Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang

Sesuai dinamika dan tuntutan jaman, maka fungsi wayang juga berkembang dan akhirnya menemukan posisi yang penting. Wayang sangat penting bagi usaha membina budi pekerti, mengilah rasa dan pikir, bahkan pada tujuan yang lebih tinggi mengajak melakukan perenungan dalam tingkatan kefilsafatan. Wayang m...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Soeprapto, Sri
Format: Other
Language:English
Published: Fakultas Filsafat UGM 1992
Subjects:
Online Access:https://repository.ugm.ac.id/277942/1/Sri%20Soeprapto_Pemikiran%20tentang%20Ketuhanan%20dalam%20Cerita%20Wayang_1992.pdf
_version_ 1797037225773367296
author Soeprapto, Sri
author_facet Soeprapto, Sri
author_sort Soeprapto, Sri
collection UGM
description Sesuai dinamika dan tuntutan jaman, maka fungsi wayang juga berkembang dan akhirnya menemukan posisi yang penting. Wayang sangat penting bagi usaha membina budi pekerti, mengilah rasa dan pikir, bahkan pada tujuan yang lebih tinggi mengajak melakukan perenungan dalam tingkatan kefilsafatan. Wayang merupakan simbol yang perlu ditafsir untuk menerangkan eksistensi manusia dalam hubungan antara daya natural dan super natural, hubungan antara manusia dan alam semesta, hubungan antara makhluk dan penciptanya. Penelitian ini terutama merupakan penelitian pustaka. Buku-buku yang diteliti dibedakan dua yaitu buku pokok dan buku penunjang. Buku pokok yang diteliti adalah buku cerita Dearuci dan Arjuna Wiwaha. Buku-buku penunjang adalah buku-buku cerita wayang yang memberi gambaran umum tentang pertahapan pementasan wayang kulit. Prose perjalanan mencari hakikat hidup tidak memungkinkan bagi manusia untuk memisahkan yang provan dari yang sakral, kebendaan yang kodrati dari adikodrati, dunia sini dan kini dari alam sana yang lepas waktu.
first_indexed 2024-03-14T00:00:08Z
format Other
id oai:generic.eprints.org:277942
institution Universiti Gadjah Mada
language English
last_indexed 2024-03-14T00:00:08Z
publishDate 1992
publisher Fakultas Filsafat UGM
record_format dspace
spelling oai:generic.eprints.org:2779422023-01-24T05:40:05Z https://repository.ugm.ac.id/277942/ Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang Soeprapto, Sri Philosophy Sesuai dinamika dan tuntutan jaman, maka fungsi wayang juga berkembang dan akhirnya menemukan posisi yang penting. Wayang sangat penting bagi usaha membina budi pekerti, mengilah rasa dan pikir, bahkan pada tujuan yang lebih tinggi mengajak melakukan perenungan dalam tingkatan kefilsafatan. Wayang merupakan simbol yang perlu ditafsir untuk menerangkan eksistensi manusia dalam hubungan antara daya natural dan super natural, hubungan antara manusia dan alam semesta, hubungan antara makhluk dan penciptanya. Penelitian ini terutama merupakan penelitian pustaka. Buku-buku yang diteliti dibedakan dua yaitu buku pokok dan buku penunjang. Buku pokok yang diteliti adalah buku cerita Dearuci dan Arjuna Wiwaha. Buku-buku penunjang adalah buku-buku cerita wayang yang memberi gambaran umum tentang pertahapan pementasan wayang kulit. Prose perjalanan mencari hakikat hidup tidak memungkinkan bagi manusia untuk memisahkan yang provan dari yang sakral, kebendaan yang kodrati dari adikodrati, dunia sini dan kini dari alam sana yang lepas waktu. Fakultas Filsafat UGM 1992 Other NonPeerReviewed application/pdf en https://repository.ugm.ac.id/277942/1/Sri%20Soeprapto_Pemikiran%20tentang%20Ketuhanan%20dalam%20Cerita%20Wayang_1992.pdf Soeprapto, Sri (1992) Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang. Fakultas Filsafat UGM, Yogyakarta. (Unpublished) KKI 141.4 Soe p
spellingShingle Philosophy
Soeprapto, Sri
Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang
title Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang
title_full Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang
title_fullStr Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang
title_full_unstemmed Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang
title_short Pemikiran tentang Ketuhanan dalam Cerita Wayang
title_sort pemikiran tentang ketuhanan dalam cerita wayang
topic Philosophy
url https://repository.ugm.ac.id/277942/1/Sri%20Soeprapto_Pemikiran%20tentang%20Ketuhanan%20dalam%20Cerita%20Wayang_1992.pdf
work_keys_str_mv AT soepraptosri pemikirantentangketuhanandalamceritawayang