PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG

Abstrak Pengolahan limbah cair yang mengandung logam tembaga (CuSO4) secara sinambung telah dipelajari. Percobaan dilakukan dengan cara mengalirkan limbah tembaga sulfat ke dalam reaktor dengan cara mengatur debit dan tegangan listrik yang digunakan. Reaktor (sel elektrokimia) dirancang untuk memenu...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 1996
Subjects:
_version_ 1826032630653517824
author Perpustakaan UGM, i-lib
author_facet Perpustakaan UGM, i-lib
author_sort Perpustakaan UGM, i-lib
collection UGM
description Abstrak Pengolahan limbah cair yang mengandung logam tembaga (CuSO4) secara sinambung telah dipelajari. Percobaan dilakukan dengan cara mengalirkan limbah tembaga sulfat ke dalam reaktor dengan cara mengatur debit dan tegangan listrik yang digunakan. Reaktor (sel elektrokimia) dirancang untuk memenuhi kisaran kondisi operasi tertentu, yaitu waktu tinggal hidrolik sekitar 30 menit, tegangan operasi sekitar 10 volt, dan debit sekitar 300 ml/menit. Dengan kriteria tersebut diperoleh ukuran reaktor sebagai berikut : panjang 100 cm, tinggi 10 cm, dan lebar 5 cm. Jarak antar elektrode dibuat tetap, yaitu 2 cm. Cuplikan diambil dan dianalisis dengan menggunakan AAS (Atomic Absoption Spectrophtometer). Hasil penelitian menunjulckan bahvia, reaktor dapat menurunkan konsentrasi logam tembaga hingga sekitar 87 %, jika debitnya tidak lebih dari 202 ml/menit dan tegangan lebih dari 10 volt. Untuk mernperoleh konsentrasi hasil di bawah 7 ppm, konsentrasi masuk reaktor yang diijinkan tidak lebih dari 60 ppm.
first_indexed 2024-03-13T18:56:48Z
format Article
id oai:generic.eprints.org:25369
institution Universiti Gadjah Mada
last_indexed 2024-03-13T18:56:48Z
publishDate 1996
publisher [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada
record_format dspace
spelling oai:generic.eprints.org:253692014-06-18T00:38:42Z https://repository.ugm.ac.id/25369/ PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG Perpustakaan UGM, i-lib Jurnal i-lib UGM Abstrak Pengolahan limbah cair yang mengandung logam tembaga (CuSO4) secara sinambung telah dipelajari. Percobaan dilakukan dengan cara mengalirkan limbah tembaga sulfat ke dalam reaktor dengan cara mengatur debit dan tegangan listrik yang digunakan. Reaktor (sel elektrokimia) dirancang untuk memenuhi kisaran kondisi operasi tertentu, yaitu waktu tinggal hidrolik sekitar 30 menit, tegangan operasi sekitar 10 volt, dan debit sekitar 300 ml/menit. Dengan kriteria tersebut diperoleh ukuran reaktor sebagai berikut : panjang 100 cm, tinggi 10 cm, dan lebar 5 cm. Jarak antar elektrode dibuat tetap, yaitu 2 cm. Cuplikan diambil dan dianalisis dengan menggunakan AAS (Atomic Absoption Spectrophtometer). Hasil penelitian menunjulckan bahvia, reaktor dapat menurunkan konsentrasi logam tembaga hingga sekitar 87 %, jika debitnya tidak lebih dari 202 ml/menit dan tegangan lebih dari 10 volt. Untuk mernperoleh konsentrasi hasil di bawah 7 ppm, konsentrasi masuk reaktor yang diijinkan tidak lebih dari 60 ppm. [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 1996 Article NonPeerReviewed Perpustakaan UGM, i-lib (1996) PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG. Jurnal i-lib UGM. http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=8363
spellingShingle Jurnal i-lib UGM
Perpustakaan UGM, i-lib
PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG
title PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG
title_full PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG
title_fullStr PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG
title_full_unstemmed PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG
title_short PENGOLAHAN LIMBAII CAIR LOGAM TEMBAGA (CuSO4) DENGAN MENGGUNAKAN PROSES ELEKTROKIMIA SECARA SINAMBUNG
title_sort pengolahan limbaii cair logam tembaga cuso4 dengan menggunakan proses elektrokimia secara sinambung
topic Jurnal i-lib UGM
work_keys_str_mv AT perpustakaanugmilib pengolahanlimbaiicairlogamtembagacuso4denganmenggunakanproseselektrokimiasecarasinambung