konseling teman sebaya pada masa pandemi Covid-19 dapat dilakukan dengan menggunakan teknologi seperti menggunakan aplikasi chatting whats app. Langkah-langkah pelaksanaan konseling teman sebaya yaitu 1) pendaftaran; 2) pemilihan konselor sebaya; 3) pelaksanaan konseling sebaya dan 4) pelaporan. Adapun metode yang digunakan dalam melakukan konseling sebaya menggunakan prinsip PFA yaitu (1) lihat, (2) dengar, (3) beri rasa nyaman, (4) hubungkan, (5) lindungi, (6) harapan. Keberhasilan seorang konselor sebaya dapat diamati dari perubahan sikap dan perilaku ke arah yang positif pada saat konseling dan sesudah konseling sebaya dilakukan.https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/3065konseling teman sebayaaplikasi whats appmahasiswa
spellingShingle Romiaty Romiaty
Dony Apriatama
Esty Pan Pangestie
Alfiana Fira Syaharani
Lois Hutajulu
Model Konseling Teman Sebaya untuk Mahasiswa dengan Menggunakan Aplikasi WhatsApp
Jurnal Basicedu
konseling teman sebaya
aplikasi whats app
mahasiswa
title Model Konseling Teman Sebaya untuk Mahasiswa dengan Menggunakan Aplikasi WhatsApp
title_full Model Konseling Teman Sebaya untuk Mahasiswa dengan Menggunakan Aplikasi WhatsApp
title_fullStr Model Konseling Teman Sebaya untuk Mahasiswa dengan Menggunakan Aplikasi WhatsApp
title_full_unstemmed Model Konseling Teman Sebaya untuk Mahasiswa dengan Menggunakan Aplikasi WhatsApp
title_short Model Konseling Teman Sebaya untuk Mahasiswa dengan Menggunakan Aplikasi WhatsApp
title_sort model konseling teman sebaya untuk mahasiswa dengan menggunakan aplikasi whatsapp
topic konseling teman sebaya
aplikasi whats app
mahasiswa
url https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/3065
work_keys_str_mv AT romiatyromiaty modelkonselingtemansebayauntukmahasiswadenganmenggunakanaplikasiwhatsapp
AT donyapriatama modelkonselingtemansebayauntukmahasiswadenganmenggunakanaplikasiwhatsapp
AT estypanpangestie modelkonselingtemansebayauntukmahasiswadenganmenggunakanaplikasiwhatsapp
AT alfianafirasyaharani modelkonselingtemansebayauntukmahasiswadenganmenggunakanaplikasiwhatsapp
AT loishutajulu modelkonselingtemansebayauntukmahasiswadenganmenggunakanaplikasiwhatsapp