Extended Use of a Copper Intrauterine Device Beyond Theoretical Effectiveness: A ten-year study on the Multiload Cu-250 in a ynecologic private practice in Indonesia with specific reference to its use in the national..

Pemakaian IUD Bertembaga dalam waktu lama melewati masa efektip teoretis tidak mengganggu efektifitasnya untuk mencegah terjadinya kehamilan. Hal ini disimpulkan dari penelitian se-lama sepuluh tahun meliputi 52 pasien praktek spesialis pribadi yang setuju untuk tents menggunakan Multiload Cu-250 ta...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 1988
Subjects:
Description
Summary:Pemakaian IUD Bertembaga dalam waktu lama melewati masa efektip teoretis tidak mengganggu efektifitasnya untuk mencegah terjadinya kehamilan. Hal ini disimpulkan dari penelitian se-lama sepuluh tahun meliputi 52 pasien praktek spesialis pribadi yang setuju untuk tents menggunakan Multiload Cu-250 tanpa ganti setelah pemakaian selama tiga- tahun yang merupakan batasan masa pakai efektip teoretis bagi jenis IUD Mi. Lama pemakaian tercatat berkisar antara 36,08 sampai 100,51 bulan, sedangkan rata-rata pemakaian adalah 52,10 bulan. Sebanyak 25 (48,07%) wanita memakainya selama 3-4 tahun, 19 (36,53%) selama 4-5 tahun dan 9 (17,30%) selama 6-7 tahun. Pemakaian terlama tercatat pada 4 wanita selama 77,60