Uji Fitokimia, Kandungan Total Fenol Dan Aktivitas Antioksidan Mikroalga Spirulina Sp., Chlorella Sp., dan Nannochloropsis Sp.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan fitokimia, total fenol, dan aktivitas antioksidan dari mikroalga Spirulina sp., Nannochloropsis sp., dan Chlorella sp. Mikroalga diekstrak dengan ekstraksi tunggal menggunakan etanol. Skrining fitokimia dilakukan secara kualitatif. Analisis total f...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Diini Fithriani, Sri Amini, Susiana Melanie, Rini Susilowati
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan 2015-12-01
Series:Jurnal Pascapanen dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan
Subjects:
Online Access:http://www.bbp4b.litbang.kkp.go.id/jurnal-jpbkp/index.php/jpbkp/article/view/222

Similar Items