Crowe's Fraud Pentagon Theory dalam Pencegahan Fraud pada Proses Pengadaan melalui E-Procurement
Abstract This research aims to identify how much the use of e-procurement can prevent or reduce things that trigger the occurrence of fraud, given the high level of corruption that occurs in the government procurement of goods/services. This research used qualitative method with a case study conduc...
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Lembaga Penelitian Universitas Swadaya Gunung Jati
2017-12-01
|
Series: | Jurnal Kajian Akuntansi |
Online Access: | https://jurnal.ugj.ac.id/index.php/jka/article/view/826 |
_version_ | 1797988520690712576 |
---|---|
author | Krisnhoe Sukma Danuta |
author_facet | Krisnhoe Sukma Danuta |
author_sort | Krisnhoe Sukma Danuta |
collection | DOAJ |
description | Abstract
This research aims to identify how much the use of e-procurement can prevent or reduce things that trigger the occurrence of fraud, given the high level of corruption that occurs in the government procurement of goods/services. This research used qualitative method with a case study conducted in Procurement Services Unit, E-Procurement Services Unit, and the Inspectorate at one of the local government in Yogyakarta Region. This study focuses on two additional elements in crowe's fraud pentagon theory: arrogance and competence. The analysis results show e-procurement can reduce arrogance and competence through transparency obtained after using e-procurement. The limitations of this study is e-procurement only reaches the provider section which does not cover the entire procurement process.
Keywords: E-procurement; Fraud; Fraud pentagon; Government procurement.
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk melihat seberapa banyak pemanfaatan e-procurement dapat mencegah atau mengurangi hal-hal yang memicu terjadinya fraud, mengingat tingginya tingkat korupsi yang terjadi pada proses pengadaan barang jasa pemerintah. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif studi kasus yang dilakukan pada Unit Layanan Pengadaan (ULP), Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE), dan Inspektorat salah satu pemerintah daerah di Wilayah Yogyakarta. Penelitian ini fokus pada dua elemen tambahan dalam crowes fraud pentagon theory yaitu arogansi dan kompetensi. Hasil analisis menunjukan e-procurement dapat mengurangi timbulnya arogansi dan kompetensi melalui transparansi yang diperoleh setelah menggunakan e-procurement. Keterbatasan dalam penelitian ini adalah e-procurement yang hanya menjangkau bagian pemilihan penyedia yang tidak mencakup keseluruhan proses pengadaan barang jasa.
Kata kunci: E-procurement; Fraud; Fraud pentagon; Pengadaan barang jasa. |
first_indexed | 2024-04-11T08:05:17Z |
format | Article |
id | doaj.art-ddbf38497f614dc1b8c51ea036baaec8 |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2579-9975 2579-9991 |
language | Indonesian |
last_indexed | 2024-04-11T08:05:17Z |
publishDate | 2017-12-01 |
publisher | Lembaga Penelitian Universitas Swadaya Gunung Jati |
record_format | Article |
series | Jurnal Kajian Akuntansi |
spelling | doaj.art-ddbf38497f614dc1b8c51ea036baaec82022-12-22T04:35:35ZindLembaga Penelitian Universitas Swadaya Gunung JatiJurnal Kajian Akuntansi2579-99752579-99912017-12-011210.33603/jka.v1i2.826506Crowe's Fraud Pentagon Theory dalam Pencegahan Fraud pada Proses Pengadaan melalui E-ProcurementKrisnhoe Sukma Danuta0Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Wijayakusuma PurwokertoAbstract This research aims to identify how much the use of e-procurement can prevent or reduce things that trigger the occurrence of fraud, given the high level of corruption that occurs in the government procurement of goods/services. This research used qualitative method with a case study conducted in Procurement Services Unit, E-Procurement Services Unit, and the Inspectorate at one of the local government in Yogyakarta Region. This study focuses on two additional elements in crowe's fraud pentagon theory: arrogance and competence. The analysis results show e-procurement can reduce arrogance and competence through transparency obtained after using e-procurement. The limitations of this study is e-procurement only reaches the provider section which does not cover the entire procurement process. Keywords: E-procurement; Fraud; Fraud pentagon; Government procurement. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk melihat seberapa banyak pemanfaatan e-procurement dapat mencegah atau mengurangi hal-hal yang memicu terjadinya fraud, mengingat tingginya tingkat korupsi yang terjadi pada proses pengadaan barang jasa pemerintah. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif studi kasus yang dilakukan pada Unit Layanan Pengadaan (ULP), Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE), dan Inspektorat salah satu pemerintah daerah di Wilayah Yogyakarta. Penelitian ini fokus pada dua elemen tambahan dalam crowes fraud pentagon theory yaitu arogansi dan kompetensi. Hasil analisis menunjukan e-procurement dapat mengurangi timbulnya arogansi dan kompetensi melalui transparansi yang diperoleh setelah menggunakan e-procurement. Keterbatasan dalam penelitian ini adalah e-procurement yang hanya menjangkau bagian pemilihan penyedia yang tidak mencakup keseluruhan proses pengadaan barang jasa. Kata kunci: E-procurement; Fraud; Fraud pentagon; Pengadaan barang jasa.https://jurnal.ugj.ac.id/index.php/jka/article/view/826 |
spellingShingle | Krisnhoe Sukma Danuta Crowe's Fraud Pentagon Theory dalam Pencegahan Fraud pada Proses Pengadaan melalui E-Procurement Jurnal Kajian Akuntansi |
title | Crowe's Fraud Pentagon Theory dalam Pencegahan Fraud pada Proses Pengadaan melalui E-Procurement |
title_full | Crowe's Fraud Pentagon Theory dalam Pencegahan Fraud pada Proses Pengadaan melalui E-Procurement |
title_fullStr | Crowe's Fraud Pentagon Theory dalam Pencegahan Fraud pada Proses Pengadaan melalui E-Procurement |
title_full_unstemmed | Crowe's Fraud Pentagon Theory dalam Pencegahan Fraud pada Proses Pengadaan melalui E-Procurement |
title_short | Crowe's Fraud Pentagon Theory dalam Pencegahan Fraud pada Proses Pengadaan melalui E-Procurement |
title_sort | crowe s fraud pentagon theory dalam pencegahan fraud pada proses pengadaan melalui e procurement |
url | https://jurnal.ugj.ac.id/index.php/jka/article/view/826 |
work_keys_str_mv | AT krisnhoesukmadanuta crowesfraudpentagontheorydalampencegahanfraudpadaprosespengadaanmelaluieprocurement |