Relevansi dan Konsistensi Tes Kemampuan Numerik pada Siswa SMP Negeri 1 Yogyakarta
Penelitian ini mengambil kriterium luar hasil tes kemampuan umum bagi unsur-unsur pendukung "academic ability", ternyata ketiga unsur pendukung "academic ability" memang berkaitan secara kuat dengan "general ability" dan ketiga-tiganya hampir sama kuatnya. Yang perlu di...
Glavni autori: | , , , |
---|---|
Format: | Other |
Jezik: | English |
Izdano: |
Fakultas Psikologi UGM
1981
|
Teme: | |
Online pristup: | https://repository.ugm.ac.id/277367/1/Toto%20Kuwato%20dkk_Relevansi%20dan%20Konsistensi%20Tes%20Kemampuan%20Numerik%20Pada%20Siswa%20SMP%20Negeri%201%20Yogyakarta_1981.pdf |
Sažetak: | Penelitian ini mengambil kriterium luar hasil tes kemampuan umum bagi unsur-unsur pendukung "academic ability", ternyata ketiga unsur pendukung "academic ability" memang berkaitan secara kuat dengan "general ability" dan ketiga-tiganya hampir sama kuatnya. Yang perlu ditekankan di sini ialah kemampuan numerik memperlihatkan kaitan yang besar yaitu korelaso sebesar 0,59, sedangkan dua kemampuan yang lain hanya sebesar 0,483 bagi kemampuan verbal dan 0,401 bagi kemampuan reasoning. |
---|