Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15%

Pada perawatan saluran akar kadang dijumpai rongga pulpa yang menyempit atau buntu yang dapat mempersulit preparasi saluran akar. Untuk mengatasinya sering digunakan bahan khelasi diantaranya EDTA (Ethylene Diamine Tetra Acetic Acid)15%, EDTAC (Ethylene Diamine Tetra Acetic Acid Cetrimide)15% dan RC...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2008
Subjects:
_version_ 1826033062075432960
author Perpustakaan UGM, i-lib
author_facet Perpustakaan UGM, i-lib
author_sort Perpustakaan UGM, i-lib
collection UGM
description Pada perawatan saluran akar kadang dijumpai rongga pulpa yang menyempit atau buntu yang dapat mempersulit preparasi saluran akar. Untuk mengatasinya sering digunakan bahan khelasi diantaranya EDTA (Ethylene Diamine Tetra Acetic Acid)15%, EDTAC (Ethylene Diamine Tetra Acetic Acid Cetrimide)15% dan RC-prep (Root Canal Preparation) 15%. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui perbedaan kekerasan dentin akar gigi yang diberi EDT A 15%, EDT AC 15% dan RC-prep 15%. Lima belas gigi premolar dipotong pada batas cemento enamel junction menggunakan intan bentuk diskus untuk memisahkan bagian mahkota dan akar gigi, selanjutnya masing-masing bagian akar gigi dibelah secara horisontal menjadi 3 bagian yaitu 1/3 apikal, 1/3 tengah dan 1/3 servikal. Sepertiga bagian tengah diambil dan dibelah secara vertikal menjadi 3 bagian sehingga diperoleh 45 belahan gigi, selanjutnya belahan gigi tersebut ditanam dalam resin akrilik. Empat puluh lima belahan gigi dibagi menjadi 3 kelompok perlakuan, kelompok I diberi EDTA 15%, kelompok II diberi EDTAC 15%, kelompok III diberi RC-prep 15%. Masing-masing kelompok dibagi menjadi 3 sub kelompok yaitu sub kelompok aplikasi selama 5 menit, sub kelompok aplikasi selama 10 menit dan sub kelompok aplikasi selama 15 men it, selanjutnya sampel dicuci dan direndam dalam akuades dan dimasukkan inkubator, kemudian diuji dengan uji kekerasan Knoop menggunakan alat Shimadzu Micro Hardness Tester HMV 2. Data yang diperoleh dianalisis dengan anava dua jalur dan uji LSD. Hasil penelitian menunjukkan kekerasan dentin akar gigi yang diberi EDTA 15%, EDTAC 15% dan RC-prep 15% selama 5 menit, 10 menit dan 15 men it tidak menunjukkan perbedaan yang bermakna. Maj Ked Gi
first_indexed 2024-03-13T19:04:02Z
format Article
id oai:generic.eprints.org:27594
institution Universiti Gadjah Mada
last_indexed 2024-03-13T19:04:02Z
publishDate 2008
publisher [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada
record_format dspace
spelling oai:generic.eprints.org:275942014-06-18T00:25:04Z https://repository.ugm.ac.id/27594/ Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15% Perpustakaan UGM, i-lib Jurnal i-lib UGM Pada perawatan saluran akar kadang dijumpai rongga pulpa yang menyempit atau buntu yang dapat mempersulit preparasi saluran akar. Untuk mengatasinya sering digunakan bahan khelasi diantaranya EDTA (Ethylene Diamine Tetra Acetic Acid)15%, EDTAC (Ethylene Diamine Tetra Acetic Acid Cetrimide)15% dan RC-prep (Root Canal Preparation) 15%. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui perbedaan kekerasan dentin akar gigi yang diberi EDT A 15%, EDT AC 15% dan RC-prep 15%. Lima belas gigi premolar dipotong pada batas cemento enamel junction menggunakan intan bentuk diskus untuk memisahkan bagian mahkota dan akar gigi, selanjutnya masing-masing bagian akar gigi dibelah secara horisontal menjadi 3 bagian yaitu 1/3 apikal, 1/3 tengah dan 1/3 servikal. Sepertiga bagian tengah diambil dan dibelah secara vertikal menjadi 3 bagian sehingga diperoleh 45 belahan gigi, selanjutnya belahan gigi tersebut ditanam dalam resin akrilik. Empat puluh lima belahan gigi dibagi menjadi 3 kelompok perlakuan, kelompok I diberi EDTA 15%, kelompok II diberi EDTAC 15%, kelompok III diberi RC-prep 15%. Masing-masing kelompok dibagi menjadi 3 sub kelompok yaitu sub kelompok aplikasi selama 5 menit, sub kelompok aplikasi selama 10 menit dan sub kelompok aplikasi selama 15 men it, selanjutnya sampel dicuci dan direndam dalam akuades dan dimasukkan inkubator, kemudian diuji dengan uji kekerasan Knoop menggunakan alat Shimadzu Micro Hardness Tester HMV 2. Data yang diperoleh dianalisis dengan anava dua jalur dan uji LSD. Hasil penelitian menunjukkan kekerasan dentin akar gigi yang diberi EDTA 15%, EDTAC 15% dan RC-prep 15% selama 5 menit, 10 menit dan 15 men it tidak menunjukkan perbedaan yang bermakna. Maj Ked Gi [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2008 Article NonPeerReviewed Perpustakaan UGM, i-lib (2008) Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15%. Jurnal i-lib UGM. http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=10655
spellingShingle Jurnal i-lib UGM
Perpustakaan UGM, i-lib
Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15%
title Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15%
title_full Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15%
title_fullStr Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15%
title_full_unstemmed Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15%
title_short Perbedaan Kekerasan Dentin Akar Gigi Setelah Aplikasi Edta 15%, Edtac 15% dan RC-PREP 15%
title_sort perbedaan kekerasan dentin akar gigi setelah aplikasi edta 15 edtac 15 dan rc prep 15
topic Jurnal i-lib UGM
work_keys_str_mv AT perpustakaanugmilib perbedaankekerasandentinakargigisetelahaplikasiedta15edtac15danrcprep15