PEMBUATAN GRANUL PUPUK UREA DALAM BENTUK LEPAS LAMBAT (PRODUCTION OF UREA GRANULEAS FERTILIZER IN A SUSTAINED RELEASE FORM)

ABSTRAK: Pupuk urea granul sangat inudah larut dalam air sehingga kemungkinan hilang terbawa air atau terdegradasi oleh oksigen maupun cahaya matahari sangat besar. Disamping itu penggunaan pupuk ini clalarn bentuk tablet kadang menimbulkan masalah karena merubah pola petnalcaian dari menaburkan men...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2000
Subjects:
Description
Summary:ABSTRAK: Pupuk urea granul sangat inudah larut dalam air sehingga kemungkinan hilang terbawa air atau terdegradasi oleh oksigen maupun cahaya matahari sangat besar. Disamping itu penggunaan pupuk ini clalarn bentuk tablet kadang menimbulkan masalah karena merubah pola petnalcaian dari menaburkan menjadi menanam. Penelitian ini bertujuan untuk memperlambat proses pelepasan urea granul sehingga dcgradasinya juga dapat diperlambat. Urea gram] yang mempunyai ukuran partikel sejenis disalut dengan bahan hidrokoloid (Iarutan karboksimetil selulosa dan lannan gom arab) serta bahan yang bersifat lipofil (vaselin kuning dan parafin padat) masing-masing sebanyak 2,5%, 5% dan 7,5%. Kemudian kepada pupuk urea granul baik yang tanpa disalut maupun yang disalut, dilakukan uji pelepasan dengan disolution tester menggunakan medium air ,sebanyak 500 ml dalam labu Poole. Tiap periode walctu 1, 2, 5, 10, 15 inenit dilakukan pengambilan contoh sebanyak 1 ml. Contoh kenuidian dianalisis dengan menggunakan pereaksi Berthelot. Basil penelitian menunjukkan bahwa penyalutan dengan bahan hidrokoIoid sedikit memperlambat pelepasan urea, sedangkan penyalutan dengan bahan lipofil sangat memperlambat pelepasan urea tersebut. Makin tinggi kadar penyalut juga makin memperlambat pelepasan urea. Kata kunci: urea, lepas lambat