Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier Berganda
Dalam menggunakan model regresi linier disyaratkan data yang digunakan hendaknya berskala interval atau rasio. Akan tetapi jika skala dalam bentuk ordinal tetap dipaksakan menggunakan model regresi linier, maka akan diperoleh koefisien korelasi yang kecil dan tidak memenuhi syarat sebagaimana yang d...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Department of Mathematics, Universitas Negeri Gorontalo
2019-01-01
|
Series: | Jambura Journal of Mathematics |
Subjects: | |
Online Access: | https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjom/article/view/1742 |
_version_ | 1818275180295749632 |
---|---|
author | Setia Ningsih Hendra H. Dukalang |
author_facet | Setia Ningsih Hendra H. Dukalang |
author_sort | Setia Ningsih |
collection | DOAJ |
description | Dalam menggunakan model regresi linier disyaratkan data yang digunakan hendaknya berskala interval atau rasio. Akan tetapi jika skala dalam bentuk ordinal tetap dipaksakan menggunakan model regresi linier, maka akan diperoleh koefisien korelasi yang kecil dan tidak memenuhi syarat sebagaimana yang diharapakan dalam model regresi. Tujuan dari penelitian ini adalah melihat bagaimana melakukan pemodelan regresi linier berganda dengan menggunakan data berskala ordinal yang ditransformasi menjadi data interval. Data yang digunakan adalah data mengenai tingkat kepatuhan pembayaran pajak di Provinsi Gorontalo. Data hasil penelitian ini berskala ordinal sehingga dilakukan transformasi data menjadi skala interval dengan menggunakan metode suksesif interval. Setelah dilakukan transformasi, diperoleh model regresi dengan menggunakan data interval maka asumsi model regresi linier berganda terpenuhi, dan mempunyai kooefisien determinasi yang lebih tinggi, sedangkan model regresi linier dengan menggunakan data ordinal maka asumsi regresi linier tidak terpenuhi. |
first_indexed | 2024-12-12T22:25:39Z |
format | Article |
id | doaj.art-edef079a7b544e7a8f9103d818fcdd40 |
institution | Directory Open Access Journal |
issn | 2654-5616 2656-1344 |
language | English |
last_indexed | 2024-12-12T22:25:39Z |
publishDate | 2019-01-01 |
publisher | Department of Mathematics, Universitas Negeri Gorontalo |
record_format | Article |
series | Jambura Journal of Mathematics |
spelling | doaj.art-edef079a7b544e7a8f9103d818fcdd402022-12-22T00:09:47ZengDepartment of Mathematics, Universitas Negeri GorontaloJambura Journal of Mathematics2654-56162656-13442019-01-0111435310.34312/jjom.v1i1.17421529Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier BergandaSetia Ningsih0Hendra H. Dukalang1Jurusan Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, IAIN Sultan Amai GorontaloJurusan Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, IAIN Sultan Amai GorontaloDalam menggunakan model regresi linier disyaratkan data yang digunakan hendaknya berskala interval atau rasio. Akan tetapi jika skala dalam bentuk ordinal tetap dipaksakan menggunakan model regresi linier, maka akan diperoleh koefisien korelasi yang kecil dan tidak memenuhi syarat sebagaimana yang diharapakan dalam model regresi. Tujuan dari penelitian ini adalah melihat bagaimana melakukan pemodelan regresi linier berganda dengan menggunakan data berskala ordinal yang ditransformasi menjadi data interval. Data yang digunakan adalah data mengenai tingkat kepatuhan pembayaran pajak di Provinsi Gorontalo. Data hasil penelitian ini berskala ordinal sehingga dilakukan transformasi data menjadi skala interval dengan menggunakan metode suksesif interval. Setelah dilakukan transformasi, diperoleh model regresi dengan menggunakan data interval maka asumsi model regresi linier berganda terpenuhi, dan mempunyai kooefisien determinasi yang lebih tinggi, sedangkan model regresi linier dengan menggunakan data ordinal maka asumsi regresi linier tidak terpenuhi.https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjom/article/view/1742regresi bergandametode suksesif intervalskala data |
spellingShingle | Setia Ningsih Hendra H. Dukalang Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier Berganda Jambura Journal of Mathematics regresi berganda metode suksesif interval skala data |
title | Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier Berganda |
title_full | Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier Berganda |
title_fullStr | Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier Berganda |
title_full_unstemmed | Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier Berganda |
title_short | Penerapan Metode Suksesif Interval pada Analsis Regresi Linier Berganda |
title_sort | penerapan metode suksesif interval pada analsis regresi linier berganda |
topic | regresi berganda metode suksesif interval skala data |
url | https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjom/article/view/1742 |
work_keys_str_mv | AT setianingsih penerapanmetodesuksesifintervalpadaanalsisregresilinierberganda AT hendrahdukalang penerapanmetodesuksesifintervalpadaanalsisregresilinierberganda |