PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH

<p>Kecamatan Bayat terletak 7 km di sebelah tenggara kota Klaten. Daerah ini termasuk dalam kelompok Pegunungan Selatan. Gempa bumi Yogyakarta tanggal 27 Mei 2006 menimbulkan bencana di Kecamatan Bayat. Penelitian bertujuan menilai komponen geologi lingkungan melalui zonasinya untuk dimanfaatk...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: , Sinta Siama, , Srijono, , Saptono,B.S
Format: Article
Published: [Yogyakarta] : Ikatan Ahli Geologi Indonesia 2008
_version_ 1826044775317372928
author , Sinta Siama
, Srijono
, Saptono,B.S
author_facet , Sinta Siama
, Srijono
, Saptono,B.S
author_sort , Sinta Siama
collection UGM
description <p>Kecamatan Bayat terletak 7 km di sebelah tenggara kota Klaten. Daerah ini termasuk dalam kelompok Pegunungan Selatan. Gempa bumi Yogyakarta tanggal 27 Mei 2006 menimbulkan bencana di Kecamatan Bayat. Penelitian bertujuan menilai komponen geologi lingkungan melalui zonasinya untuk dimanfaatkan dalam mitigasi bencana gempabumi.<br /> Metode penelitian yang dilakukan berupa pengumpulan data sekunder, pengukuran geolistrik dan pengukuran muka air tanah dengan peta dasar skala 1 : 50000. Data sekunder berupa data sesar, data geolistrik dan nilai Peak Ground Acceleration (PGA).<br /> Pendugaan secara geolistrik diterapkan untuk mengetahui variasi litologi bawah permukaan serta untuk mengetahui ketebalan sedimen, nilai PGA digunakan untuk mengetahui bagaimana respon tanah terhadap getaran akibat gempabumi dan data muka air tanah digunakan untuk mengetahui penyebaran dan kedalaman muka air tanah di daerah penelitian. Selanjutnya data dari setiap komponen di atas dikelompokkan kedalam kriteria, kisaran dan harkat yang kemudian dibuat dalam bentuk peta yang dikelompokkan menjadi zone-zone yang dapat dimanfaatkan dalam mitigasi.<br /> Penelitian berhasil mengelompokkan daerah Bayat menjadi 3 zone yaitu zone bahaya tinggi, menengah, dan rendah. Zone bahaya tinggi dengan nilai total overlay &gt
first_indexed 2024-03-13T22:25:45Z
format Article
id oai:generic.eprints.org:95430
institution Universiti Gadjah Mada
last_indexed 2024-03-13T22:25:45Z
publishDate 2008
publisher [Yogyakarta] : Ikatan Ahli Geologi Indonesia
record_format dspace
spelling oai:generic.eprints.org:954302014-11-28T07:36:04Z https://repository.ugm.ac.id/95430/ PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH , Sinta Siama , Srijono , Saptono,B.S <p>Kecamatan Bayat terletak 7 km di sebelah tenggara kota Klaten. Daerah ini termasuk dalam kelompok Pegunungan Selatan. Gempa bumi Yogyakarta tanggal 27 Mei 2006 menimbulkan bencana di Kecamatan Bayat. Penelitian bertujuan menilai komponen geologi lingkungan melalui zonasinya untuk dimanfaatkan dalam mitigasi bencana gempabumi.<br /> Metode penelitian yang dilakukan berupa pengumpulan data sekunder, pengukuran geolistrik dan pengukuran muka air tanah dengan peta dasar skala 1 : 50000. Data sekunder berupa data sesar, data geolistrik dan nilai Peak Ground Acceleration (PGA).<br /> Pendugaan secara geolistrik diterapkan untuk mengetahui variasi litologi bawah permukaan serta untuk mengetahui ketebalan sedimen, nilai PGA digunakan untuk mengetahui bagaimana respon tanah terhadap getaran akibat gempabumi dan data muka air tanah digunakan untuk mengetahui penyebaran dan kedalaman muka air tanah di daerah penelitian. Selanjutnya data dari setiap komponen di atas dikelompokkan kedalam kriteria, kisaran dan harkat yang kemudian dibuat dalam bentuk peta yang dikelompokkan menjadi zone-zone yang dapat dimanfaatkan dalam mitigasi.<br /> Penelitian berhasil mengelompokkan daerah Bayat menjadi 3 zone yaitu zone bahaya tinggi, menengah, dan rendah. Zone bahaya tinggi dengan nilai total overlay &gt [Yogyakarta] : Ikatan Ahli Geologi Indonesia 2008 Article NonPeerReviewed , Sinta Siama and , Srijono and , Saptono,B.S (2008) PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH. text. http://repository.ugm.ac.id/digitasi/index.php?module=cari_hasil_full&idbuku=3248
spellingShingle , Sinta Siama
, Srijono
, Saptono,B.S
PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH
title PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH
title_full PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH
title_fullStr PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH
title_full_unstemmed PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH
title_short PERSPEKTIF GEOLOGI DALAM MITIGASI BENCANA GEMPA BUMI DAERAH BAYAT, KABUPATEN KLATEN, PROVINSI JAWA TENGAH
title_sort perspektif geologi dalam mitigasi bencana gempa bumi daerah bayat kabupaten klaten provinsi jawa tengah
work_keys_str_mv AT sintasiama perspektifgeologidalammitigasibencanagempabumidaerahbayatkabupatenklatenprovinsijawatengah
AT srijono perspektifgeologidalammitigasibencanagempabumidaerahbayatkabupatenklatenprovinsijawatengah
AT saptonobs perspektifgeologidalammitigasibencanagempabumidaerahbayatkabupatenklatenprovinsijawatengah