IMPLEMENTASI MODIFIKASI PEMBELAJARAN DAN SIMPLE FEEDBACK DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOLA VOLI UNTUK MENINGKATKAN WAKTU AKTIF BELAJAR
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh yang signifikan dari penerapan modifikasi pembelajaran dan penerapan simple feedback dapat memberikan hasil yang signifikan terhadap waktu aktif belajar siswa dalam melakukan gerakan permainan bola voli di kelas XI SMA Kartika XIX-2 Ban...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Universitas Pendidikan Indonesia
2016-09-01
|
Series: | Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga |
Subjects: | |
Online Access: | https://ejournal.upi.edu/index.php/penjas/article/view/5658 |
_version_ | 1818608135897612288 |
---|---|
author | Hamdi Hamdi Suherman Slamet |
author_facet | Hamdi Hamdi Suherman Slamet |
author_sort | Hamdi Hamdi |
collection | DOAJ |
description | Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh yang signifikan dari penerapan modifikasi pembelajaran dan penerapan simple feedback dapat memberikan hasil yang signifikan terhadap waktu aktif belajar siswa dalam melakukan gerakan permainan bola voli di kelas XI SMA Kartika XIX-2 Bandung.Instrument yang digunakan dalam penelitian tindakan kelas ini menggunakan observasi waktu aktif belajar.Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas atau classroom action research.Dalam penggunaan metode ini peneliti menggunakan dua siklus.Dalam setiap siklusnya terdiri dari dua tindakan.Selanjutnya untuk variabel bebas adalah penerapan modifikasi pembelajaran dan penerapan simple feedback dan variable terikatnya adalah waktu aktif belajar siswa dalam melakukan gerakan permainan bola voli di kelas XI SMA Kartika XIX-2 Bandung.Untuk populasi dalam penelitian ini adalah siswa-siswi kelas XI-IPS-2.Dari analisis data didapat data Tindakan satu sebanyak 8.75%, Tindakan dua meningkat menjadi 26.3%. Tindakan tiga meningkat hingga 47.2%, Dari Tindakan empat meningkat 73% Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dengan adanya penerapan modifikasi pembelajaran dan penerapan simple feedback dapat memberikan hasil yang signifikan terhadap waktu aktif belajar dalam melakukan gerakan permainan bola voli di kelas X SMA Kartika XIX-2 Bandung. |
first_indexed | 2024-12-16T14:37:50Z |
format | Article |
id | doaj.art-df7021e5413848b89899ca4a5c9adb20 |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2085-6180 2580-071X |
language | English |
last_indexed | 2024-12-16T14:37:50Z |
publishDate | 2016-09-01 |
publisher | Universitas Pendidikan Indonesia |
record_format | Article |
series | Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga |
spelling | doaj.art-df7021e5413848b89899ca4a5c9adb202022-12-21T22:28:03ZengUniversitas Pendidikan IndonesiaJurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga2085-61802580-071X2016-09-01121710.17509/jpjo.v1i2.56584189IMPLEMENTASI MODIFIKASI PEMBELAJARAN DAN SIMPLE FEEDBACK DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOLA VOLI UNTUK MENINGKATKAN WAKTU AKTIF BELAJARHamdi Hamdi0Suherman Slamet1Universitas Pendidikan IndonesiaUniversitas Pendidikan IndonesiaTujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh yang signifikan dari penerapan modifikasi pembelajaran dan penerapan simple feedback dapat memberikan hasil yang signifikan terhadap waktu aktif belajar siswa dalam melakukan gerakan permainan bola voli di kelas XI SMA Kartika XIX-2 Bandung.Instrument yang digunakan dalam penelitian tindakan kelas ini menggunakan observasi waktu aktif belajar.Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas atau classroom action research.Dalam penggunaan metode ini peneliti menggunakan dua siklus.Dalam setiap siklusnya terdiri dari dua tindakan.Selanjutnya untuk variabel bebas adalah penerapan modifikasi pembelajaran dan penerapan simple feedback dan variable terikatnya adalah waktu aktif belajar siswa dalam melakukan gerakan permainan bola voli di kelas XI SMA Kartika XIX-2 Bandung.Untuk populasi dalam penelitian ini adalah siswa-siswi kelas XI-IPS-2.Dari analisis data didapat data Tindakan satu sebanyak 8.75%, Tindakan dua meningkat menjadi 26.3%. Tindakan tiga meningkat hingga 47.2%, Dari Tindakan empat meningkat 73% Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dengan adanya penerapan modifikasi pembelajaran dan penerapan simple feedback dapat memberikan hasil yang signifikan terhadap waktu aktif belajar dalam melakukan gerakan permainan bola voli di kelas X SMA Kartika XIX-2 Bandung.https://ejournal.upi.edu/index.php/penjas/article/view/5658modifikasi, pembelajaran, simple feedback, waktu aktif belajar |
spellingShingle | Hamdi Hamdi Suherman Slamet IMPLEMENTASI MODIFIKASI PEMBELAJARAN DAN SIMPLE FEEDBACK DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOLA VOLI UNTUK MENINGKATKAN WAKTU AKTIF BELAJAR Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga modifikasi, pembelajaran, simple feedback, waktu aktif belajar |
title | IMPLEMENTASI MODIFIKASI PEMBELAJARAN DAN SIMPLE FEEDBACK DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOLA VOLI UNTUK MENINGKATKAN WAKTU AKTIF BELAJAR |
title_full | IMPLEMENTASI MODIFIKASI PEMBELAJARAN DAN SIMPLE FEEDBACK DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOLA VOLI UNTUK MENINGKATKAN WAKTU AKTIF BELAJAR |
title_fullStr | IMPLEMENTASI MODIFIKASI PEMBELAJARAN DAN SIMPLE FEEDBACK DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOLA VOLI UNTUK MENINGKATKAN WAKTU AKTIF BELAJAR |
title_full_unstemmed | IMPLEMENTASI MODIFIKASI PEMBELAJARAN DAN SIMPLE FEEDBACK DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOLA VOLI UNTUK MENINGKATKAN WAKTU AKTIF BELAJAR |
title_short | IMPLEMENTASI MODIFIKASI PEMBELAJARAN DAN SIMPLE FEEDBACK DALAM PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BOLA VOLI UNTUK MENINGKATKAN WAKTU AKTIF BELAJAR |
title_sort | implementasi modifikasi pembelajaran dan simple feedback dalam pembelajaran aktivitas permainan bola voli untuk meningkatkan waktu aktif belajar |
topic | modifikasi, pembelajaran, simple feedback, waktu aktif belajar |
url | https://ejournal.upi.edu/index.php/penjas/article/view/5658 |
work_keys_str_mv | AT hamdihamdi implementasimodifikasipembelajarandansimplefeedbackdalampembelajaranaktivitaspermainanbolavoliuntukmeningkatkanwaktuaktifbelajar AT suhermanslamet implementasimodifikasipembelajarandansimplefeedbackdalampembelajaranaktivitaspermainanbolavoliuntukmeningkatkanwaktuaktifbelajar |