GEO-PINTAR (GEOPARK AS INTEGRATED AND SMART TOURISM): KONSEP PARIWISATA MODERN GUNUNG SEWU SEBAGAI GLOBAL GEOPARK NETWORK DALAM MENYONGSONG MASYARAKAT EKONOMI ASEAN
Geopark adalah sebuah kawasan dengan fenomena-fenomena geologi, arkeologi, ekologi dan bahkan budaya yang mengagumkan. Dalam geopark setidaknya harus terkandung 3 unsur penting yaitu: Education, Economic, and Conservation. Salah satu geopark yang telah ada di Indonesia ada...