Analisis Kondisi Baterai Alkali 110 Vdc di PLTA PBS (pT. Indonesia Power Unis Bisnis Pembangkitan Mrica)

Makalah ini membahas mengenai studi peranan baterai yang bertujuan untuk mengetahui fungsi/peranan baterai didalam Sistem pembangkitan PLTA, menganalisis kerusakan yang terjadi, menganalisis data yang didapalkanseperti tegangan, beratjenis (specific grafity) untuk meramalkan kondisi balerai masih da...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2010
Subjects:
Description
Summary:Makalah ini membahas mengenai studi peranan baterai yang bertujuan untuk mengetahui fungsi/peranan baterai didalam Sistem pembangkitan PLTA, menganalisis kerusakan yang terjadi, menganalisis data yang didapalkanseperti tegangan, beratjenis (specific grafity) untuk meramalkan kondisi balerai masih dalam keadaan yang normal ataupun abnormal dan memberikan solusinya. Dari dala yang didapatkan, dapat diketahui kondisi baterai tersebut masih layak apa lidak digunakan.Daripenelilian ini didapat dapat disimpulkan bahwa Di PLTA PBS, kebanyakan kerusakan yang lerjadi pada baterai disebabkan karena penurunan berat jenis, legangan dan korosi sehingga mempengaruhi umur (life lime) pada baterai tersebut. Kondisi baterai yang paling parah terjadi pada bagian cell 8 pada nilai tegangan O,98V dengan berat jenis 1,015gr/cm3, cell 38 pada nilai tegangan 0,98 V dengan beratjenis 1,007gr/cm3, cell 86 pada nilai tegangan 0,83 V dengan berat jenis 1,091 gr/cm3.