DIAGNOSIS CEPAT VIRUS AVIAN INFLUENZA SUBTIPE HSN1 PADA AYAM PEDAGING DENGAN METODE SINGLE STEP MULTIPLEX RT-PCR

Avian Influenza (AI) merupakan penyakit viral pada unggas yang sangat menular dan bersi(at zoonosis yang disebabkan virus influenza A yang termasuk dalam famili Orthomyxoviridac. genus b?fluenzavirus. VirusAl dapat diklasifikasikan dalam bebcrapa SUblipc berdasarkan perbedaan s!(at antigenik 2 gliko...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2011
Subjects:
Description
Summary:Avian Influenza (AI) merupakan penyakit viral pada unggas yang sangat menular dan bersi(at zoonosis yang disebabkan virus influenza A yang termasuk dalam famili Orthomyxoviridac. genus b?fluenzavirus. VirusAl dapat diklasifikasikan dalam bebcrapa SUblipc berdasarkan perbedaan s!(at antigenik 2 glikoprotein pada permukaan virus yaitu glikoprolein hemagglutinin (HA) dan neuraminidase (NA). Metode untuk diagnosis cepat virus Al yang berbasis molekuler sudah banyak dikembangkan, contohnya adalah dengan metode RT-PCR. Melode ini merupakan salah satu metode amplifikasi untuk mengidenlifikasi genom virus AI. Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan mctode diagnosis. ccpat virus Al sublipe H5NI dengan metode Reverse Tran.l'criptase Polymerase Chain Reaclion (RT-PCR) yang berbasi.l' single step multiplex. Metode diagnosis cepat ini diharapkan berguna dalam upaya pengendalian dan pengontrolan penyebaran virus Al pada peternakan ayam pedaging di Indonesia. Sebanyak 13 sampel diisolasi dari ayam pedaging yang diperoleh dari peternakan ayam pedaging di Kabupaten Karanganyw