Inovasi Organisasi Desain Komunikasi Visual Produk Lokal
Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) membutuhkan pendampingan dalam memanfaatkan sosial media untuk promosi produk. Media sosial dapat dimanfaatkan oleh mahasiswa ke arah yang positif untuk pengembangan keahlian dalam bidang desain grafis. Penelitian ini bertujuan meningkatkan keahlian mahas...
Main Authors: | , , , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Syiah Kuala
2023-12-01
|
Series: | JKG (Jurnal Komunikasi Global) |
Subjects: | |
Online Access: | https://jurnal.usk.ac.id/JKG/article/view/33037 |
Summary: | Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) membutuhkan pendampingan dalam memanfaatkan sosial media untuk promosi produk. Media sosial dapat dimanfaatkan oleh mahasiswa ke arah yang positif untuk pengembangan keahlian dalam bidang desain grafis. Penelitian ini bertujuan meningkatkan keahlian mahasiswa dengan memanfaatkan perkembangan teknologi terutama dalam bidang desain grafis. Metode penelitian menggunakan Participant Action Reseach (PAR) yang mana mahasiswa dilatih keahlian desain grafis kemudian praktik desain promosi produk lokal yaitu Zuper Sabun Cair dan Vaction Parfum Sepatu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa berkolaborasi dengan produk lokal dalam menentukan goal setting dan brand identity sehingga produk lokal menjadi lebih terpercaya dan mampu meyakinkan calon konsumen. Studi ini menunjukkan pentingnya memahami konsep komunikasi pemasaran dan memiliki keahlian komunikasi visual dalam membangun identitas merek. Kolaborasi perguruan tinggi dengan masyarakat mampu menciptakan lapangan pekerjaan baik bagi masyarakat maupun untuk mahasiswa.
Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) need assistance in utilizing social media for product promotion. Social media can be exploited by students in a positive direction to enhance their expertise in graphic design. This research aims to improve students' skills by leveraging technological advancements, particularly in the field of graphic design. The research employs the Participant Action Research (PAR) method, where students are trained in graphic design skills and subsequently practice designing promotions for local products such as Zuper Liquid Soap and Vaction Shoe Perfume. The findings reveal that students collaborate with local products to establish goal settings and brand identity, enhancing the trustworthiness of local products and convincing potential consumers. This study illustrates the importance of understanding marketing communication concepts and possessing visual communication skills in building brand identity. The collaboration between universities and communities can create job opportunities for both the community and students, showcasing the significance of such partnerships in fostering economic development. |
---|---|
ISSN: | 2614-7998 2614-218X |