Konstruksi tema-rema terbentuk atas kebutuhan alamiah kebahasaan yang dapat mewadahi informasi yang disampaikan oleh pembicara kepada lawan bicara. Dalam informasi itu terkandung status informasi dan ur

<p>Konstruksi tema-rema terbentuk atas kebutuhan alamiah kebahasaan yang dapat mewadahi informasi yang disampaikan oleh pembicara kepada lawan bicara. Dalam informasi itu terkandung status informasi dan urgensi informasi. Dari hasil penelitian ini dapat diungkapkan bahwa status informasi pada...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: , Restu Sukesti
Format: Article
Published: [Yogyakarta] : PROGRAM FAKULTY OL CULTURAL SCIENCE GADJAH MADA UN 2012
Description
Summary:<p>Konstruksi tema-rema terbentuk atas kebutuhan alamiah kebahasaan yang dapat mewadahi informasi yang disampaikan oleh pembicara kepada lawan bicara. Dalam informasi itu terkandung status informasi dan urgensi informasi. Dari hasil penelitian ini dapat diungkapkan bahwa status informasi pada konstruksi tema-rema dalam bahasa Jawa Banyumas lisan terdiri atas informasi lama dan informasi baru