RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV
Tuntutan akan estetika dalam masyarakat modern semakin meningkat. Hal ini juga berpengaruh dalam bidang kedokteran gigi yang erat kaitannya dengan bidang estetika. Perkembangan resin komposit dengan color modifier membantu operator dalam menghasilkan warna-warna diluar warna yang umum pada resin kom...
Auteur principal: | |
---|---|
Format: | Article |
Publié: |
[Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada
2011
|
Sujets: |
_version_ | 1826033299477233664 |
---|---|
author | Perpustakaan UGM, i-lib |
author_facet | Perpustakaan UGM, i-lib |
author_sort | Perpustakaan UGM, i-lib |
collection | UGM |
description | Tuntutan akan estetika dalam masyarakat modern semakin meningkat. Hal ini juga berpengaruh dalam bidang kedokteran gigi yang erat kaitannya dengan bidang estetika. Perkembangan resin komposit dengan color modifier membantu operator dalam menghasilkan warna-warna diluar warna yang umum pada resin komposit.
Tujuan dari laporan kasus ini adalah pengenalan mengenai penumpatan menggunakan teknik penunjang menggunakan color modifier sehingga dapat mengembalikan keadaan gigi yang mengalami kelainan perkembangan disertai adanya kavitas karies menyerupai keadaan alamiahnya.
Pada laporan kasus ini dipaparkan penumpatan pada pasien wanita pada gigi sental insisif atas dengan kavitas karies kelas IV disertai dengan keadaan hipoplasia pada bagian enamelnya. Presedur dalam cara preparasi, pemilihan warna, teknik penumpatan serta cara modifikasi pada pemilihan warna sangat menentukan keberhasilan untuk mendapatkan restorasi komposit yang memiliki estetika yang baik. Pada laporan kasus ini akan dibahas mengenai kiat-kiat dalam menentukan design preparasi,cara melakukan penumpatan menggunakan mock-up palatal, menentukan warna dengan tepat, tehnik penumpatan dengan cara layeringserta cara memodifikasi dan mengkombinasikan warna komposit mengunakan colormodifieragar mendapatkan suatu restorasi estetik yang menyerupai gigi yang mengalami keadaan enamel hipoplasia.
Kesimpulan pada laporan kasus ini adalah penumpatan estetik menggunakan resin komposit dengan color modifierakan didapatkan suatu restorasi yang sesuai dengan nilai-nilai estetika yang sesuai, sehingga mendapatkan hasil tumpatan pada suatu kavitas karies kelas IV, yang sealamiah mungkin ,sesuai dengan keadaan dan keinginan pasien tersebut. |
first_indexed | 2024-03-13T19:08:20Z |
format | Article |
id | oai:generic.eprints.org:28813 |
institution | Universiti Gadjah Mada |
last_indexed | 2024-03-13T19:08:20Z |
publishDate | 2011 |
publisher | [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada |
record_format | dspace |
spelling | oai:generic.eprints.org:288132014-06-18T00:23:43Z https://repository.ugm.ac.id/28813/ RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV Perpustakaan UGM, i-lib Jurnal i-lib UGM Tuntutan akan estetika dalam masyarakat modern semakin meningkat. Hal ini juga berpengaruh dalam bidang kedokteran gigi yang erat kaitannya dengan bidang estetika. Perkembangan resin komposit dengan color modifier membantu operator dalam menghasilkan warna-warna diluar warna yang umum pada resin komposit. Tujuan dari laporan kasus ini adalah pengenalan mengenai penumpatan menggunakan teknik penunjang menggunakan color modifier sehingga dapat mengembalikan keadaan gigi yang mengalami kelainan perkembangan disertai adanya kavitas karies menyerupai keadaan alamiahnya. Pada laporan kasus ini dipaparkan penumpatan pada pasien wanita pada gigi sental insisif atas dengan kavitas karies kelas IV disertai dengan keadaan hipoplasia pada bagian enamelnya. Presedur dalam cara preparasi, pemilihan warna, teknik penumpatan serta cara modifikasi pada pemilihan warna sangat menentukan keberhasilan untuk mendapatkan restorasi komposit yang memiliki estetika yang baik. Pada laporan kasus ini akan dibahas mengenai kiat-kiat dalam menentukan design preparasi,cara melakukan penumpatan menggunakan mock-up palatal, menentukan warna dengan tepat, tehnik penumpatan dengan cara layeringserta cara memodifikasi dan mengkombinasikan warna komposit mengunakan colormodifieragar mendapatkan suatu restorasi estetik yang menyerupai gigi yang mengalami keadaan enamel hipoplasia. Kesimpulan pada laporan kasus ini adalah penumpatan estetik menggunakan resin komposit dengan color modifierakan didapatkan suatu restorasi yang sesuai dengan nilai-nilai estetika yang sesuai, sehingga mendapatkan hasil tumpatan pada suatu kavitas karies kelas IV, yang sealamiah mungkin ,sesuai dengan keadaan dan keinginan pasien tersebut. [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2011 Article NonPeerReviewed Perpustakaan UGM, i-lib (2011) RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV. Jurnal i-lib UGM. http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=11876 |
spellingShingle | Jurnal i-lib UGM Perpustakaan UGM, i-lib RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV |
title | RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV |
title_full | RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV |
title_fullStr | RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV |
title_full_unstemmed | RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV |
title_short | RESTORASI ESTETIK RESIN KOMPOSIT DENGAN COLOR MODIFIER PADA GIGIINSISIVUS SENTRAllS MAKSllA HIPOPlASIA ENAMEL KAVITAS KElAS IV |
title_sort | restorasi estetik resin komposit dengan color modifier pada gigiinsisivus sentralls makslla hipoplasia enamel kavitas kelas iv |
topic | Jurnal i-lib UGM |
work_keys_str_mv | AT perpustakaanugmilib restorasiestetikresinkompositdengancolormodifierpadagigiinsisivussentrallsmaksllahipoplasiaenamelkavitaskelasiv |