EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi efek polimorfisme gena nitrit oksida sintase3 terhadap kadar nitrit oksida (NO) dan tekanan darah pada,. individu terpapar Plumbum. Metode penelitian menggunakan metode survai dengan rancangan kasus kontrol. Subjek kasus terdiri dari 30 orang pekerja b...

Descrición completa

Detalles Bibliográficos
Autor Principal: Perpustakaan UGM, i-lib
Formato: Artigo
Publicado: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2012
Subjects:
_version_ 1826033365092925440
author Perpustakaan UGM, i-lib
author_facet Perpustakaan UGM, i-lib
author_sort Perpustakaan UGM, i-lib
collection UGM
description Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi efek polimorfisme gena nitrit oksida sintase3 terhadap kadar nitrit oksida (NO) dan tekanan darah pada,. individu terpapar Plumbum. Metode penelitian menggunakan metode survai dengan rancangan kasus kontrol. Subjek kasus terdiri dari 30 orang pekerja bengkel mobil dan 30 orang subjek kontrol berasal dari pedesaan yang mewakili area yang tidak terpolusi Pb.Genotip individu ditentukan dengan metode PCR-RFLP. Parameter yang diukur adalah kadar NO, tekanan darah sistolik dan diastolik serta kadar Pb. Data dianalisis menggunakan uji t independent. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 40% dari subjek kasus, terdeteksi sebagai individu pembawa polimorfisme gena NOS3 dengan genotip GA, sedangkan 60% dari subjek kasus dan subjek kontrol terdeteksi sebagai individu nonpolimorfisme gena NOS3 dengan genotip GG. Hasil uji t menunjukkan untuk parameter NO, tekanan sistolik, diastole serta Pb menunjukkan perbedaan yang sangat nyata antara individu pembawa polimorfisme gena NOS3 dengan individu nonpolimorfisme. Kadar NO individu pembawa polimorfisme NOS3 lebih rendah dibandingkan individu nonpolimorfism. Sebaliknya kadar Pb, tekanan sistolik dan diastole individu pembawa polimorfisme gena NOS3 lebih tinggi dibandingkan individu nonpolimorfisme. Kesimpulan yang diperoleh adalah adanya polimorfisme gena NOS3 dan paparan Pb menyebabkan ketersediaan NO makin rendah dan meningkatkan kadar Pb, tekanan sistolik dan diastolik. Individu terpapar Pb pembawa polimorfisme gena NOS3 beresiko mengalami penyakit hipertensi yang lebih parah dibandingkan individu nonpolimorfisme terpapar Pb.
first_indexed 2024-03-13T19:09:43Z
format Article
id oai:generic.eprints.org:29150
institution Universiti Gadjah Mada
last_indexed 2024-03-13T19:09:43Z
publishDate 2012
publisher [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada
record_format dspace
spelling oai:generic.eprints.org:291502014-06-18T00:23:04Z https://repository.ugm.ac.id/29150/ EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and Perpustakaan UGM, i-lib Jurnal i-lib UGM Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi efek polimorfisme gena nitrit oksida sintase3 terhadap kadar nitrit oksida (NO) dan tekanan darah pada,. individu terpapar Plumbum. Metode penelitian menggunakan metode survai dengan rancangan kasus kontrol. Subjek kasus terdiri dari 30 orang pekerja bengkel mobil dan 30 orang subjek kontrol berasal dari pedesaan yang mewakili area yang tidak terpolusi Pb.Genotip individu ditentukan dengan metode PCR-RFLP. Parameter yang diukur adalah kadar NO, tekanan darah sistolik dan diastolik serta kadar Pb. Data dianalisis menggunakan uji t independent. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 40% dari subjek kasus, terdeteksi sebagai individu pembawa polimorfisme gena NOS3 dengan genotip GA, sedangkan 60% dari subjek kasus dan subjek kontrol terdeteksi sebagai individu nonpolimorfisme gena NOS3 dengan genotip GG. Hasil uji t menunjukkan untuk parameter NO, tekanan sistolik, diastole serta Pb menunjukkan perbedaan yang sangat nyata antara individu pembawa polimorfisme gena NOS3 dengan individu nonpolimorfisme. Kadar NO individu pembawa polimorfisme NOS3 lebih rendah dibandingkan individu nonpolimorfism. Sebaliknya kadar Pb, tekanan sistolik dan diastole individu pembawa polimorfisme gena NOS3 lebih tinggi dibandingkan individu nonpolimorfisme. Kesimpulan yang diperoleh adalah adanya polimorfisme gena NOS3 dan paparan Pb menyebabkan ketersediaan NO makin rendah dan meningkatkan kadar Pb, tekanan sistolik dan diastolik. Individu terpapar Pb pembawa polimorfisme gena NOS3 beresiko mengalami penyakit hipertensi yang lebih parah dibandingkan individu nonpolimorfisme terpapar Pb. [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2012 Article NonPeerReviewed Perpustakaan UGM, i-lib (2012) EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and. Jurnal i-lib UGM. http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=12213
spellingShingle Jurnal i-lib UGM
Perpustakaan UGM, i-lib
EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and
title EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and
title_full EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and
title_fullStr EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and
title_full_unstemmed EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and
title_short EFEK POLIMORFISME GENA NITRIT OKSIDA SINTASE3(NOS3) TERHADAP KADAR NITRIT OKS IDA DAN TEKANAN DARAH PADA INDIVIDU TERP APAR PLUMBUM The Effect of Polymorphisms Gene Nitric Oxide Synthase3 (NOS3) on Nitric Oxide Level and
title_sort efek polimorfisme gena nitrit oksida sintase3 nos3 terhadap kadar nitrit oks ida dan tekanan darah pada individu terp apar plumbum the effect of polymorphisms gene nitric oxide synthase3 nos3 on nitric oxide level and
topic Jurnal i-lib UGM
work_keys_str_mv AT perpustakaanugmilib efekpolimorfismegenanitritoksidasintase3nos3terhadapkadarnitritoksidadantekanandarahpadaindividuterpaparplumbumtheeffectofpolymorphismsgenenitricoxidesynthase3nos3onnitricoxideleveland