Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap
Penelitian penggunaan jambu biji sebagai sum ber vitamin C dalam pakan petelur telah dilaksanakan. Dalam penelitian ini digunakan 128 ekor ayam petelur strain Lohman berumur 10 bulan yang secara acak dialokasikan ke dalam 8 macam perlakuan pakan dan setiap perlakuan diulang 4 kali. Ransum yang digun...
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article |
Published: |
[Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada
1994
|
Subjects: |
_version_ | 1826031617114636288 |
---|---|
author | Perpustakaan UGM, i-lib |
author_facet | Perpustakaan UGM, i-lib |
author_sort | Perpustakaan UGM, i-lib |
collection | UGM |
description | Penelitian penggunaan jambu biji sebagai sum ber vitamin C dalam pakan petelur telah dilaksanakan. Dalam penelitian ini digunakan 128 ekor ayam petelur strain Lohman berumur 10 bulan yang secara acak dialokasikan ke dalam 8 macam perlakuan pakan dan setiap perlakuan diulang 4 kali. Ransum yang digunakan mengandung CP ± 17% dan ME 2700 - 2750 kcal/kg. Kedelapan perlakuan terdiri dari PI, Pll dan Pill, yaitu pakan menggunakan jambu biji dengan aras 0% (kontrol), 10% dan 15%. Untuk PIV, PV dan PVI mendapatkan ransum dasar (PI) yang masing-masing disuplementasi dengan vitamin C sintesis 48, 72 dan 120 ing/ekor/hari. Pada perlakuan PVII dan PVIII yang digunakan adalah ransum PII dan PIII dengan masing-masing disuplementasilcan vitamin C sintesis sebesar 72 dan 48 mg/ekor/hari. Seluruh data dianalisis secara statistik menggunakan analisis variansi Rancangan Acak Lengkap. Bilamana ada perbedaan diteruskan dengan uji orthogonal kontras. Hasil percobaan menunjukkan bahwa penggunaan jambu biji dan vitamin C menghasilkan produksi telur dan konsumsi pakan yang lebih tinggi (P |
first_indexed | 2024-03-13T18:40:06Z |
format | Article |
id | oai:generic.eprints.org:20154 |
institution | Universiti Gadjah Mada |
last_indexed | 2024-03-13T18:40:06Z |
publishDate | 1994 |
publisher | [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada |
record_format | dspace |
spelling | oai:generic.eprints.org:201542014-06-18T00:39:45Z https://repository.ugm.ac.id/20154/ Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap Perpustakaan UGM, i-lib Jurnal i-lib UGM Penelitian penggunaan jambu biji sebagai sum ber vitamin C dalam pakan petelur telah dilaksanakan. Dalam penelitian ini digunakan 128 ekor ayam petelur strain Lohman berumur 10 bulan yang secara acak dialokasikan ke dalam 8 macam perlakuan pakan dan setiap perlakuan diulang 4 kali. Ransum yang digunakan mengandung CP ± 17% dan ME 2700 - 2750 kcal/kg. Kedelapan perlakuan terdiri dari PI, Pll dan Pill, yaitu pakan menggunakan jambu biji dengan aras 0% (kontrol), 10% dan 15%. Untuk PIV, PV dan PVI mendapatkan ransum dasar (PI) yang masing-masing disuplementasi dengan vitamin C sintesis 48, 72 dan 120 ing/ekor/hari. Pada perlakuan PVII dan PVIII yang digunakan adalah ransum PII dan PIII dengan masing-masing disuplementasilcan vitamin C sintesis sebesar 72 dan 48 mg/ekor/hari. Seluruh data dianalisis secara statistik menggunakan analisis variansi Rancangan Acak Lengkap. Bilamana ada perbedaan diteruskan dengan uji orthogonal kontras. Hasil percobaan menunjukkan bahwa penggunaan jambu biji dan vitamin C menghasilkan produksi telur dan konsumsi pakan yang lebih tinggi (P [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 1994 Article NonPeerReviewed Perpustakaan UGM, i-lib (1994) Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap. Jurnal i-lib UGM. http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=3000 |
spellingShingle | Jurnal i-lib UGM Perpustakaan UGM, i-lib Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap |
title | Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap |
title_full | Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap |
title_fullStr | Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap |
title_full_unstemmed | Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap |
title_short | Pengaruh Penggunaan Jambu Biji Dalam Pakan Petelur Terhadap |
title_sort | pengaruh penggunaan jambu biji dalam pakan petelur terhadap |
topic | Jurnal i-lib UGM |
work_keys_str_mv | AT perpustakaanugmilib pengaruhpenggunaanjambubijidalampakanpetelurterhadap |