Penjadwalan Tepat Waktu pada Mesin Tunggal Mempertimbangkan Konsumsi Energi

Permintaan energi yang meningkat akibat pertumbuhan ekonomi dan populasi dapat membawa masalah kelangkaan energi disebabkan sumber energi yang dipakai saat ini merupakan sumber daya yang tidak dapat diperbaharui. Selain itu, gas karbon dioksida efek samping dari industrialisasi dapat membahayakan li...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Kurniawan, Bobby
Format: Conference or Workshop Item
Language:English
Published: 2020
Subjects:
Online Access:https://repository.ugm.ac.id/276366/1/PROSIDING%20SENTI%202020-OR%20%281%29_3.pdf
Description
Summary:Permintaan energi yang meningkat akibat pertumbuhan ekonomi dan populasi dapat membawa masalah kelangkaan energi disebabkan sumber energi yang dipakai saat ini merupakan sumber daya yang tidak dapat diperbaharui. Selain itu, gas karbon dioksida efek samping dari industrialisasi dapat membahayakan lingkungan. Oleh karena itu, metode atau prosedur yang ramah lingkungan menjadi sangat penting. Penelitian ini membahas penjadwalan tepat waktu (just-in-time) mesin tunggal yang memperhitungkan konsumpsi energi. Konsumsi energi merupakan fungsi dari kecepatan mesin. Tujuan dari penjadwalan adalah meminimasi jumlah earlines/tardiness dan konsumpsi energi. Model penjadwalan merupakan masalah optimisasi multi-obyektif. Algoritma NSGA-II digunakan untuk memecahkan masalah penjadwalan. Model penjadwalan dapat digunakan oleh pemangku keputusan untuk menentukan alternatif solusi yang mempertimbangkan energi dan lingkungan.